Anda di halaman 1dari 4

Mengidentifikasi Kemampuan Diri dalam Berkomunikasi Efektif

No Keterampilan Berkomunikasi Efektif DS R1 R2 R3


Menggunakan pilihan kata yang tepat ketika berkomunikasi
1 2 3 3 3
(mudah dipahami)
Menggunakan intonasi yang bervariasi dan sesuai dengan makna
2 3 3 3 4
yang ingin disampaikan
Menggunakan kecepatan yang pas (tidak terlalu cepat dan tidak
3 2 3 2 3
terlalu lambat) saat berbicara

4 Mengucapkan kalimat dengan artikulasi yang benar 3 3 2 4

Menunjukkan bahasa tubuh yang sesuai dengan pesan yang


5 3 4 4 3
disampaikan

6 Melakukan kontak mata ketika berbicara 3 3 4 4

7 Memastikan (konfirmasi) pemahaman penerima pesan 3 4 4 4

8 Mendengarkan dengan empati 4 5 5 4

9 Menulis dan membalas email sesuai etika profesional 3 3 3 4

10 Menerima telepon di tempat kerja sesuai standar 2 3 3 4

Keterangan:
DS : Diri Sendiri (penilaian menurut Anda)
R1, R2, R3 : Rekan 1, 2, dan 3 (penilaian menurut 3 orang rekan Anda)

Pada kolom DS, R1, R2, R3, berikan penilaian sebagai berikut:
0: tidak pernah dilakukan
1: jarang dilakukan
2: sesekali dilakukan
3: cukup sering dilakukan
4: sangat sering dilakukan
5: selalu dilakukan

Online Course: Membangun Kemampuan Berkomunikasi sebagai Tenaga Perkantoran Umum


www.studilmu.com
Copyright©STUDILMU. All rights reserved.
Mengembangkan Kemampuan Berkomunikasi yang Efektif

Rencana Pengembangan Kemampuan Berkomunikasi Efektif

Ukuran
Rencana Tindakan Target Waktu
Keberhasilan
Intonasi nada
Melatih variasi intonasi saat melakukan presentasi.
tinggi Dalam 10 kali
Dilakukan dengan cara merekam dan melakukan evaluasi di
berkurang presentasi
setiap presentasi yang dijalankan.
sebanyak 50%

Melakukan pengecekan dengan checklist standar pengiriman Dalam sebulan


100% email
email yang dikirimkan. sudah konsisten

Online Course: Membangun Kemampuan Berkomunikasi sebagai Tenaga Perkantoran Umum


www.studilmu.com
Copyright©STUDILMU. All rights reserved.
Melakukan Evaluasi

Rencana 1:
Melatih variasi intonasi saat melakukan presentasi.
Dilakukan dengan cara merekam dan melakukan evaluasi di setiap presentasi yang dijalankan.

Hasil pelaksanaan:

Dalam 10 presentasi berhasil menurunkan frekuensi intonasi nada tinggi sebesar 75%

Bukti pelaksanaan:

Presentasi Jumlah intonasi nada tinggi


Presentasi 1 Rata-rata 8 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 2 Rata-rata 7 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 3 Rata-rata 8 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 4 Rata-rata 6 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 5 Rata-rata 5 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 6 Rata-rata 5 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 7 Rata-rata 4 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 8 Rata-rata 3 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 9 Rata-rata 2 kali dalam durasi 10 menit
Presentasi 10 Rata-rata 2 kali dalam durasi 10 menit

Kesimpulan: dalam 10 kali presentasi berhasil menurunkan frekuensi nada tinggi dari rata-rata 8 kali
menjadi rata-rata 2 kali dalam durasi 10 menit

Online Course: Membangun Kemampuan Berkomunikasi sebagai Tenaga Perkantoran Umum


www.studilmu.com
Copyright©STUDILMU. All rights reserved.
Melakukan Evaluasi

Online Course: Membangun Kemampuan Berkomunikasi sebagai Tenaga Perkantoran Umum


www.studilmu.com
Copyright©STUDILMU. All rights reserved.

Anda mungkin juga menyukai