Anda di halaman 1dari 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan pendidikan : MI Nurul huda Karanggondang


Kelas / semester : 1 /2 ( Kelas satu /semester dua)
Mata pelajaran : Bahasa Inggris
Lesson : Fruits
Alokasi waktu : 2 x 60 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dan
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca)
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
No KD IPK
1 Memahami instruksi lisan dan tulisan yang • Menyebutkan arti kosakata
melibatkan kata, frasa, dan kalimat sederhana macammacam fruits (C1)
(Fruits and using adjectives • Melafalkan macam-macam
kosakata fruits (C1)
2 Melafalkan dan menulis kata, frasa, dan • Menuliskan kosakata fruits.(C1)
kalimat sederhana dengan memerhatikan • Membuat kalimat sederhana
fungsi sosial dan unsur kebahasaan yang menggunakan kosakata fruits using
benar sesuai konteks (Fruits and using adjectives (color, taste, texture)
adjectives) dalam kalimat sederhana. (C6)
C. Tujuan pembelajaran
1. Melalui pengamatan gambar,ppt dan game siswa mampu menyebutkan arti kosakata fruits
dengan benar.
2. Melalui pengamatan video siswa mampu melafalkan kosakata fruits dengan ucapan dan intonasi
yang benar.
3. Melalui kegiatan mencari informasi (experimenting) siswa mampu menulis kosakata fruits dengan
ejaan yang benar.
4. Melalui kegiatan menalar siswa mampu membuat kalimat sederhana menggunakan kosakata
fruits using adjectives (color, taste and texture).
D. Profil pelajar pancasila
1. Mandiri: Peserta didik memiliki rasa tanggungjawab yang besar terhadap aktivitas dan hasil
belajar yang diacapai.
2. Bernalar kritis: Peserta didik mampu secara objektif memproses informasi baik kualitatif maupun
kuantitatif,membangun keterkaitan antara berbagai informasi,mengevaluasi,dan
menyimpulkannya.
3. Kreatif: Peserta didik mampu memodifikasi dan menghasilkan sesuatuyang orisinal, bermakna,
bermanfaat, dan berdampak bagi dirinya dan lingkungan sekitar.
4. Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia: Peserta didik mampu memahami
ajaran agama dan kepercayaan serta menerapkan pemahaman tersebut dalam kehidupannya
sehari- hari.
5. Bergotong royong: Peserta didik mampu melakukan kolaborasi yang dibangun atas dasar
kemanusiaan dan kepedulian kepada bangsa dan Negara,sehingga dapat berbagi kepada sesama.
6. Berkebhinekaan global: Peserta didik mampu mengenal dan mencintai budaya dan negaranya
(nasionalisme), menghargai budaya lain, serta mampu berkomunikasi dan berinteraksi antar-
budaya.
E. Materi Pembelajaran
❖ Kosakata Bahasa Inggris tentang tentang fruits and using adjectives (color, taste and texture)
❖ Soal latihan tentang fruits
F. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan : Sientifik
Metode : Tanya jawab, diskusi, ceramah, penugasan dan unjuk kerja
G. Sumber, Media dan Alat Pembelajaran
1. Sumber Pembelajaran .Buku English grow learning, dan modul ajar permata
2. Media pembelajaran:
a. Power point
b. Wordwall
c. LKPD
3. Alat Pembelajaran : Laptop, proyektor, speaker.
H. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Kegiatan Guru Waktu
Awal 1. Peserta didik memberi salam dan mengawali pelajaran dengan berdoa. 10 menit
2. Peserta didik dan guru berdoa bersama-sama dipimpin salah satu peserta
didik (Religious)
3.Introduction
4. absen siswa
5. Peserta didik menanggapi pertanyaan tentang materi sebelumnya
6. Peserta didik menyimak penyampaian tujuan dan manfaat dari
pembelajaran. (Communication dan integritas)

Inti A. Mengamati (Observing) 50 menit


7. Peserta didik menyimak ppt tentang pengenalan materi fruits.
8. Perserta didik menyebutkan kosakata dan artinya tentang kinds of fruits
secara bersama-sama berdasarkan video yang sudah diamati dengan lantang.
9.peserta didik menebak tentang bahasa inggris dari gambar yang
ditampilkan
B. Menanya (Questioning)
10. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya
tentang materi yang disampaikan
11. Peserta didik menanyakan penjelasan guru yang belum di pahami tentang
kosakata yang berkaitan dengan materi.
12. Guru menjawab pertanyaan siswa (Communication)
C. Mengumpulkan Informasi (Eksperimenting)
13. Guru menampilkan gambar buah dan memancing siswa dengan beberapa
pertanyaan melalui proyektor.
a. What is it?
b. What is the color?
c. What is the taste?
14. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menjawab
pertanyaan tersebut.
15. Peserta didik dengan semangat menjawab pertanyaan dari guru. 16.
Peserta didik dibentuk kelompok yang terdiri dari 2 anggota (berpasangan)
17. Guru membagikan LKPD untuk dikerjakan secara berpasangan. 18.
Peserta didik mengerjakan soal secara kompak dengan pasangannya.
(collaboration)
19. Peserta didik mempresentasikan hasil kerjasama di depan kelas.
(Communication)
20. Peserta didik dan guru memberikan penilaian dan masukan terhadap
penampilan peserta didik.
penutup 21. Peserta didik bersama guru menyimpulkan materi pembelajaran. 10 menit
(Communication)
22. Guru memberikan kesempatan peserta didik untuk bertanya.
23. Peserta dan guru merefleksikan materi pembelajaran hari ini.
24. Guru menyampaikan materi pembelajaran dipertemuan berikutnya.
25. Guru dan peserta mengakhiri kegiatan dengan doa dan salam penutup.
(Religious)

Pertemuan ke -2
Kegiatan Kegiatan Guru Waktu
Awal 1. Peserta didik memberi salam dan mengawali pelajaran dengan berdoa. 10 menit
2. Peserta didik didata kehadirannya.
3. Peserta didik dan guru berdoa bersama-sama. (Religious)
4. Peserta didik menyanyikan lagu ice breaking
inti 5. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat dari pembelajaran. 50 menit
6. Peserta didik menanggapi pertanyaan tentang materi pelajaran
sebelumnya
7. Guru memotivasi siswa dan mereview kembali materi tentang kinds of fruit
dengan menampilkan video lagu Fruit salad. https://youtu.be/r0jiV2we3Fg
8. Peserta didik mengamati dan bersama sama menyanyikan lagu tentang
“Fruit salad”.
9. Peserta didik menyebutkan secara bersama-sama kosakata kinds of fruit
yang ada pada video lagu.
10. Peserta didik mengeja dan mengucapkan nama-nama buah yang
ditampilkan guru melalui PPT.
11. Guru menjelaskan kembali tentang adjective (color, taste and texture)
dengan memberikan contoh kalimat sederhana.
12. Peserta didik membaca secara lantang contoh deskripsi sederhana
tentang kinds of fruits
D. Menalar/Mengasosiasi (Associating) menerapkan strategi Mind Mapping
13. Peserta didik dibentuk menjadi beberapa kelompok terdiri dari 4 anak.
14. Peserta didik mendengarkan petunjuk terkait langkah-langkah pengisian
form mind mapping.
15. Setiap kelompok mendapatkan form mind mapping.
16. Setiap kelompok memilih satu gambar buah yang akan ditempel pada
form mind mapping.
17. Peserta didik bekerjasama menempelkan gambar buah. (Collaboration)
18. Peserta mengidentifikasi buah dari color, taste, and tekstur.
19. Peserta didik bekerjasama menuliskan deskripsi fruits yang sudah dipilih.
E. Mengkomunikasikan (Communicating)
20. Setiap kelompok maju ke depan kelas dan mempresentasikan hasil
pekerjannya. (Communication)
21. Peserta didik membacakan kalimat yang sudah dibuat dengan lantang.
22. Guru dan peserta didik memberikan penilaian dan masukan ketika terjadi
kesalahan dalam membacakan hasil pekerjaan kelompoknya.
F. Evaluasi Pemecahan Masalah
23. Peserta mengumpulkan hasil Mind Mapping yang telah diverifikasi guru.
G. Penilaian dan Refleksi Pembelajaran
24. Guru membagikan lembar evaluasi mandiri kepada peserta didik.
25. Peserta didik menjawab soal evaluasi secara mandiri.
penutup 26. Guru dan peserta didik bersama menyimpulkan materi pembelajaran. 27. 10 menit
Guru memberikan kesempatan peserta didik untuk bertanya.
28. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi atas proses
pembelajaran. a. Apa yang kalian pelajari hari ini? b. Bagaimana perasaan
siswa tentang pembelajaran hari ini?
29. Guru menyampaikan materi pembelajaran dipertemuan yang akan
datang.
30. Guru dan peserta mengakhiri kegiatan dengan doa dan salam penutup.

I. Penilaian
No Aspek Bentuk Teknik

1 Sikap Observasi Lembar evaluasi

2 Pengetahuan Tes tertulis Lembar kerja mandiri

3 keterampilan Unjuk kerja lkpd

J. Program Tindak Lanjut


1. Remedial Bagi siswa yang belum memenuhi KKM diberikan diberikan remedial yang ditetapkan
dengan memberikan latihan soal dengan materi yang sama namun dalam bentuk soal yang
berbeda
2. Pengayaan Memberikan kegiatan pengayaan bagi siswa yang melebihi target pencapaian
kompetensi debngan memberikan soal latihan dengan materi yang sama dengan level berbeda
yaitu level yang lebih tinggi.
Refleksi Guru :

Mengetahui, Boyolali,…….April 2024

Kepala Sekolah Guru Bahasa Inggris

(Sriyani,S.Ag) (Dewi Anis.S.)


Lampiran I

Bahan ajar pertemuan 1 dan 2

1. Sumber belajar yang digunakan adalah :

- Buku siswa : Buku English grow learning,modul ajar permata


2. Guru menanyangkan dan menjelaskan materi dengan power point tentang fruits
3. Guru memulai game dengan menggunakan wordwall agar siswa lebih memahami dan merasa senang
tentang materi yang diajarkan.

4. Bahan ajar yang digunakan oleh Guru


Materi : Fruits

2. Adjective adalah kata sifat yang menjelaskan kata benda. Adjective dapat menjelaskan warna
(Colour), rasa (Tastes), tekstur (Texture)

Colour : Red, green , yellow

Tastes : sweet, sour, bitter

Texture : Crunchy, Juicy, creachy

3. Example

Apple It is an apple

Red The color is red

Sweet It is sweet

Crunchy It is crunchy

It is an apple

The color is red

It is sweet

It is crunchy
Lampiran 2

Media pembelajaran

1. Media Pembelajaran : Buku teks pelajaran, PPT, wordwall, laptop, proyektor, layer.

Pembelajaran Indikator materi Desain Langkah Penggunaan


ke-
Pertemuan ke • Menyebutkan arti -Laptop - Menayangkan materi
1 dan 2 kata fruits -Proyektor tentang the kind of fruits
• Melafalkan kata - Menjelaskan tentang
fruits - PPT tentang materi kinds materi dan pelafalan yang
• Menuliskan kata of fruit benar sesuai kaidah
fruits menjadi -. Wordwall tentang fruits bahasa inggris.
kalimat sederhana. agar siswa lebih mendalami -Menayangkan game agar
• Menggunakan dan cepat memahami isi siswa lebih mendalami
kata fruits using materi materi yang telah
adjectives (color, - Lembar form mind disampaikan
taste, texture) mapping - Lembar LKPD a. - Menjelaskan materi
sesuai konteks LKPD berkelompok b. Tugas kinds of fruits and using
evaluasi mandiri adjective
- -Lembar form mind
mapping untuk kegiatan
experimenting dalam
memahami kosakata dan
penerapannya. Digunakan
pada pertemuan ke 1 -
Menyelesaikan soal dalam
LKPD secara berkelompok
pada kegiatan menalar -
Menyelesaikan soal
evaluasi secara mandiri

Form mind mapping

A. Penugasan kelompok dengan membuat Mind Mapping.

1. Guru memberikan kertas form mind mapping kepada setiap kelompok.

2. Setiap kelompok harus memilih satu gambar buah untuk diidentifikasi.

3. Siswa bekerja sama dengan kelompok untuk menempelkan gambar buah yang sudah dipilih.
4. Siswa menuliskan kosakata buah yang sudah dipilih.

5. Siswa dan kelompok bersama sama menuliskan kosakata adjective of fruits (color, taste, texture)
pada tempat yang sudah disediakan. Kemudian dilanjutkan dengan menuliskan kalimat yang tepat.

6. Siswa mempresentasikan hasil Kerjasama dengan kelompok didepan kelas.

Red for fruit Biru tua for color Green for taste orange for texsture
Biru muda name of fruits
Lampiran ke 3

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Student worksheet

Name :

Class :

Task 1

Write the name of the fruits below in english! (Tulislah nama-buahan buah dibawah ini dalam
bahasa inggris!)

INDONESIAN ENGLISH
Pepaya

Alpukat

Pisang

Manggis

Durian

Apel

Nanas

Mangga

Rambutan

Jambu
Task 2!
1. In pairs, write 5 sweet fruits, 5 sour fruits and 5 red fruits! (Tulislah 5 buah yang rasanya
manis, 5 buah yang rasanya asam, dan 5 buah yang warnanya merah!
Lembar Evaluasi

a. Please pronoun the following words! (Ucapkanlah kata-kata berikut ini)!

Apple Orange Banana pineapple Watermelon

b. Match these things with the appropriate meaning. (Jodohkan benda-benda berikut ini
dengan arti yang tepat)

1. Apple . . Semangka

2. Watermelon . . Buah naga

3. Guava . . Jambu

4. Dragon fruit . . Nanas

5. Pineapple . . Apel

c. Complete the words below! (Lengkapilah kata-kata di bawah ini!)

6. 7.

B-A- -A- N-A O – R - -N- G

d. Complete the sentence with a word from the box (Lengkapilah kalimat dengan katakata
yang sudah disediakan pada kotak)

a. Pineapple b. fruits c. red d. juicy e. sour

8. It is a…………..

9. The color is …………….

10. The taste is……………….


Lampiran 4 Kisi-kisi

Kelas : 1

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Materi : Fruits

Tujuan Pembelajaran:
1. Melalui pengamatan ppt dan media wordwall siswa mampu menyebutkan arti kosakata fruits
dengan tepat.
2. Melalui materi yang telah disampaikan siswa mampu melafalkan kosakata fruits dengan
tepat
3. Melalui kegiatan mencari informasi (experimenting) siswa mampu menulis kata dan kalimat
sederhana dengan tepat. 4
. Melalui kegiatan menalar siswa mampu menggunakan kalimat sesuai konteks
Kompetensi Indikator Indikator soal Bentuk Score No soal
dasar soal
Memahami Menyebutkan - Dapat memasangkan Pilihan 2 point 1-10
instruksi lisan arti kata fruits kosakata Bahasa inggris ganda
dan tulisan dengan arti yang tepat (C1)
yang Menarik
melibatkan
kata, frasa,
dan kalimat
sederhana
(Fruits and
using
adjectives)
Melafalkan Menuliskan - Dapat melengkapi huruf- Pilihan 2 point 11-15
dan menulis kosakata huruf yang rumpang pada ganda
kata, frasa, fruits. kosakata fruits (C3) -
dan kalimat Melengkapi kalimat
sederhana sederhana tentang kinds of
dengan fruits using adjective (C3)
memerhatikan
fungsi sosial
dan unsur • Membuat kalimat
kebahasaan sederhana menggunakan
yang benar kosakata kinds of fruits
sesuai konteks (C6)
(Fruits and
using
adjectives) Membuat 5 point 16,17
kalimat Isian
sederhana singkat
menggunakan
kosakata
fruits using
adjectives
(color, taste,
texture) pada
kalimat
sederhana.
Melafalkan Menyebutkan 5 kosakata Lisan
macammaca kinds of fruits dengan
m kosakata pronounciation yang tepat
fruits (C1)

Skor = skor yang diperoleh x 100 Skor maksimum

100 = 25x 100 25

RUBRIK PENILAIAN

1. Penilaian Sikap
Instrumen lembar observasi

Level
No Nama siswa Disiplin Kerjasama Tanggungjawab
1 2 3 4
1
2
3
dst

Keterangan : 4 (sangat baik) = jika empat indikator terlihat


3 (baik) = jika tiga indikator terlihat

2 (cukup) = jika dua indikator terlihat

1 (kurang) = jika satu indikator terlihat


2. Penilaian pengetahuan (Rubrik Penilaian Vocabulary)

Evaluasi mandiri

Aspek yang dinilai Indikator Score

Siswa dapat mengartikan kosakata fruits dengan baik


1
Menyebutkan arti kata fruits Siswabelum bisa mengartikan kosakata fruits dengan
baik
0
• Siswa dapat menulis kosakata fruits dengan benar
1
Menuliskan kata fruits • Siswa belum dapat menulis kosakata fruits dengan
benar.
0
Siswa belum dapat membuat kalimat sederhana
menggunakan kosakata fruits dalam kalimat
sederhana.
Membuat kalimat sederhana
menggunakan kosakata fruits
using adjectives (color, taste, Siswa belum dapat membuat kalimat sederhana
texture) pada kalimat menggunakan kosakata fruits dalam kalimat
sederhana. sederhana.

3. Penilaian melafalkan macam-macam kosakata fruits

No Aspek Indikator Skor


1 Pronunciation - Jelas sehingga mudah dipahami 4
- Mudah dipahami meskipun pengaruh 3
bahasa ibu dapat dideteksi.
- Ada masalah pengucapan sehingga
2
pendengar perlu konsentrasi penuh.
- Ada masalah pengucapan serius sehingga 1
tidak biasa dipahami.

4. Penilaian Ketrampilan
No Kriteria Sangat baik Baik Cukup Kurang
1 Keaktifan peserta didik Fokus mengamati Mengikuti Kurang
saat diskusi mengamati diskusi diskusi mengikuti
dan diskusi
mengikuti
berdiskusi
2 Keaktifan peserta didik Bertanya dan Aktif Bertanya Tidak pernah
ketika bertanya. menanggapi bertanya Ketika diskusi bertanya
sesuai sesuai dalam
permasalahan permasalah berdiskusi
3 Keaktifan peserta didik Menjawab Menjawab Menjawab Tidak pernah
Ketika menjawab dan sesuai sesuai menjawab
pertanyaan menanggapi pertanyaan pertanyaan
pertanyaan dan
sesuai permasalahan
pertanyaan
dan
permasalahan
LAMPIRAN 5
REMEDIAL PEMBELAJARAN & TEST

Remedial pembelajaran dan remedial test diberikan kepada siswa yang hasil penilaian evaluasi
masih di bawah nilai KKM
Remedial pembelajaran diberikan dengan memberikan kembali materi pembelajaran dan
memberikan latihan-latihan soal, terutama di bagian yang masih belum mencapai nilai KKM.
Remedial Test diberikan dengan memberikan kembali soal evaluasi dengan soal yang diubah
atau diacak.
PROGRAM TAHUNAN KURIKULUM MERDEKA
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Satuan
Pendidikan : MI Nurul Huda Karanggondang
Kelas /
Semester : 1 / 1 dan 2 (Kelas satu / semester satu dan dua)
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

NO NO. ATP ATP UNIT JUMLAH SEMESTER

siswa mampu menyapa teman, orang


1 1.1 How are ? 3 1
tua dan guru secara ramah dan sopan

Siswa mampu memperkenalkan diri


kepada temannya dengan percaya diri Hi, I am
2 1.2 3 1
dan mampu menyebutkan nama Kimi.Meow.
temannya dengan ramah

Siswa mampu menyebutkan namanya


dengan menggunakan my and your My name is
3 1.3 3 1
serta dapat menanyakan nama Joshua
temannya
Siswa mampu menyebutkan angka 1- My number is
4 1.4 10 dalam bahasa inggris ten 2 1

Siswa mampu menyebutkan tentang


I have four
5 1.5 benda yang ada didalam kelas beserta 3 1
books
jumlahnya

Siswa dapat mengidentifikasi tentang My garden is


6 1.6 3 1
berbagai macam warna colorful

Siswa mampu menyebutkan dan


mengidentifikasi bentuk lingkaran,
7 1.7 segitiga dan persegi serta dapat It has a big size 3 1
membedakan ukuran bentuk (besar,
sedang, kecil)
Peserta didik mampu menyebutkan
Unit 1. I have
8 1.8 nama-nama alat tulis dalam bahasa 3 2
two pencils?
inggris beserta jumlahnya.
Peserta didik mampu menyebutkan
nama dan jumlah hewan yang
Unit 2. At cici's
9 1.9 dipaparkan serta dapat menggunakan 3 2
farm
kata have untuk membicarakan
tentang hewan.

Peserta didik mampu menggunakan Unit 3. She is


10 1.10 kata he is dan she is untuk Cici and he is 3 2
mendeskripsikan seseorang Juan

Peserta didik mampu menyebutkan Unit 4. Bagas"s


11 1.11 jnama anggota keluarga dan family 3 2
menerangkan anggota keluarga
Peserta didik mampu mengidentifikasi
perbedaan buah dan penggunaan kata Unit 5. She has
12 1.12 2 2
have and has unruk membicarakan some fruits
tentang buah

Peserta didik mampu menyebutkan


buah-buahan kesukaanya dan Unit 6. I like
13 1.13 2 2
menuliskan buah kesukaanya dalam fruits
kalimat berbahasa inggris
JUMLAH 36

Mengetahui ……………., ..April 2024


Kepala Sekolah Guru Mapel

(Sriyani,S.ag) (Dewi Anis.S.)

Anda mungkin juga menyukai