Anda di halaman 1dari 3

TUGAS II

MATA KULIAH
KETERAMPILAN MENULIS/PDGK4305

OLEH

Yola Febrianti
Nim : 856217271

PROGRAM STUDI S1 PGSD


FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKANn
UNIVERSITAS TERBUKA
2023
SOAL
1. Jelaskan beserta contoh paragraph perbandingan, paragraph perulangan, paragraph
klasifikasi dan paragraf proses!
2. Jelaskanjenis pengembangan paragraph berdasarkan teknik pemaparan paragraf!
3. Jelaskan beserta contoh jenis penembangan paragraph berdasarkan posisi kalimattopik!
4. Jelaskan dengan bahasa Anda sendiri fungsi paragaraf!
5. Jelakan ciri-ciri paragraf!

JAWABAN:

1. Paragraf perbandingan adalah paragraf yang kalimat topiknya berisi perbandingan dua hal.
Kalimat topik tersebut kemudian dikembangkan dengan memerinci perbandingan tersebut dalam
bentuk yang konkret atau bagian-bagian kecil. perbandingan sering menggunakan kata-kata
seperti:
"lebih dari," "kurang dari," "seperti," "sebanding dengan," "sama dengan," dan sejenisnya.
Contoh: Dia lebih tinggi dari adiknya

• Paragraf perulangan
adalah paragraf yang kalimat topiknya merupakan pengulangan kata/kelompok kata atau
bagian-bagian kalimat yang penting. Menurut Munirah dalam buku Pengembangan
Keterampilan Menulis Paragraf (2019), teks eksposisi klasifikasi adalah paragraf yang
membagi dan mengelompokkan suatu hal ke dalam beberapa kategori.

Contoh :Tanpa kita sadari ada tiga jenis teman yang ada disekitar kita, kelompok yang pertama
ialah teman dikala senang. Teman-teman yang ada dikala senang ini merupakan teman yang
paling mudah untuk dicari. Mereka sangat banyak jumlahnya di luar sana. Biasanya teman-teman
macam ini akan selalu berada di sekitar kita jika kita sedang berada dalam keadaan senang dan
gembira, tetapi ketika kita sedang tertimpa musibah, mereka biasanya menghilang entah
kemana.Kelompok teman yang selanjutnya ialah teman dekat, teman dekat atau lebih dikenal
dengan sahabat ialah teman yang benar-benar dekat dengan kita. Mereka selalu menghabiskan
waktu bersama kita sehingga kita tahu segala sesuatu tentang mereka. Teman dekat akan selalu
berada di samping kita dalam keadaan apapun, entah itu sedih ataupun bahagia. Namun mencari
teman dekat sangatlah sulit, perlu adanya suatu proses untuk menemukannya. Oleh kerena itu,
memiliki satu teman dekat saja sudah cukup membahagiakan.

Kelompok teman yang terakhir ialah teman biasa, kelompok teman ini merupakan teman-teman
yang hanya sebatas kenal dengan kita. Mereka tahu siapa kita dan kita tahu siapa mereka, tetapi
kita tidak terlalu dekat dengannya. Teman biasa ini diibaratkan seperti dua mata pisau, di satu sisi
mereka dapat menjadi saingan, tetapi di sisi lain mereka dapat menjadi sebuah tolak ukur atau
motivator bagi kita. Teman biasa inilah yang lama kelamaan akan menjadi teman dekat atau
teman dikala senang.
2. Berdasarkan teknik pemaparannya
 Paragraf naratif. Paragraf naratif merupakan paragraf yang berkaitan dengan penceritaan
atau pendongengan. ...
 Paragraf deskriptif. Paragraf deskriptif juga disebut sebagai paragraf lukisan. ...
 Paragraf ekspositoris. ...
 Paragraf argumentatif. ...

Pola pengembangan paragraf terebut adalah


(1) sebab-akibat, (2) narasi, (3) definisi, (4) pertanyaan-jawaban, (5) ilustrasi, (6) contoh, (7)
sudut pandang, (8) analogi, (9) perbandingan-pertentangan.
3.

4. Paragraf berfungsi untuk memudahkan pengertian dan pemahaman pembaca, yaitu adanya
gagasan-gagasan yang dipilah-pilah. Selain itu, paragraf berfungsi untuk memisah bagian uraian
agar memudahkan pembaca berhenti lebih lama pada bagian karangan yang panjang
5. Ciri-ciri paragraf
 Mengandung makna, pesan, pikiran, atau ide pokok yang relevan dengan ide pokok
seluruh isi karangan.
 Paragraf umumnya dibangun oleh beberapa kalimat.
 Merupakan satu kesatuan pikiran yang koheren dan padat.
 Kalimat dalam paragraf tersusun logis serta sistematis.

Anda mungkin juga menyukai