Anda di halaman 1dari 12

as u r a n s i

kelompok
9
- Arya Duta Kamdani (4)
- Farras Aqeela Sandriana (12)
- Gill Daniesyach bari timor alam (15)
- Kayla Mahira (16)
pengertian
Asuransi adalah layanan kontraktual di mana perusahaan asuransi memberikan
perlindungan finansial kepada pelanggan mereka dalam situasi yang tidak terduga. Melalui
pembayaran premi berkala pelanggan dapat memastikan keamanan dan stabilitas
keuangan mereka. Perjanjian antara penyedia jasa layanan Asuransi (sebagai penanggung)
dan masyarakat (sebagai pemegang polis). Hak dan kewajiban antara jasa layanan Asuransi
dan pemegang polis sudah diatur. Asuransi pada dasarnya merupakan perjanjian antara
pihak asuransi sebagai penanggung dan nasabah sebagai tertanggung. Dalam asuransi,
penanggung memberikan pertanggungan atau penggantian apabila terjadi sesuatu yang
menimpa pihak tertanggung atau barang miliknya sesuai dengan perjanjian yang telah
disepakati.
jenis-jenis
asuransi
Memberikan perlindungan finansial bagi
ASURANSI JIWA keluarga jika terjadi kematian
pemegang polis

Mencakup biaya pengobatan dan


ASURANSI KESEHATAN perawatan medis pemegang polis

Melindungi pemilik kendaraan dari


ASURANSI KENDARAAN
kerusakan, kehilangan, atau klaim
pihak ketiga
manfaat
asuransi
1. PERLINDUNGAN KEUANGAN 3. INVESTASI JANGKA PANJANG
Asuransi memberikan jaminan finansial Beberapa produk asuransi juga
saat terjadi peristiwa tak terduga berfungsi sebagai instrumen investasi

2. KETENANGAN PIKIRAN 4. MANFAAT PAJAK


Dengan asuransi, konsumen dapat Premi asuransi dapat mengurangi
tenang menghadapi masa depan dengan jumlah pajak yang harus dibayar
lebih percaya diri
ciri-ciri
asuransi
kontrak resiko

Asuransi didasarkan pada Asuransi memberikan


kontrak tertulis perlindungan terhadap resiko
antarapihak asuransi dan yang tidak pasti terjadi
pemegang polis

premi klaim
Pembayaran berkala yang
Pengajuan pembayaran
dilakukan oleh pemegang polis
manfaat asuransi kepada
kepada perusahaan asuransi
perusahaan asuransi
proses pengajuan
asuransi
1. Konsultasi
Pelanggan berkonsultasi dengan agen
asuransi untuk memilih produk yang
sesuai
3. Evaluasi dan persetujuan
Perusahaan asuransi mengevaluasi
pengajuan dan memberikan
persetujuan atau penolakan

2. Pengisian Aplikasi
Pelanggan mengisi formulir aplikasi
dengan informasi pribadi dan riwayat
kesehatan
perhitungan
premi asuransi
USIA NILAI PERTANGGUNGAN

Semakin tua usia, maka semakin Semakin besar nilai pertanggungan,


tinggi premi yang harus dibayar maka semakin tinggi premi yang harus
dibayar

RIWAYAT KESEHATAN JENIS ASURANSI

Kondisi kesehatan yang beresiko Setiap jenis asuransi memiliki


akan meningkatkan premi tarif premi yang berbeda-beda
hak dan kewajiban
pemegang polis
hak
Menerima manfaat
asuransi sesuai perjanjian
kewajiban
tertanggung

Membayar premi
secara tepat waktu

kewajiban
penanggung
membayarkan santunan
ganti rugi apabila terjadi
klaim dan menerima
premi sebagai haknya.
cara klaim
asuransi

ketepatan komunikasi verifikasi


dokumen waktu
Lengkapi semua Ajukan klaim dalam Tetap berkomunikasi Pastikan klaim
dokumen yang batas waktu yang dengan pihak diverifikasi dengan
diperlukan sudah ditentukan asuransi benar
kesimpulan
Asuransi merupakan layanan kontraktual di
mana perusahaan asuransi memberikan
perlindungan finansial kepada pelanggan
mereka dalam situasi yang tidak terduga.
Melalui pembayaran premi berkala, +123-456-7890
pelanggan dapat memastikan keamanan
hello@reallygreatsite.com
dan stabilitas keuangan mereka.
www.reallygreatsite.com
thankyou!

Anda mungkin juga menyukai