Anda di halaman 1dari 16

5 TIPS MUDAH MEMAHAMI JURNAL

INTERNATIONAL

Oleh Ali Mursid, Ph.D.


1. Pahami Judul
2. Pahami Tujuan Penelitian
3. Pahami Gambar Riset Model
4. Pahami Kuesioner
5. Pahami Hipothesis
Tips 1.
Pahami Judul
Ketika awal melihat jurnal pahami apa judul dari artikel
tersebut.
Contoh Judul Jurnal :
■ The relationship between personality, customer
participation, customer value and customer satisfaction in
tourism service
■ Hubungan antara kepribadian, partisipasi pelanggan, nilai
yang diperoleh pelanggan, dan kepuasan pelanggan
dengan servis biro perjalanan.
■ Setelah Anda paham apa judul dari artikel , paling tidak Anda akan
tahu beberapa variabel yang dibahas dalam artikel tersebut.
■ Langkah selanjutnya, bacalah bagian introduction (pendahuluan)
pada bagian akhir paragraph biasanya terdapat kalimat yang
menjelaskan tentang tujuan dari penelitian.
Tips 2.
Pahami 7an Penelitian
■ Pada paragraph akhir dalam pendahuluan biasa dijelaskan tentang 7
an penelitian.
Contoh:
■ More precisely this study aims to shed light on customer participation
in tourism services based on the Big Five personality traits, which
include extraversion, openness, agreeableness, consciousness, and
neuroticism. Furthermore, we examine the direct effect of customer
participation on customer satisfaction. Finally, this framework verifies
the relationship of customer participation with functional value and
emotional value and in turn the effects of functional value and
emotional value on customer satisfaction.
■ Lebih tepatnya , penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan
partisipasi konsumen dalam layanan wisata berdasarkan teori
karakteristik lima besar kepribadian yaitu extraversion, openness,
agreeableness, contiousness, and neuroticism.
■ Selanjutnya penelitian ini, menguji pengaruh langsung partisipasi
konsumen terhadap kepuasan konsumen.
■ Terakhir, penelitian ini memverifikasi hubungan partisipasi konsumen
terhadap nilai fungsional dan nilai emosional yang diperoleh
konsumen.
■ Kemudian pengaruh nilai fungsional dan nilai emosional terhadap
kepuasan konsumen.
■ Dengan membaca 7an penelitian pada akhir paragraph di
pendahuluan Anda akan semakin paham tujuan dari penelitian
tersebut akan memverifikasi hubungan antar variabel apa saja.
■ Langkah selanjutnya Anda akan semakin paham dengan melihat
keseluruhan variabel penelitian yang ada dalam gambar riset model.
Tips 3.
Pahami Gambar Model Penelitian
Penjelasan Gambar

■ Lihat gambar model penelitian yang ada. Pahami variabel partisipasi


konsumen. Kemudian lihatlah 5 variabel yang menjadi penyebab
partisipasi konsumen.
■ Lihatlah pengaruh variabel partisipasi konsumen terhadap kepuasan
konsumen.
■ Lihatlah pengaruh variabel partisipasi konsumen terhadap nilai
fungsional dan nilai emotional.
■ Terakhir lihatlah pengaruh variabel nilai fungsional dan nilai
emosional terhadap kepuasan konsumen.
Tips 4.
Pahami Kuesioner
■ Setelah memahami variabel , Anda akan semakin paham dengan
melihat item-item kuesioner. Misalnya apa yang dimaksud dengan
lima macam kepribadian.
■ Extraversion, Openness, Agreeableness, Consciousness, dan
Neuroticism
■ Demikian juga apa yang dimaksud customer participation, functional
value, emotional value, dan customer satisfaction.
■ Misal kita lihat item-item yang ada di kuesioner tentang ciri kepribadian
extraversion. Dengan melihat item-item yang ditanyakan di kuesioner , Anda
akan paham apa ciri-ciri kepribadian extraversion yaitu dengan ciri-ciri
sebagai berikut:
■ I talk a lot to different people on this tour (saya banyak bicara dengan orang
yang berbeda-beda ketika mengikuti tour)
■ I feel comfortable around people (Saya merasa nyaman berada disekitar
banyak orang).
■ I don’t mind being the center of attention. (Bagi saya menjadi pusat
perhatian tidak ada masalah).
■ Lakukan hal yang sama dengan melihat item-item kuesioner pada ciri
kepribadian yang lain seperti openness, agreeableness, contiousness,
dan neuroticism.
■ Demikan pula Anda juga akan paham variabel yang dibahas dalam
penelian ini baik customer participation, functional value, emotional
value dan customer satisfaction.
5. Pahami Hipothesis

■ Setelah Anda pahami judul artikel, kemudian Anda juga sudah tahu 7
an penelitian , dan paham variabel apa saja yang di teliti dalam artikel
dengan melihat gambar riset model.
■ Anda juga lebih detil tahu masing-masing variabel dengan melihat
item-item dipertanyaan di kuesioner.
■ Selanjutnya Anda akan semakin paham dengan melihat hipothesis
Penjelasan Hipothesis

■ Dengan membaca hypothesis setelah akan semakin paham artikel ini


menghubungkan variabel apa saja sebagai contoh berikut:
■ H1: Extraversion positively affects customer participation.
(Kepribadian extraversion berpengaruh positif terhadap customer
participation)
■ H2: Openness positively affects customer participation. (Kepribadian
openness berpengaruh positif terhadap customer participation).
■ Demikian juga
■ H7: Customer participation positively and significantly impacts
functional value (Customer participation berpengaruh positif dan
signifikan terhadap nilai fungsional.
■ H8: Customer participation positively and significantly impacts
emotional value.(customer participation berpengaruh positif dan
signifikan terhadap nilai emotional)
■ Dan seterusnya
■ Demikian penjelesan sekilas tentang cara mudah memahami jurnal
internasional.
■ Jika Anda ingin memahami metodologi secara sekilas, analisis yang
digunakan dan hasil dari penelitian tersebut barulah Anda baca
Abstract yang ada pada bagain awal sebuah artikel.

Anda mungkin juga menyukai