Anda di halaman 1dari 1

GEBRAKAN BERKARYA DENGAN

LITERASI DIGITAL
Oleh : Eka Liawati

CGP ANGKATAN 9
KABUPATEN LEBONG

GEBRAKAN BERKARYA DENGAN LITERASI DIGITAL MERUPAKAN PROGRAM


KOKURIKULER SEKOLAH UNTUK MENINGKATKAN LITERASI DENGAN
MEMANFAATAKAN ASET-ASET YANG DIMILIKI OLEH SEKOLAH.

Latar Belakang
Kemampuan berliterasi menjadi salah satu
capaian pembelajaran dalam kurikulum merdeka.

Tujuan
Literasi digital sebagai kebutuhan peserta didik
sesuai dengan kodrat zamannya, sehingga
dengan program ini dapat meningkatkan softskill
peserta didik yang sangat bermanfaat bagi
kehidupan bermasyarakat. Meningkatkan kemampuan literasi baca tulis dan digital
Peserta didik dapat memunculkan ide/gagasan Melatih peserta didik dalam berkarya dengan
kreatif dengan memanfaatkan teknologi dalam ide/gagasan kreatif
menghasilkan karya. melatih kepemimpinan peserta didik, bernalar kritis,
Memberikan kesempatan kolaborasi dalam mandiri dan bertanggung jawab serta menciptakan
menciptakan karya yang baik. interaksi yang positif antar murid.
Sekolah memiliki laboratorium komputer yang
dapat mendukung terlaksananya program ini.

Langkah Kegiatan Hasil Yang Diharapkan


Pada awal tahun ajaran berdiskusi dengan Kepala Peserta didik mampu merancang ide dan
sekolah dan rekan guru sejawat .
gagasan dengan memanfaatkan peralatan
Memberikan kesempatan kepada siswa untuk
memberikan ide program yang mereka inginkan digital
Melakukan diskusi bersama siswa per kelas tentang Meningkatkanya kemampuan literasi baca
sumber belajar apa yang dapat meningkatkan literasi
baca tulis dan digital ( waktu 1 hari)
tulis dan digital peserta didik
Membimbing dan mendampingi peserta didik dalam Peserta didik menulis cerita inspiratif secara
merancang dan membuat cerita inspiratif yang mereka
mandiri
inginkan.( 3X Pertemuan )
melakukan refleksi dan rencana tindak lanjut diakhir
semester.

Struktur Program dan Mitra Aset Yang Dimiliki Sekolah

Populasi ( Siswa Kelas 4, 5 dan 6 SDN 67 Modal Manusia ( Kepala Sekolah, Rekan Guru,
Lebong) Peserta DIdik, Wali Murid)
Waktu ( Pelaksanaanya seminggu 3 kali Modal Fisik (Ruang Kelas, Perpustakaan ,
pertemuan pada jam pelajaran Bahasa ruang kantor)
Indonesia dengan Kompetensi dasar Modal Finansial (Dana BOS)
MOdal Politik ( Kebijakan Sekolah)
keterampilan menulis)
Mitra ( Kepala Sekolah, Rekan Guru, Wali
Kelas dan MUrid)

Rencana Evaluasi
Melakukan Refleksi serta Evaluasi rutin bersama dengan
kepala sekolah dan dewan guru serta murid tentang
kegiatan Gebrakan berkarya literasi digital yang telah
berjalan.

Anda mungkin juga menyukai