Anda di halaman 1dari 2

BAB SPLDV

TM 4 : 2 JP
A. Materi : SPLDV
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi permasalahan dan pemutaran video yang diberikan peserta
didik dapat mengenali sistem persamaan linear dua variabel dan
mengetahui arti penyelesaiannya dengan menggunakan metode eliminasi
dengan tepat

C. Aktivitas Pembelajaran

Kegiatan awal (5 Menit)


Peserta didik :
a. berdoa
b. telah menerima informasi pembelajaran melalui SIAS
c. membaca Firman Tuhan dari Kitab Yesaya 26 : 4 “Percayalah kepada
Tuhan selama-lamanya, sebab Tuhan Allah adalah gunung batu yang
kekal. Dalam situasi tertentu, terkadang kita sulit merasakan bahwa
Tuhan senantiasa bersama kita, memperhatikan kita, dan menjaga
hidup kita.”.
d. diberikan penjelasan mengenai hubungan materi yang akan diajarkan
dengan karakter penuh perhatian Ketaatan.
e. menerima motivasi dan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (70 menit)


Metode pembelajaran : Discovery Learning
Peserta didik:
a. menyaksikan Video Pembelajaran SPLDV 4.
b. mengeksplorasi dan berdiskusi dalam kelompok mengerjakan LKPD 4
c. mengasosiasikan hasil diskusi dan eksplorasinya.
d. mempresentasikan dan menanggapi hasil eksplorasi dan diskusinya di
dalam kelompok.
e. Mendapat penjelasan dari guru

3. Kegiatan Penutup (5 menit)


Peserta didik :
a. membuat kesimpulan, serta melakukan refleksi pembelajaran yang sudah
berlangsung
b. menerima penguatan dan motivasi
c. berdoa

D. Sumber belajar
1. Buku Paket Matematika
2. LKPD 1
3. video pembelajaran SPLDV 1.
4. Video Pembelajaran SPLDV 2
5. Video Pembelajaran SPLDV 3
6. Video Pembelajaran SPLDV 4
7. Video Pembelajaran SPLDV 5
8. PPT SPLDV

Anda mungkin juga menyukai