Anda di halaman 1dari 8

Sebar Hoax Lion Air PK-LQP, Siswa SMA di Gorontalo 2.

Apa kerugian yang timbul akibat perbuatan-


Diperiksa Polisi perbuatan tersebut?
A. Menyebabkan kekacauan dan kebingungan
pada masyarakat
Rabu, 07 Nov 2018 12:08 WIB
B. Hukuman pidana
Rivki - detikNews C. Dihukum 2 sampai 10 tahun penjara
Jakarta - Seorang siswa Menengah Atas (SMA) di D. Kepanikan penumpang pesawat
Kota Gorontalo diperiksa polisi. Dia jemput tim Cyber E. Tidak mempercayai berita hoax
Ditreskrimsus Polda Gorontalo karena menebar berita 3. Apa konsekuensi yang bisa timbul terkait dengan
bohong soal detik-detik jatuhnya pesawat Lion PK-LQP, tuntutan atau sanksi secara hukum?
"Selasa (6/11) pagi kemarin sekitar pukul 10.00 A. Hukuman pasung
Wita telah dilakukan penjemputan terhadap seorang B. Dihukum 10 tahun penjara
pelajar kelas 12 di salah satu SMA di Kota Gorontalo . C. Kepanikan penumpang pesawat
Penjemputan atas Dasar laporan Informasi dari D. 1 unit Handphone di sita
Dittipidsiber Bareskrim Polri Nomor: E. Disangkakan dengan pasal Pasal 14 tentang
R/LI/1891/XI/2018/Dittipidsiber, Tanggal 01 November
Peraturan Hukum Pidan
2018 lalu tentang adanya berita Hoax terkait Jatuhnya
pesawat Lion Air Jt 610, yang disebarkan melalui akun FB Pelaku Spamming dan Carding Dibekuk Bobol Kartu
miliknya," kata Kabid Humas Polda Gorontalo AKBP Wahyu Kredit Rp 500 Juta
Tri Cahyono, pada detikcom Rabu (7/11/2018).
Selasa, 20 Mar 2018 17:35 WIB
Menurut Wahyu dari pemeriksaan terhadap siswa
tersebut, MRZ mengakui memposting berita hoax tentang Hilda Meilisa Rinanda - detikNews
jatuhnya pesawat Lion Air pada Rabu (31/10/2018) lalu. Surabaya - Polda Jawa Timur mengungkap
Dengan menggunakan HP. kejahatan ITE yang dilakukan dengan spamming dan
"Pelaku memposting video dalam akun pribadinya carding. Pelaku mencuri data kartu kredit milik orang lain
berupa keadaan di dalam pesawat Lion Air yang yang kemudian digunakan untuk membeli barang melalui
menunjukkan kepanikan-kepanikan penumpang pada saat online dengan kartu tersebut.
terbang dengan durasi video kurang lebih 3 menit," ucap "Kasus ini berkembang dari transaksi online,
mantan Kapolres Bone Bolango. menggunakan kartu kredit yang sudah dimodifikasi untuk
Dari penjelasan pelaku, menurut Wahyu postingan melakukan kejahatan," ujar Wadireskrimum Polda Jatim
tersebut dimaksudkan agar orang yang melihat unggahan AKBP Arman Asmara Syarifuddin di Kantor Humas Polda
menganggap pesawat Lion Air JT 610 jatuh Senin (29/10). Jatim, Jalan Ahmad Yani Surabaya, Selasa (20/3/2018).
MRZ tidak memastikan kondisi yang sebenarnya terkait Pelaku berinisial IIR (27) warga Danur Wenda II/E-
peristiwa pesawat Lion Air dan yang bersangkutan baru
6/1 RT 04/RW 16 Sekarpuro, Pakis, Malang dan HKD (36),
menyadari setelah melihat siaran di TV bahwa postingan
warga Dusun Medayun RT 008/RW 001, Margomulyo,
yang dibuatnya adalah palsu.
Balen, Bojonegoro serta ZU (29) warga Malang.
"Barang Bukti yang kita sita 1 unit Handphone Pelaku melakukan pola kejahatan dengan
warna silver, 1 buah kartu seluler Telkomsel. Saat ini kita
menggunakan ponsel pintar. Pertama, mereka masuk
sangkakan dengan pasal Pasal 14 tentang Peraturan
Hukum Pidana dengan ancaman hukuman 2 sampai 10 dengan akun palsu di Apple dan Paypal. Dari akun
tahun penjara. Saat ini pelaku belum ditahan dan masih tersebut, mereka bisa mencuri data berupa nomor kartu
dalam penyelidikan," lanjut Wahyu. kredit, dan tanggal expired.
"Setelah itu, mereka menggunakan nomor kartu
Dia juga mengingatkan, warga untuk bijaksana
dalam menggunakan media sosial. Tidak gegabah kredit untuk membeli barang-barang secara online,"
menyebarkan berita hoax bila menemukan suatu tambah Arman.
informasi, jangan mudah percaya dan pastikan Barang-barang tersebut selanjutnya dijual lagi oleh
kebenarannya dari sumber yang bisa dipercaya. pelaku. Untuk hasil penjualannya digunakan untuk
1. Kegiatan atau perbuatan apa dari artikel diatas yang memenuhi kebutuhan sehari-hari. Total yang dibobol
menimbulkan konsekuensi hukum sehingga bisa sebesar Rp 500 juta.
dituntut pihak lain atau ditangkap oleh kepolisian ? Seluruh pelaku tergabung dalam komunitas di
A. Menyebarkan berita hoax Facebook yang bernama Kolam Tuyul. Mereka juga
B. Memposting berita memiliki jaringan yang tersebar di beberapa kota sebagai
C. Memposting video keadaan di dalam pesawat penadahnya.
Lion Air
D. Memposting berita jatuhnya pesawat Lion Air
E. Spamming
Polisi telah mengamankan barang bukti berupa
laptop, hp, cincin dan kalung berlian, buku rekening, jam, "Jadi itu, itu kuncinya. Tapi tentu saja, ini bisa
alat kesehatan, CCTV, sepatu, Nintendo, alat pemutih gigi,
dilakukan dengan cara yang mudah karena telah terjadi
pembersih jamur kaca hingga air brush set.
Dari perbuatannya, pelaku dijerat Pasal 30 ayat (2) transformasi yang luar biasa. Semua tergantung pada
dan atau Pasal 32 ayat (1) UU RI No. 19 Tahun 2016 bagaimana (bank) benar-benar meningkat hal tersebut,"
tentang perubahan atas UU RI No. 1 Tahun 2008 tentang
jelasnya, dalam acara G20 Finance Track Side Event, Senin
Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) dan Pasal 46 (2)
UU RI No. 19 Tahun 2016 tentang perubahan atas UU RI (14/2/2022).
No. 1 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi
Elektronik (ITE) dengan pidana penjara paling lama tujuh
7. Pada artikel tersebut pemanfaatan Teknologi
tahun dan denda paling banyak Rp 700 juta.
4. Kegiatan atau perbuatan apa dari artikel diatas yang Informasi dan Komunikasi dalam bidang….
menimbulkan konsekuensi hukum sehingga bisa a. Pembayaran
dituntut pihak lain atau ditangkap oleh kepolisian ? b. Perbankan
A. Mencuri laptop
B. Mencuri kartu kredit c. Transaksi
C. Mencuri data kartu kredit orang lain yang d. Digital
digunakan untuk membeli barang melalui online 8. Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi
D. Mencuri HP
pada artikel tersebut berupa….
E. Mencuri cincin dan kalung berlian
5. Dibawah ini adalah barang bukti yang diamankan a. Mobile banking
oleh polisi, kecuali …. b. Sistem transaksi online
A. Laptop
c. Internet banking
B. HP
C. CCTV d. Pembayaran digital
D. Alat pemutih gigi e. Semua jawaban salah
E. Tas
6. Apa konsekuensi yang bisa timbul terkait dengan
tuntutan atau sanksi secara hukum? 9. Alamat yang digunakan untuk melacak keberadaan
A. Dihukum penjara selama tujuh tahun seorang pengguna internet dalam melakukan
B. Didenda Rp 700 juta
kejahatan adalah….
C. Dijerat Pasal 30 ayat (2) dan atau Pasal 32 ayat
(1) UU RI No. 19 Tahun 2016 a. Email address
D. Dijerat Pasal 30 ayat (2) dan atau Pasal 32 ayat b. VPN address
(3) UU RI No. 19 Tahun 2016
c. IP address
E. Dijerat Pasal 31 ayat (2) dan atau Pasal 32 ayat
(1) UU RI No. 19 Tahun 2016 d. Gateway
"Simak! Bank Harus Punya Ini Biar Nggak Ditinggal e. Host ID
Nasabah" .
Waduh, Data Rahasia Nvidia Jatuh ke Tangan
Jakarta - Ketua Umum Perbanas, Kartika Hacker
Wirtjoatmodjo mengungkap reformasi pembayaran digital Anggoro Suryo Jati - detikInet
telah berjalan semakin kuat bagi industri perbankan. Saat Jakarta - Nvidia mengkonfirmasi kalau mereka
ini semakin banyak bank membuat aplikasi mobile menjadi korban peretasan, dan pelakunya membocorkan
banking. data-data rahasia Nvidia di internet.
Menurutnya, membuat aplikasi mobile banking Dalam pernyataan resminya, Nvidia mengakui
atau mentransformasikan sistem transaksi menjadi kunci kalau mereka menyadari adanya peretasan itu pada 23
agar perbankan semakin besar dan kuat. Transformasi ini Februari, dan mereka mengaku tidak mengantisipasi
tentu perlu meningkatkan kecepatan, efisiensi, keandalan, gangguan dari peretasan tersebut terhadap bisnisnya
dan juga keamanan bagi nasabah. ataupun kemampuannya melayani konsumen.
Sindikat hacker bernama Lapsus$ mengklaim kalau 11. Berikut ini kasus kejahatan yang menjadikan
mereka ada di balik serangan tersebut, dan punya teknologi informasi sebagai fasilitas, kecuali….
permintaan khusus terhadap Nvidia jika tidak mau datanya a. Pemalsuan kartu kredit atau ATM
dibocorkan ke publik. Yaitu membuat drivernya menjadi b. Perjudian online
open source c. Pencurian akun internet
Nvidia tentu menolak permintaan tersebut, dan d. Penyebaran isu yang menyesatkan
mereka mengklaim sudah memperbaiki sistem e. Pembajakan situs web
keamanannya, melaporkan serangan itu ke pihak berwajib, 12. Contoh kejahatan yang menjadikan TIK sebagai
dan bekerja dengan ahli keamanan siber untuk merespon sasaran adalah sebagai berikut, kecuali….
serangan tersebut. a. Denial of service (DOS)
Lapsus$ mengklaim punya data Nvidia sebanyak b. Pencurian data pribadi
1TB, dan mereka juga mengklaim kalau data dari folder c. Pemalsuan kartu kredit
hardware sebesar 250GB, yang berisi informasi semua d. Pembuatan/penyebaran virus
kartu grafis terbaru Nvidia, termasuk RTX 3090 Ti yang e. Cracker
masih misterius. 13. Prinsip bahwa seseorang yang beraktivitas di
Awalnya mereka mengancam akan membocorkan internet dapat diidentifikasi sehingga tidak bisa
data tersebut jika Nvidia tidak menghapus pembatasan mengelak atas pelanggaran yang dilakukan disebut
dari kartu grafis Nvidia saat dipakai menambang kripto. prinsip ….
Namun Lapsus$ kemudian memperbarui tuntutannya, A. Identity
yaitu membuat driver Nvidia menjadi open source secara B. Nonrepudation
penuh, dan Nvidia diberi waktu sampai Jumat untuk C. Authentifikasi
memenuhi tuntutan tersebut. D. Robustness
Nvidia juga memastikan kalau mereka tak E. Integrity
menemukan adanya tanda-tanda jika serangan tersebut 14. Dengan adanya TIK memudahkan pekerjaan pegawai
terkait dengan konflik antara Rusia dan Ukraina, pun perbankan dalam melayani kegiatan transaksi.
memastikan kalau serangan tersebut bukanlah Diantara implementasi TIK di dunia perbankan, yang
ransomware. bersentuhan langsung dengan pegawai perbankan
Menurut Toby Lewis, Head of Threat Analysis di adalah ….
Darktrace menyebut kalau sindikat hacker tersebut A. ATM
menggunakan bahasa Spanyol dan Portugis untuk B. SMS Banking
berkomunikasi, dan mengasumsikan kalau sindikat C. Mobile Banking
tersebut berasal dari Amerika Selatan. D. Aplikasi perbankan
10. Kejahatan yang dilakukan oleh Lapsus merupakan E. E Banking
salah satu bentuk pelanggaran kode etik penggunaan 15. Manfaat CCTV dalam bidang transportasi adalah ….
TIK, yaitu…. A. Mengetahui kecepatan pengendara
a. Menggunakan komputer yang mobil/motor
membahayakan orang lain B. Mengidentifikasi jalur macet sehingga
b. Mengganggu kerja computer orang lain memudahkan pemindahan jalur
c. Menyerobot masuk file computer orang lain C. Mengidentifikasi pelanggar lalu lintas secara
d. Menggunakan computer untuk mencuri online
e. Menggunakan atau menyalin program yang D. Mengetahui kejadian – kejadian penting dijalan,
tidak dibeli secara sah seperti kecelakaan lalu lintas
E. Mengetahui kepadatan lalu lintas D. Budi memberikan data pribadi Joni yang di-
16. Perhatikan pernyataan berikut! posting di media sosial untuk keperluan penjualan
(1) Faktor penegakan hukum dan perangkat mobilnya
perundang-undangan di bidang hak cipta yang
lemah E. Budi mengcopy semua data siswa dari basis data
(2) Kurangnya kesadaran dan budaya masyarakat siswa yang ada di sekolah secara diam-diam
untuk menghargai hak cipta atau program 19. Perhatikan beberapa hal berikut.
komputer
1. Perusahaan B terpercaya
(3) Proses penggandaan program komputer makin
mudah dan makin digemari 2. Perusahaan B berjanji akan menjaga kerahasiaan
(4) Sikap acuh terhadap konsekuensi hukum yang data
timbul akibat pembajakan program komputer
3. Mendapat persetujuan dari pengguna
(5) Keberadaan masyarakat digital yang sadar
hukum dan taat aturan Menurut EU GDPR, perusahaan A dapat membagikan
data dari pengguna ke perusahaan B dengan
Berdasarkan pernyataan di atas, faktor utama yang
menyebabkan tinnginya pembajakan program ketentuan yang ditunjukkan oleh nomor ....
komputer adalah….
A. 1
a. (1), (2), (3), dan (5) B. 2

b. (1), (2), (4), dan (5) C. 3


D. 1 dan 2
c. (2), (3), (4), dan (5)
E. 1, 2, dan 3
d. (1), (3), (4), dan (5) 20. Perhatikan beberapa hal terkait data pribadi berikut
e. (1), (2), (3), dan (4) 1. Etnis
2. Agama
17. Potensi e-commerce di Indonesia besar disebabkan
3. Pandangan politik
oleh .....
4. Keanggotaan di serikat pekerja
A. Nilai pembelanjaan online per orang tinggi
Menurut EU GDPR, pemrosesan data pribadi yang
B. Nilai pembelanjaan online per orang rendah
mengungkapkan data pribadi yang dilarang
C. Indonesia terdiri dari pulau-pulau sehingga belanja
ditunjukkan oleh nomor ....
online menjadi pilihan yang tepat
A. 1 dan 2
D. Jumlah pengguna internet di Indonesia sangat
B. 2 dan 3
besar
C. 1, 2, dan 3
E. Pengguna internet di Indonesia suka
D. 1, 2, dan 4
menggunakan media sosial
E. 1, 2, 3 dan 4
18. Berikut yang bukan merupakan pelanggaran data
21. Perhatikan beberapa hal terkait pemrosesan data
pribadi adalah ....
pribadi berikut.
A. Penyedia jasa search enggine membagikan data
1. Mendapat persetujuan yang bersangkutan
pencarian pengguna ke universitas A untuk
2. Demi kepentingan kesehatan publik
keperluan penelitian
3. Demi melindungi kepentingan vital orang yang
B. Penyedia layanan sosial media online membagikan
bersangkutan
data pengguna ke partai politik
Pemrosesan data pribadi yang mengungkapkan
C. Joni memberikan nomor telepon Sinta ke Budi
etnis, pandang agama, pandangan politik dan lain-
tanpa persetujuan Sinta
lain dapat dilakukan jika salah satu dipenuhi hal yang
ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1
B. 1 dan 2 E. Memilih pemrosesan pseudonim untuk tujuan
C. 1 dan 3 tertentu
D. 2 dan 3 25. Perhatikan beberapa hal terkait kewajiban dari
E. 1, 2, dan 3 pengendali data pribadi.
22. Perhatikan beberapa hal terkait UU Nomor 10 Tahun 1. Meminta persetujuan pemilik data pribadi
1998 tentang Perbankan berikut. sebelum melakukan pemrosesan data pribadi
1. Kepentingan perpajakan 2. Menyampaikan pada pemilik data jika ada
2. Kepentingan marketing bank perubahan informasi pemrosesan data pribadi
3. Kepentingan hukum 3. Memberitahukan pemilik data jika ingin
4. Urusan penyelesaian piutang bank yang sudah memproses data pribadi miliknya dikarenakan
diurus lembaga negara permintaan pengadilan
Menurut UU Nomor 10 Tahun 1998 tentang Menurut RUU PDP, yang merupakan kewajiban dari
Perbankan, kerahasiaan data nasabah tidak berlaku pengendali data pribadi adalah yang ditunjukkan
untuk ketentuan yang ditunjukkan oleh nomor .... oleh nomor ....
A. 1, 2, 3 dan 4 A. 1
B. 1, 3, dan 4 B. 1 dan 2
C. 1, 2, dan 4 C. 1 dan 3
D. 1, 2, dan 3 D. 2 dan 3
E. 1 dan 2 E. 1, 2, dan 3
23. Perhatikan beberapa hal terkait aturan perlindungan 26. Perhatikan beberapa hal terkait kewajiban
data pribadi. menghapus data pribadi.
1. Kurangnya aturan pidana untuk beberapa 1. Data pribadi tidak lagi diperlukan untuk
tindakan pencapaian tujuan pemrosesan data pribadi
2. Kurang mencakup semua kejadian yang mungkin 2. Pemilik data pribadi telah melakukan penarikan
3. Lemahnya lembaga hukum kembali persetujuan pemrosesan data pribadi
Kelemahan aturan perlindungan data pribadi yang 3. Data pribadi diperoleh dan/atau diproses dengan
ada saat ini ditunjukkan oleh nomor .... cara melawan hukum; dan/atau
A. 1 4. Terdapat permintaan dari pemilik data pribadi
B. 1 dan 2 Menurut RUU PDP, pengendali data pribadi wajib
C. 1 dan 3 menghapus data pribadi jika seperti ditunjukkan oleh
D. 2 dan 3 nomor ....
E. 1, 2, dan 3 A. 1, 2, 3, dan 4
24. Menurut RUU PDP, yang bukan hak dari pemilik data B. 2, 3, dan 4
pribadi adalah .... C. 1, 3, dan 4
A. Melengkapi data pribadi sebelum diproses oleh D. 1, 2, dan 4
pengendali data pribadi E. 1, 2, dan 3
B. Meminta pengendali data pribadi untuk mengirim 27. Menurut RUU PDP, saksi administratif yang tidak
data miliknya ke pihak ke tiga mungkin diberikan kepada pengendali dan prosesor
C. Menarik kembali persetujuan penggunaan data data pribadi adalah ....
pribadi yang sudah ditandatangani A. Penghentian sementara kegiatan pemrosesan
D. Menunda pemrosesan data pribadi miliknya data pribadi
B. Penghapusan atau pemusnahan data pribadi
C. Pembubaran organisasi B. Merancang antarmuka pengguna yang intuitif
D. Ganti rugi; dan/atau C. Menganalisis data besar
E. Denda administratif D. Menulis kode program
28. Perhatikan beberapa hal terkait transfer data E. Mengelola infrastruktur teknologi informasi
pribadi. 32. Perhatikan beberapa hal terkait elemen perangkat
1. Pengendali data pribadi dapat mentransfer data lunak berikut.
pribadi dalam wilayah hukum Negara Kesatuan 1. Kode sumber
Republik Indonesia atas persetujuan pemilik 2. Kode objek
2. Jika dua organisasi bergabung, pemilik data harus 3. Dokumentasi
diberitahukan tentang pengalihan data pribadi Elemen perangkat lunak yang dapat dipahami oleh
3. Transfer data ke luar wilayah Indonesia tidak manusia adalah ditunjukkan oleh nomor .....
dibenarkan sama sekali A. 1
Menurut RUU PDP, aturan yang benar sehubungan B. 2
dengan transfer data pribadi ditunjukkan oleh nomor C. 3
..... D. 1 dan 2
A. 1 E. 1, 2, dan 3
B. 2 33. Apa peran seorang Data Scientist dalam dunia TIK?
C. 1 dan 2 A. Membangun jaringan computer
D. 2 dan 3 B. Mengembangkan perangkat lunak
E. 1, 2, dan 3 C. Menganalisis dan menginterpretasi data
29. Perhatikan beberapa hal terkait perbuatan berikut. D. Menyusun desain grafis
1. Mengungkapkan data pribadinya ke publik E. Mengelola basis data
2. Menggunakan data orang lain 34. Di Indonesia, paten terhadap perangkat lunak dapat
3. Menjual data pribadi diberikan jika ....
4. Membeli data pribadi A. Kebaruannya dapat dibuktikan di pengadilan
Perbuatan yang dilarang menurut RUU PDP adalah B. Memiliki algoritma enkripsi yang memiliki nilai
yang ditunjukkan oleh nomor .... kebaruan
A. 1, 2, 3 dan 4 C. Perangkat lunaknya belum pernah ada
B. 2, 3, dan 4 D. Perangkat lunaknya tidak bersifat open source
C. 1, 3, dan 4 E. Memiliki algoritma yang rumit
D. 1, 2, dan 4 35. Perhatikan beberapa hal berikut terkait etika.
E. 1, 2, dan 3 1. Menjaga kerahasian data pengguna
30. Seorang Network Engineer bertanggung jawab 2. Data memecah dilema etika
terhadap …. 3. Menjaga rahasia bisnis klien
A. Pengembangan perangkat keras 4. Membuat perjanjian lisensi
B. Keamanan siber Etika yang perlu dijaga oleh anggota tim
C. Manajemen jaringan dan komunikasi data pengembang perangkat lunak ditunjukkan oleh
D. Desain antarmuka pengguna nomor ....
E. Membangun aplikasi mobile A. 1, 2, 3 dan 4
31. Apa peran seorang UI/UX Designer dalam B. 2, 3, dan 4
pengembangan perangkat lunak? C. 1, 3, dan 4
A. Menjaga keamanan perangkat lunak D. 1, 2, dan 4
E. 1, 2, dan 3 A. Mendukung sebuah karya
B. Belilah buku kesayanganmu
36. Perhatikan beberapa hal berikut terkait kode sumber
C. Lindungi buku kesayanganmu
dari program yang dijual kepada klien. D. Melarang adanya buku bajakan dengan
menganjurkan membeli buku yang asli
1. Memastikan klien hanya menggunakan untuk
E. Himbauan ke pada seluruh masyarakat
modifikasi demi kepentingan sendiri
Google Menang Kasus Hak Cipta Oracle, Tak Jadi Bayar
2. Memastikan klien menjaga kerahasian kode
Rp130 T
sumber
3. Memastikan klien tidak mengklaim hak cipta Jakarta, CNN Indonesia -- Mahkamah Agung (MA)
program Amerika Serikat (AS) memenangkan Google dalam
kasus pengembangan perangkat lunak atau software
4. Memastikan klien dapat memahami kode sumber
yang telah berlangsung selama satu dekade.
Jika klien meminta kode sumber dari program yang MA menyatakan Google tidak melakukan
dijual kepadanya, maka langkah yang perlu dilakukan pelanggaran hak cipta terhadap Oracle ketika
yang benar adalah yang ditunjukkan oleh nomor .... menyalin potongan bahasa pemrograman untuk
membangun sistem operasi Android-nya. MA menilai
A. 1, 2, 3 dan 4
tindakan Google penyalinan antarmuka
B. 2, 3, dan 4 pemrograman aplikasi dari Oracle Java SE adalah
C. 1, 3, dan 4 sesuatu yang wajar.

D. 1, 2, dan 4
Selain menyelesaikan perselisihan bernilai miliaran
E. 1, 2, dan 3 dolar antara para raksasa teknologi, keputusan
37. Perhatikan Undang – undang yang mengatur HAKI tersebut membantu menegaskan praktik lama dalam
jenis Paten berikut. pengembangan perangkat lunak.
Melansir CNN, hakim menolak untuk
mempertimbangkan pertanyaan yang lebih luas
tentang apakah API dapat dilindungi hak cipta.

"Pendapat Pengadilan adalah kemenangan bagi


konsumen, interoperabilitas, dan ilmu komputer.
Keputusan tersebut memberikan kepastian hukum
kepada generasi pengembang berikutnya yang
produk dan layanan barunya akan menguntungkan
konsumen," kata Google.
Undang – undang HAKI jenis Paten tersebut
mengatur tentang …..
Dalam sebuah pernyataan, Oracle mengulangi
a. Jangka Waktu Pelindungan Paten tuduhannya bahwa Google mencuri Java dan
b. Permohonan Paten menggunakan dominasi ekonominya untuk melawan
pertarungan hukum yang berlarut-larut.
c. Hak dan Kewajiban Pemegang Paten
d. Pemakai Terdahulu "Platform Google semakin besar dan kekuatan pasar
e. Subjek Paten semakin besar. Hambatan untuk masuk lebih tinggi
dan kemampuan untuk bersaing lebih rendah.
Perilaku inilah yang menyebabkan otoritas pengatur
di seluruh dunia dan di Amerika Serikat memeriksa
praktik bisnis Google," kata Oracle.

Hakim Stephen Breyer mengatakan konsep hak cipta


dalam konteks pemrograman perangkat lunak sulit
diterapkan. Dia pun menilai Google hanya menyalin
bagian yang diperlukan untuk memungkinkan
pengguna untuk bekerja dalam program baru dan
38. Isi dari poster diatas adalah …. transformatif.
40. Pernyataan yang benar sesuai artikel diatas adalah,
Breyer menambahkan risiko kerugian bagi publik kecuali….
akan timbul jika Oracle diizinkan untuk
A. Google melakukan pelanggaran hak cipta
memberlakukan klaim hak cipta. Sebab, itu akan
menjadikan Oracle sebagai penjaga gerbang baru terhadap Oracle
untuk kode perangkat lunak yang ingin digunakan
orang lain. B. Google merancang platform seluler Android
Dalam argumen lisan, Oracle mengatakan bahwa untuk pengembang aplikasi, yakni antarmuka
perilaku Google, jika dibiarkan, akan merusak pemrograman aplikasi atau API
industri perangkat lunak. Google membuat
pengembang tidak mendapat penghargaan atas C. Google tidak harus membayar US$9 miliar atau
pekerjaan mereka ketika orang lain menggunakan Rp130,6 triliun karena melakukan pelanggaran
kode mereka. hak cipta

Sebaliknya, Google berpendapat bahwa kemenangan D. Google tidak melakukan pelanggaran hak cipta
bagi Oracle akan menghancurkan industri perangkat terhadap Oracle
lunak.
E. MA menilai tindakan Google penyalinan
Oracle dinilai mendirikan rintangan yang sangat
antarmuka pemrograman aplikasi dari Oracle
besar bagi pengembang dan memaksa mereka untuk
Java SE adalah sesuatu yang wajar.
menemukan kembali roda setiap kali mereka ingin
menginstruksikan komputer untuk melakukan
sesuatu, atau membayar biaya lisensi kepada
perusahaan perangkat lunak yang paling dominan
untuk hak melaksanakan tugas-tugas sederhana dan
biasa.

Oracle sebelumnya mengatakan Google harus


membayar US$9 miliar atau Rp130,6 triliun karena
melakukan pelanggaran hak cipta.

Sebelumnya, Oracle menuding Google telah mencuri


perangkat lunaknya ketika merancang platform
seluler Android untuk pengembang aplikasi, yakni
antarmuka pemrograman aplikasi atau API. API mirip
dengan blok bangunan yang dapat disambungkan
oleh pengembang ke program yang lebih besar.
39. Pernyataan yang benar sesuai artikel diatas adalah….

A. Google melakukan pelanggaran hak cipta


terhadap Oracle

B. Google merancang platform seluler Android


untuk pengembang aplikasi, yakni antarmuka
pemrograman aplikasi atau API

C. Google harus membayar US$9 miliar atau


Rp130,6 triliun karena melakukan pelanggaran
hak cipta

D. Google melakukan pelanggaran hak cipta


terhadap Oracle

E. MA menilai tindakan Google penyalinan


antarmuka pemrograman aplikasi dari Oracle
Java SE adalah sesuatu yang tidak wajar.

Anda mungkin juga menyukai