Anda di halaman 1dari 7

MODUL AJAR KELAS 2

KURIKULUM MERDEKA
A. Identitas Modul

Penyusun : Aditya Fakhri Ramdhani


Jenjang Sekolah : Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Matematika
Elemen : Membandingkan
Fase/ Kelas :A/2
Materi : Membandngkan berat benda
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit
B. Kompetensi Awal
1. Siswa pada awalnya belum mampu melaksanakan membandingkan berat benda secara
langsung menggunakan satuan baku secara tepat dan percaya diri. Setelah
pembelajaran, siswa-siswa mampu melaksanakan membandingkan menggunakan
satuan tidak baku secara tepat dan percaya diri
C. Capaian Pembelajaran
Peserta didik mampu membandingkan berat, menyebutkan yang paling berat dan paling
ringan serta mana benda yang lebih ringan dan berat dan mana benda yang sama berat
D. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kegiatan mengamati pembelajaran, peserta didik mampu membandingkan
berat benda dengan benar.
2. Melalui disuksi, peserta didik dapat membandingkan jumlah benda yang berbeda
dengab satuan tidak baku demgan percaya diri.
E. Profil Pelajar Pancasila
a. Peserta didik beriman dan bertakwa kepadaTuhan Yang Meha Esa dan Berakhlak Mulia.
b. Peserta didik mampu menerapkan sikap kreatif, bernalar kritis dan mandiri
c. Mandiri
F. Model dan Metode Pembelajaran
Model : Kooperatif Learning
Metode : Pengamatan, tanya jawab, diskusi
G. Media Pembelajaran
1. LKPD
2. Buku Matematika
3. Buku tulis
4. Laptop
5. Proyektor
H. Pertanyaan Pemantik
1. Bagaimana cara memandingkan berat suatu benda apabila mempunyai jumlah
yang berbeda
I. Assesmen
 Pengetahuan
Tes Formatif
Tes lisan
soal :
1. Bagaimana cara menghitung dan membandingkan berat menggunakan timbangan virtual?

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑠𝑘𝑜𝑟


Pedoman penskoran = x 100
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

 Sikap
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP
PENILAIAN OBSERVASI

Rubrik:
Indikator sikap aktif dalam pembelajaran:
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha ambil bagian dalam pembelajaran
tetapi belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi
belum ajeg/konsisten
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas
kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan
kreatif.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap
proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan
ajeg/konsisten.
Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
N Sikap
a Tanggun Kerjasam Percaya
Jujur Peduli Santun Disiplin
m g Jawab a diri
N a K C B S K C B S K C B S K C B S K C B S K C B S K C B S
o S R K A B R K A B R K A B R K A B R K A B R K A B R K A B
is
w 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
a
1
2
N Sikap
a Tanggun Kerjasam Percaya
Jujur Peduli Santun Disiplin
m g Jawab a diri
N a K C B S K C B S K C B S K C B S K C B S K C B S K C B S
o S R K A B R K A B R K A B R K A B R K A B R K A B R K A B
is
w 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
a
3
4
5
K : Kurang C: Cukup B: Baik
SB : Baik Sekali
Lembar Penilaian Sikap - Observasi pada Kegiatan Diskusi

Mata Pelajaran : …………..


Kelas/Semester : …………..
Topik/Subtopik : …………..
Indikator : Dengan melakukan praktikum pengukuran, peserta didik mampu melaksanakan
pengukuran dan mengestimasi panjang benda secara langsung menggunakan satuan tidak baku
secara tepat dan percaya diri

Nama Kerja Rasa Ingin


No Santun Komunikatif Keterangan
Siswa sama Tahu
1
2
,,,,
Kolom Aspek perilaku diisi dengan angka yang sesuai dengan kriteria berikut.
4 = sangat baik
3 = baik
2 = cukup
1 = kurang

 Keterampilan

INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN KELOMPOK


No. Deskripsi Kriteria 4 3 2 1
1. Sistematika Materi Materi Materi Materi
Presentasi
presentasi presentasi presentasi presentasi
disajikan secara disajikan secara disajikan secara disajikan secara
runtut dan runtut tetapi kurang runtut tidak runtut dan
sistematis kurang dan tidak tidak sistematis
sistematis sistematis
2. Penggunaan Bahasa Bahasa yanng Bahasa yang Bahasa yang Bahasa yang
digunakan digunakan cukup digunakan agak digunakan
sangat mudah mudah sulit dipahamai sangat sulit
dipahami dipahamami dipahami
3. Ketepatan Intonasi Penyampaian Penyampaian Penyampaian Penyampaian
dan kejelasan
materi disajikan materi disajikan materi disajikan materi disajikan
artikulasi
dengan intonasi dengan intonasi dengan intonasi dengan intonasi
yang tepat dan yang tepat dan yang tepat dan yang tepat dan
artikulasi yang artikulasi yang artikulasi yang artikulasi yang
jelas agak jelas cukup jelas tidak jelas
4. Bahasa yang Mampu Mampu Kurang Mampu Sangat kurang
digunakan sangat
mempertahankan mempertahankan mempertahankan mampu
mudah dipahami dan
benar secara tata dan menanggapi dan menanggapi dan menanggapi mempertahankan
bahasa
pertanyaan / pertanyaan / pertanyaan / dan menanggapi
sanggahan sanggahan sanggahan pertanyaan
dengan dengan cukup dengan cukup
bijaksana baik baik

J. Refleksi guru dan siswa


a. Guru merefleksi proses pembelajaran yang telah dilaksanakan dengan
menganalisa hasil ketercapaian belajar siswa.
b. Berapa persentase peserta didik yang mencapai tujuan pembelajaran.
c. Kesulitan apa yang dimiliki oleh guru dan peserta didik.
d. Apa yang akan diakukan jika hasil pembelajaran tidak sesuai dengan apa yang
diharapkan?
e. Bagian mana dari pembelajaran ini yang paling menyenangkan
K. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
a. Pengkondisian kelas
b. Guru Mengambil absen siswa.
c. Manyanyikan lagu wajib nasional. (berkebhinekaan global)
d. Menyanyikan lagu penjumlahan (apersepsi)
e. Melakukan pembiasaan berdoa menurut keyakinan masing - masing
f. Menyampaikan tujuan pembelajaran.
g. Membuat kesepkatan kelas tentang tata tertib selama belajar.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran, menjelaskan perlengkapan yang
dibutuhkan, dan memotivasi siswa untuk aktif memecahkan masalah yang
dipilih.
b. Peserta didik menyimak video yang diberikan oleh guru tentang materi
Membandingkan berat agar https://youtu.be/nRQgXEr3Blw?si=cgkSbM-
ZpodZvb6I.
c. Peserta didik dan guru tanya jawab tentang materi pembelajaran.
d. Peserta didik duduk secara berkelompok. (pengelompokan dilakukan sesuai
kemampuan tujuannya agar siswa yang kurang mendapat bimbingan lebih oleh
guru)
e. Guru mengenalkan media pembelajaran timbangan virtual memggunakan
scales dan pan balance

f. Guru mensimulasikan media pembelajaran agar mengaitkan dengan materi

g. Peserta didik mempersiapkan diri untuk melakukan diskusi kelompok tentang


membandingkan berat benda.
h. Peserta didik mendengarkan langkah - langkah dalam melakukan diskusi
kelompok yang di sampaikan oleh guru.
i. Peserta didik berdiskusi dalam kelompok dan mengerjakan LKPD tentang
menbandingkan dengan bantuan pan balance.
j. Guru membimbing siswa dalam melakukan diskusi ( proses pembimbingan
siswa dilakuakn sesuai dengan tingkat kebutuhan belajar siswa )
k. Guru membimbing siswa dalam menjawab LKPD tentang membandingkan
berat benda.
l. Peserta didik secara berkelompok mengamati serta menjawab LKPD yang
diberikan oleh guru
m. Peserta didik secara bergiliran menyampaiakan hasil diskusi kelompok di
depan kelas.
n. Guru memberikan penguatan kepada kelompok yang telah mempresentasikan
LKPD di depan kelas)
o. Guru memberikan tanggapan terhadap hasil diskusi yang telah dilakukan oleh
peserta didik.
4. Penutup
a. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi tentang pembelajaran yang sudah
dipelajari.
b. Peserta didik mendengarkan guru tentang apa pelajaran selanjutnya yang akan
dipelajari.
c. Peserta didik bersama guru doa bersama yang dipimpin oleh salah seorang siswa

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


A. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK ( LKPD )
Pertemuan : 1
Nama : ……………………….

Hitunglah berat benda ketiga hewan dibawah


Mengetahui Bandung, Februari 2024
Guru Pamong, Praktikan ,

Dony Ajie Prakoso, S.Pd. Aditya Fakhri Ramdhani


NIP. 199304192022211012 NIM. 2314996

Anda mungkin juga menyukai