Anda di halaman 1dari 22

PROPOSAL LOMBA INOVASI DIGITAL MAHASISWA (LIDM)

DIVISI VIDEO DIGITAL PENDIDIKAN


KAUSALITAS “KILAS BALIK PENDIDIKAN TERHADAP DUNIA
POLITIK”

Ketua Pelaksana
Toni Windra / 2111517002

Anggota
Muhammad Rifqi Asyari / 2111511015
Muhammad Yusuf / 2111517003
Lathifah Hanum/2111512014

UNIVERSITAS ANDALAS
PADANG
2024
i
DAFTAR ISI
HALAMAN PENGESAHAN……………………………………………..……..i
DAFTAR ISI...........................................................................................................ii
ABSTRAK.............................................................................................................iii
BAB 1. PENDAHULUAN.....................................................................................1
1. 1 Latar Belakang...................................................................................................1
1. 2 Tujuan................................................................................................................1
1. 3 Sasaran...............................................................................................................2
1. 4 Manfaat..............................................................................................................2
BAB 2.......................................................................................................................3
ANALISIS...............................................................................................................3
2.1 Analisis Ide dan Cerita.......................................................................................3
BAB 3.......................................................................................................................4
SUSUNAN TIM DAN DESKRIPSI TUGAS.......................................................4
3.1 Susunan Tim dan Deskripsi Tugas.....................................................................4
BAB 4.......................................................................................................................5
PENUTUP...............................................................................................................5
DAFTAR PUSTAKA.............................................................................................6
LAMPIRAN............................................................................................................7
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota serta Dosen PendampingError! Bookmark not
defined.

ii
ABSTRAK

Karakter dibentuk dari sebuah kebiasaan yang selalu diulang. Pembiasaan


diri terhadap pengetahuan, lingkungan, dan budaya membuat jati diri seseorang
menjadi suatu sifat yang dipengaruhi oleh faktor-faktor tertentu. Pendidikan
adalah ujung tombak pembentukan karakter dari setiap individu makhluk hidup di
dunia ini. Sistem pendidikan yang saat ini dibentuk selalu berubah tergantung dari
siapa pemimpin dari suatu negara tersebut. Hal ini menjadi faktor munculnya
politik sebagai penentu sistem pendidikan di negera tersebut. Adanya faktor-
faktor yang dapat mempengaruhi pendidikan menjadi suatu akibat dari
pembentukan karakter, sehingga faktor tersebutlah yang menjadi masalah utama
dalam sistem pendidikan khususnya di Negara Indonesia ini.
Faktor ini tidak bisa dibiarkan untuk mewabah ke gen alpha dan gen
berikutnya. Semua ini harus dipaparkan dan harus diketahui oleh orang-orang
khususnya pemerintahan serta lini pendidik di seluruh wilayah Indonesia. Melalui
media video pendidikan ini akan disajikan bagaimana hubungan sebab-akibat dari
adanya faktor yang mempengaruhi sistem pendidikan di Indonesia.

iii
1

BAB I
PENDAHULUAN

1. 1 Latar Belakang
Kebijakan pendidikan seharusnya mampu mencerdaskan kehidupan
bangsa dan negara untuk mencapai masyarakat yang berwawasan global dan
memiliki makna bagi pengembangan moral, sains dan tekonologi untuk
membangun masyarakat yang beradab dan bermanfaat, terampil, demokratis,
damai, berkeadilan, serta berdaya saing tinggi, sehingga dapat mensejahterakan
kehidupan manusia.
Harus diakui bahwa kualitas pendidikan di Indonesia masih perlu
ditingkatkan. Banyak faktor yang mempengaruhi pendidikan di suatu negara
termasuk Indonesia sehingga menentukan bagaimana kualitas outputnya. Akibat
kurang maksimalnya sistem pendidikan di Indonesia akan melahirkan generasi-
generasi yang tidak paham akan pengetahuan, kurangnya adab, tidak terampil, dan
kurangnya demokratis, serta kedamaian suatu wilayah negara akan terancam. Jika
akibat ini menjadi kebiasaan dari masyarakat, maka tujuan dari negara yang
ditulis di dalam pembukaan undang-undang NKRI akan hanya sekedar tulisan
saja. Hal ini telah tercerminkan dari implementasi demokrasi Indonesia saat ini.
Saat ini, para pemimpin politik sedang aktif mengadvokasi untuk
kebebasan akademik, peningkatan pendidikan, dan alokasi anggaran yang
memadai untuk sektor pendidikan. Meskipun dalam kampanye Pemilihan Umum
sebelumnya, beberapa kandidat berjanji untuk meningkatkan kualitas pendidikan,
memberikan akses pendidikan gratis, memberikan beasiswa, dan bahkan
mengangkat jumlah guru. Namun, realitasnya menunjukkan bahwa janji-janji
tersebut seringkali hanya sebatas retorika kosong atau janji manis politik belaka.
Mereka mudah diucapkan tetapi sulit diwujudkan, tergantung pada situasi dan
kondisi politik yang ada. Maka permasalahan ini apakah terbentuk dari kurang
maksimalnya sistem pendidikan saat ini atau sudah menjadi kebiasaan perilaku
dan karakter masyarakat Indonesia.
Maka diperlukannya sebuah media pembelajaran yang dapat memberikan
gambaran dan hubungan sebab akibat dari sistem pendidikan yang akan selalu
berdampak kepada siapa pemimpin negara selanjutnya. Untuk itu video digital
pembelajaran yang dibuat, disajikan dalam beberapa alasan kenapa adanya
hubungan sebab akibat dari faktor yang mempengaruhi sistem pendidikan
Indonesia saat ini.
1. 2 Tujuan
Tujuan dari video digital pembelajaran ini adalah

1. Agar memberi gambaran kepada masyarakat, terkhusus pendidik, peserta


didik (Siswa maupun Mahasiswa), dan pemerintah bagaimana faktor ini
mempengaruhi pendidikan.
2

2. Agar memberikan dampak perubahan terhadap pemimpin negara dan


sistem pendidikan nasional.

1. 3 Sasaran
Sasaran dari kegiatan dan video pembelajaran ini adalah :
1. Pendidik baik guru maupun dosen.
2. Pelajar baik siswa maupun mahasiswa yang nantinya juga bakal menjadi
pelopor dari pendidik dan pemimpin di suatu instansi.
3. Pemerintah mulai dari tingkat daerah hingga nasional.
4. Masyarakat umum, sebagai motivasi untuk masyarakat umum.

1. 4 Manfaat
Manfaat dari kegiatan ini adalah :
1. Dapat memberikan gambaran kepada mahasiswa, siswa, pendidik,
pemerintah dan masyarakat tentang pentingnya perilaku dan karakter
dalam pembentukan generasi di suatu negara.
2. Dapat mengetahui ancaman dan hubungan sebab akibat pendidikan
terhadap sistem pemerintahan di suatu negara
3

BAB 2
ANALISIS

2.1 Analisis Ide dan Cerita


Pada dasarnya pendidikan akan membentuk suatu kebiasaan baik itu
perilaku maupun karakter yang akan tertanam pada diri peserta didik dan
pendidik. Sehingga perlu diperhatikannya sistem pendidikan agar mampu
membawa dampak baik bagi pendidikan itu sendiri. Adanya faktor yang dapat
mempengaruhi sistem pendidikan menjadi sebab kurang maksimalnya
pembentukan perilaku dan karakter dari generasi ke generasi. Seringkali sistem
pendidikan dipengaruhi oleh perubahan pimpinan yang menyebabkan juga
terjadinya perubahan sistem menurut pimpinan itu sendiri. Sehingga melahirkan
generasi tak tau arah akibat perubahan sistem yang terjadi. Terjadinya kekacauan,
perampokan, kekerasan, dan bahkan bunuh diri sendiri merupakan akibat kurang
matangnya pendidikan saat ini. Banyak menimbulkan akibat negatif jika sistem
pendidikan itu tidak di manajemen oleh seorang pemimpin yang berkarakter dan
berperilaku baik. Hal ini salah satu penyebab turunnya kualitas pendidikan di
Indonesia. Faktor-faktor yang mempengaruhi pembentukan dan perkembangan
sistem pendidikan adalah elemen yang saling berkaitan antara satu sama lain.
Dapat dikatakan, bahwa faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan sistem
pendidikan itu sendiri mencerminkan idealisme dan perubahan keperluan
masyarakat dan negara, melalui institusi sekolah yang akan meneruskan
kebudayaan. Untuk itu perlu adanya pelopor agar tidak terjadinya ketimpangan
sistem pendidikan dan sistem pemerintahan yang ada di Indonesia.
Dalam kegiatan Lomba Inovasi Digital tahun 2024 ini, pada divisi video
digital yang tim kami buat agar dapat memberikan gambaran dan informasi untuk
para pendidik, peserta didik, pemerintahan, serta masyarakat umum agar tetap
selalu memperhatikan pembentukan karakter di setiap generasi.
4

BAB 3
SUSUNAN TIM DAN DESKRIPSI TUGAS

3.1 Susunan Tim dan Deskripsi Tugas


Deskripsi tugas masing-masing anggota tim dapat dilihat pada tabel 3.1
berikut.

Tabel 3.1 Uraian Tugas Masing-Masing Anggota Tim

Program Bidang
No Nama/NIM Uraian Tugas
Studi Ilmu
1 Toni Windra/ Teknik Komputer 1. Mengkoordinir dan
2111517002 Komputer membagi tugas anggota
2. Penyusun naskah video
3. Pemeran video
4. Editing Video
5. Menyusun Proposal
2 Muhammad Rifqi Teknik Komputer 1. Menyusun sinopsis
Asyari/ Komputer video
2111511015 2. Pemeran Video
3. Menyusun Proposal
3 Muhammad Teknik Komputer 1. Pembuatan poster video
Yusuf / Komputer 2. Pemeran Video
2111517003 3. Menyusun alur teks
video
4. Menyusun solusi
terhadap permasalahan
video
4 Lathifah Hanum/ Teknik Komputer 1. Pembuatan Laporan
2111512014 Komputer tambahan lainnya
2. Penyusun naskah video
3. Menyusun Proposal
5

BAB 4
PENUTUP
4.1 Kesimpulan
1. Video pembelajaran digital yang dibuat dapat sebagai sarana informasi
bagi pendidik, pelajar, pemerintah dan masyarakat umum untuk
membangun kebiasaan dan sistem pendidikan yang efektif.
2. Video pembelajaran digital yang dibuat agar memberikan informasi kepada
para kader generasi untuk dapat menjadi generasi emas bangsa, sehingga
nanti akan menjadi orang yang dapat dapat memajukan bangsa di kemudian
hari.
3. Video pembelajaran digital berisi gambaran sebab akibat dari sistem
pendidikan yang mempengaruhi dan dipengaruhi oleh sistem politik atau
pemerintahan.
6

DAFTAR PUSTAKA

Borah, R.R. 2012. “Impact of Politics and Concerns with the Indian Education
System”. International Journal of Educational Planning & Administration,
Volume 2, Number 2 (2012), pp. 91-96.

Ijaduola, K.O., Odunaike, K.O., Ajayi, V.B. 2012. “The Interplay between
Politics and Education in Nigeria: Any Symbiotic Relationship?’. Journal of
Education and Practice, Vol 3, No.9, pp. 124-129.

Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang sistem Pendidikan Nasional

Wales, J., Magee, A., Nicolai, S. 2016. “How does political context shape
education reforms and their success?”. Development Progress Dimension
Paper, Vol. 06, August 2016.
7

LAMPIRAN
BIODATA PESERTA
KETUA
TIM PERUBAHAN
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap : Toni Windra
2. Jenis Kelamin : Laki-laki
3. Program Studi : S1-Teknik Komputer
4. NIM : 2111517002
5. Tempat dan Tanggal Lahir : Kepala Bukit dan 14 September 2002
6. Alamat Email : toniwindraroock1402@gmail.com
7. Nomor Telepon/HP : 085264915802
B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti

No. Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu Tempat

1. FKI Rabbani Koordinator Multimedia 2024 Universitas Andalas

2. FSI Al-Fatih FTI Koordinator Multimedia 2023 Universitas Andalas

Unative (Unand 2022-


4. Staff Media Universitas Andalas
Creative) 2023

3. FSI Al-Fatih FTI Staff Kesektariatan 2022 Universitas Andalas

Neo Telemetri Anggota Divisi 2021


Universitas Programming Universitas Andalas
Andalas

FSI El-Fata Sekretaris Umum 2019- SMAN 1 Solok


2021 Selatan

Jurnalistik- Ketua Umum 2019- SMAN 1 Solok


Multimedia 2021 Selatan

OSIS SMAN 1 Anggota Departemen 2019- SMAN 1 Solok


Solok Selatan Humas 2021 Selatan

Marching Band Anggota Drum (Tenor) 2018-


SMAN 1 Solok
SMAN 1 Solok 2021
Selatan
Selatan
8

C. Penghargaan yang Pernah Diterima

Pemberi
No. Jenis Kegiatan Tahun
Penghargaan

RABBANI FAIR ( Juara 1 Lomba Video 2021


1. UKM FKI Rabbani
Dakwah )

LKMM-TD FTI’21 ( Mahasiswa 2021


2. LKMM-TD FTI
Terbaik / Prince )

Agricultural Islamic Fair 2020 ( Juara 1 2020


FSI Universitas
3. Lomba Video Dakwah – Universitas
Andalas
Andalas )

5GE Competition( The Winner / Juara 1 BkkbN Sumatera 2020


GenRe Electonic ) Barat

Vital Voices Festival Produksi Film 2020


VVP
Negara ( VVF ) ( Top 15 )

Lomba video Kreatif Imbauan Cegah Dinas Kebudayaan 2020


Covid-19 ( Harapan II ) Sumbar

Lomba video kreatif MUBES KE-XXI 2021


Assalam Sumbar
( Juara 1 )

Festival Lomba Seni Siswa Nasional Puspresnas 2019


(FLS2N) ( Medali Emas ) Kabupaten

Semua data yang saya diisikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sangsi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 2024.

Padang, 04 April 2024


Ketua Tim

Toni Windra
9

Lampiran Biodata Anggota 1


10
11

Lampiran Biodata Anggota 2


12
13

Lampiran Biodata Anggota 3

BIODATA PESERTA
ANGGOTA
TIM PERUBAHAN
D. Identitas Diri
8. Nama Lengkap : Muhammad Yusuf
9. Jenis Kelamin : Laki-laki
10. Program Studi : S1-Teknik Komputer
11. NIM : 2111517003
12. Tempat dan Tanggal Lahir: Payakumbuh dan 21 Januari 2003
13. Alamat Email :
14. Nomor Telepon/HP :

E. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti

No. Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu Tempat

1. BEM KM FTI Wakil Guberbur 2024 Universitas Andalas

2. FSI Al-Fatih FTI Koordinator KPSDM 2023 Universitas Andalas

4. FSI Al-Fatih FTI Staff Syiram 2022 Universitas Andalas

F. Penghargaan yang Pernah Diterima

No. Jenis Kegiatan Pemberi Penghargaan Tahun

Semua data yang saya diisikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sangsi.
14

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 2024.

Padang, 04 April 2024


Anggota Tim

Muhammad Yusuf
15
16

Lampiran 2. Surat Pernyataan Ketua Tim Pelaksana


17
18

1. Karya
Video dapat di akses pada channel Youtube www.youtube.com/@FTWFilmMaker
2. Poster Video
3. Sinopsis
Sebuah video yang menyajikan bagaimana pendidikan itu bisa membentuk tokoh
tokoh nasional. Keberhasilan pendidikan dalam membentuk karakter dan akhlak
akan membentuk pemimpin yang berakhlak dan berkarakter. Namun jika
pendidikan itu gagal membentuk karakter dan akhlak, maka akan membentuk
pemimpin yang haus akan kekuasaan.

4. Naskah
Narasi :
Karakter dibentuk dari sebuah kebiasaan yang selalu diulang. Pembiasaan diri
terhadap pengetahuan, lingkungan, dan budaya membuat jati diri seseorang menjadi
suatu sifat yang dipengaruhi oleh faktor-faktor tertentu. Pendidikan adalah ujung
tombak pembentukan karakter dari setiap individu makhluk hidup di dunia ini.
Sistem pendidikan yang saat ini dibentuk selalu berubah tergantung dari siapa
pemimpin dari suatu negara tersebut. Hal ini menjadi faktor munculnya politik
sebagai penentu sistem pendidikan di negera tersebut. Adanya faktor-faktor yang
dapat mempengaruhi pendidikan menjadi suatu akibat dari pembentukan karakter,
sehingga faktor tersebutlah yang menjadi masalah utama dalam sistem pendidikan
khususnya di Negara Indonesia ini.

Cast : semua berada dalam satu ruangan yang menggambarkan keadaan narasi.
5. Storyboard

Opening dengan keadaan sadis (Pisau berdarah)

Penyaitan tangan

Narasi masuk (kamera anggle closeup)

Selang kejadian narasi

Pameran utama duduk di kursi

Clossing Statment

Anda mungkin juga menyukai