Anda di halaman 1dari 20

Nama : Mochamad Hafizh Restiyanto

Kelas/Ruangan : PGSD A/ 1.17


Mata Kuliah : Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran
Dosen : Nailah Tresnawati,S.Si.M.Pd.

Soal
1. Integrasikan perangkat digital yang akan digunakan ke dalam pembelajaran di kelas
masing-masing, jelaskan rancangannya seperti apa?
Rancangan pembelajaran yang sudah saya buat, telah mengintegrasikan perangkat
digital, media dan bahan ajar yang saya gunakan ialah laptop, proyektor dan video
pembelajaran dari youtube. Selain itu saya menggunakan pendekatan saintifik dan
tpack rancangan pembalajaran yang mengintegrasikan teknologi dan pedagogik.
2. Analisis mengapa rancangan perangkat digital tersebut akan dikembangkan/digunakan
dalam kelas tersebut berdasarkan model ASSURE.
Karena rancangan pembelajaran saya sesuai dengan model ASSURE dan akan
digunakan dalam kelas, ASSURE yaitu :
1. Analyze Learner (menganalisis peserta belajar) meliputi :

E. Target Peserta Didik

1. Jumlah peserta didik: 20 peserta didik


2. Peserta didik regular/tipikal
a. Peserta didik membutuhkan bantuan
b. Peserta didik sedang berkembang
c. Peserta didik berkembang

2. State Objectives (merumuskan tujuan pembelajaran atau kompetensi) meliputi :

B. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat mendemonstrasikan pemenuhan kebutuhan masa sebelum
uang ditemukan.
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi sejarah singkat beberapa jenis alat tukar
dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan manusia.

3. Select methods, media, and materials (memilih metode, media dan bahan ajar)
meliputi:

F. Model Pembelajaran
1. Model Pembelajaran : Assure dan PBL
2. Pendekatan : Saintifik, TPACK
3. Metode Pembelajaran : Demonstrasi,Tanya Jawab,Penugasan, Diskusi.

D. Sarana dan Prasarana

1. Sumber Belajar:
a. Buku Guru
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik
Indonesia, 2021 Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
untuk SD Kelas IV, Penulis: Amalia Fitri, dkk.
b. Buku Siswa
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik
Indonesia, 2021 Buku Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk SD Kelas
IV, Penulis: Amalia Fitri, dkk.
2. Video animasi sejarah uang di dunia
3. LKPD
4. Laptop dan Proyektor

4. Utilize media and materials (menggunakan media dan bahan ajar) meliputi :

D. Sarana dan Prasarana

1. Sumber Belajar:
a. Buku Guru
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik
Indonesia, 2021 Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
untuk SD Kelas IV, Penulis: Amalia Fitri, dkk.
b. Buku Siswa
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik
Indonesia, 2021 Buku Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk SD Kelas
IV, Penulis: Amalia Fitri, dkk.
2. Video animasi sejarah uang di dunia
3. LKPD
4. Laptop dan Proyektor

5. Require learner participation (mengembangkan peran serta peserta belajar)

C. Alur Tujuan Pembelajaran

1. Melalui mendemonstrasikan pemenuhan kebutuhan masa sebelum


uang ditemukan peserta didik dapat menunjukkan kegiatan sistem
barter dengan benar.
2. Melalui literasi Bersama peserta didik dapat mengidentifikasi sejarah
singkat beberapa jenis alat tukar dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan
manusia.

6. Evaluate and Revise (menilai dan memperbaiki)

G. Asesmen

Jenis
N Asesmen/Penilaian BentukAsesmen/Penilaian
o
.
Diagnostik
1 • Pertanyaan pemantik tersebut diatas.
.
Formatif
2 • Penilaian Sikap
• Penilaian keterampilan
• Penilaian pengetahuan
Sumatif
. • Ujian harian
3
.
H.Kegiatan Remidial dan Pengayaan

1. Kegiatan remedial
Peserta didik yang hasil belajarnya belum mencapai target guru melakukan
pengulangan materi dengan pendekatan yang lebih individual dan memberikan
tugas individual tambahan untuk memperbaiki hasil belajar peserta didik yang
bersangkutan.
2. Kegiatan pengayaan
Peserta didik yang daya tangkap dan daya kerjanya lebih dari peserta didik lain,
guru memberikan kegiatan pengayaan yang lebih menantang dan memperkuat
daya serapnya terhadap materi yang telah dipelajari.

3. Perangkat digital yang akan digunakan ini kemudian rancang juga ke dalam sebuah
perangkat pembelajaran menggunakan model pembelajaran PBL/PjBL yang terdiri
dari: RPP/modul ajar, LKPD, Asesmen, Bahan Ajar, dan media dalam bentuk canva.
Penyusun : Mochamad Hafizh Restiyanto
Jenjang : Sekolah Dasar
Instansi : SDN Kalitanjung
Tahun Penyusunan : 2024
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS)
Fase/kelas : B/IV A
Semester : II (Genap)
Materi : Sistem Barter / Alat tukar
Topik : B (Bagaimana Aku Memenuhi Kebutuhanku)
AlokasiWaktu :1x pertemuan (3 x35 menit)

B. Kompetensi Awal
1. Memahami pemenuhan kebutuhan masa sebelum uang ditemukan.
2. Menyimpulkan alat tukar dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan manusia.

C. Profil Pelajar Pancasila

Pada kegiatan pembelajaran ini akan dilatihkan dimensi profil pelajar Pancasila tentang:
1. Gotong royong
2. Mandiri
3. Bernalar kritis

D. Sarana dan Prasarana

6. Sumber Belajar:
a. Buku Guru
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik
Indonesia, 2021 Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk
SD Kelas IV, Penulis: Amalia Fitri, dkk.
b. Buku Siswa
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik
Indonesia, 2021 Buku Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk SD Kelas IV,
Penulis: Amalia Fitri, dkk.
7. Video animasi sejarah uang di dunia
8. LKPD
9. Laptop dan Proyektor

E. Target Peserta Didik

3. Jumlah peserta didik: 20 peserta didik


4. Peserta didik regular/tipikal
a. Peserta didik membutuhkan bantuan
b. Peserta didik sedang berkembang
c. Peserta didik berkembang

F. Model Pembelajaran
4. Model Pembelajaran : Assure dan PBL
5. Pendekatan : Saintifik, TPACK
6. Metode Pembelajaran : Demonstrasi,Tanya Jawab,Penugasan, Diskusi.

KOMPETENSI INTI

A. Capaian Pembelajaran

Pada fase B, Peserta didik mendemonstrasikan pemenuhan kebutuhan masa sebelum uang
ditemukan dan mengidentifikasi syarat terjadinya pertukaran barang kebutuhan melalui
kegiatan bermain peran.
B. Tujuan Pembelajaran
3. Peserta didik dapat mendemonstrasikan pemenuhan kebutuhan masa sebelum uang
ditemukan.
4. Peserta didik dapat mengidentifikasi sejarah singkat beberapa jenis alat tukar dalam
kegiatan pemenuhan kebutuhan manusia.
D. Alur Tujuan Pembelajaran

3. Melalui mendemonstrasikan pemenuhan kebutuhan masa sebelum uang


ditemukan peserta didik dapat menunjukkan kegiatan sistem barter
dengan benar.
4. Melalui literasi Bersama peserta didik dapat mengidentifikasi sejarah singkat
beberapa jenis alat tukar dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan manusia.
E. Pemahaman Bermakna
Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam mendemonstrasikan pemenuhan
kebutuhan masa sebelum uang ditemukan dan mengidentifikasi sejarah singkat beberapa
jenis alat tukar dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan manusia.
E Pertanyaan Pemantik

1. Apa yang dilakukan oleh orangtua kalian untuk memenuhi kebutuhan di rumah
sehari-hari?
2. Mengapa ketika kita berbelanja membayar memakai uang ?
3. Apa jenis uang yang kalian bawa ketika berbelanja di mini market atau warung ?
F. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran Alokasi


Waktu

Kegiatan Pendahuluan 10 Menit


Analyze Learner
1) Orientasi
1. Guru bersama peserta didik saling memberi dan menjawab salam serta
menyampaikan kabarnya masing-masing dan dilanjutkan membaca doa.
(Communication–4C)
2. Guru melakukan presensi serta menanyakan kesehatan peserta didik.
(Communication–4C)
Apersepsi
3. Peserta didik melakukan tanya jawab dengan guru tentang pengalaman
dalam kehidupan sehari-hari yang dikaitkan dengan pembelajaran yang
akan dipelajari.

1) Apa kebutuhan yang dapat dihasilkan di daerah kita (bisa tingkat desa,
kota/ kabupaten, atau provinsi) ?
2) Apakah semua kebutuhan tersedia di daerah kalian tinggal ?
3) Bagaimana cara kalian mendapatkan kebutuhan yang tidak ada di
sekitar kalian ?
4) Menurut kalian bisakah kita memenuhi semua kebutuhan kita sendiri?
Jelaskan!
(Communication-4C)
Pemberian Acuan
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan menjelaskan kegiatan apa
saja yang akan dilakukan serta hal-hal apa saja yang akan dinilai dari
peserta didik selama proses pembelajaran. (Communication - 4C)
Motivasi
5. Guru memotivasi peserta didik dengan melakukan ice breaking.
(Communication–4C)
6. Guru menginformasikan kepada peserta didik bahwa bagi peserta didik
yang mendapat nilai evaluasi 80 s.d.100 akan mendapatkan reward berupa
bintang prestasi yang selanjutnya dipajang pada Papan Bintang Prestasi.
(Communication – 4C)
15 Menit
Kegiatan Inti
Sintaks 1
State Objectives, Orientasi Peserta didik pada masalah
1. Peserta didik menonton video pembelaran melalui youtube.
(https://www.youtube.com/watch?v=T-eDqr1dG3s) (Communication –
4C; TPACK)
2. Berdasarkan video tersebut, peserta didik menjawab pertanyaan pemantik
yang diajukan oleh guru.

a. Lalu bagaimana manusia mendapatkan kebutuhannya pada zaman


dulu ? (Communication, Critical Thinking–4C;Bernalar kritis–
PPP)
3. Peserta didik menonton video yang ada di youtube kemudian menjawab
pertanyaan yang diajukan oleh guru.(Communication–4C; TPACK)

a. Apa yang dimaksud Alat tukar ?


b. Apa contoh kegiatan yang memakai alat tukar disekitar kita?
4. Guru memberikan penguatan tentang alat tukar dengan media uang dan
benda yang dimiliki peserta didik. (Communication – 4C)

Select Methods, Media and Materials 15 Menit

Sintaks 2
Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar
5. Guru membagi peserta didik menjadi 4 kelompok. Masing-masing
kelompok terdiri atas 5 anggota. (Collaboration–4 C; Gotong Royong –
PPP)
6. Peserta didik mengamati video sejarah uang di dunia.

20 Menit
Sintaks 3
Membimbing penyelidikan secara individu atau kelompok
7. Guru memberikan petunjuk pengerjaan tugas diskusi kelompok tentang
kegiatan yang akan dilakukan, yaitu bermain peran.

8. Guru memberikan peraturan permainan sebagai latar belakang cerita


permainan peran kali ini, yaitu:

a. Peserta didik menjadi penjelajah waktu yang kembali ke zaman batu


melalui mesin waktu.

b. Belum ada uang ditemukan di zaman ini.


c. Peserta didik akan dibawa ke daerah yang berbeda.

d. Peserta didik akan memilih daerah tempat mereka akan pergi.

e. Tempelkan gambar bentang alam dan minta peserta didik menentukan


kemana mereka akan pergi. (Communication – 4C)

9. Masing – masing kelompok berdiskusi untuk tentang hasil kebutuhan yang


ada di tempat tujuannya dengan pertanyaan sebagai berikut.
a. Di mana tempat tujuan kalian?
b. Apa saja hasil bumi, atau sumber daya alam yang terdapat di daerah tujuan
kalian?
10. Guru mengarahkan kelompok untuk mendiskusikan hasil bumi di daerah
tujuannya dan menuangkan dalam bentuk gambar sesuai instruksi pada Buku
peserta didik. (Collaboration, Critical Thinking – 4C ; Gotong royong –
Bernalar Kritis – PPP)
Utilize Media and Materials 20 Menit

Sintaks4
Mengembangkan dan menyajikan Hasil diskusi
11. Setelahnya, kelompok untuk mendiskusikan pertanyaan yang ada pada
Buku peserta didik. Ketika menjelaskan berikan contoh kasus dan cara
menuliskannya ke dalam tabel.. (Communication,Creativity–4C;Kreatif-
PPP)

Require Learner Participation

12. Peserta didik dari kelompok lain memberikan tanggapan secara


bergantian. (Communication, Critical Thinking – 4C)
15 Menit
Sintaks 5
Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
7. Peserta didik melalui bimbingan guru menyimpulkan hasil diskusi.
(Communication,CriticalThinking–4C;BernalarKritis– PPP)
8. Guru memberikan penguatan mengenai materi yang telah dipelajari.
10 menit
Kegiatan Penutup
Evaluate and Revise
1. Guru memberikan soal evaluasi pada peserta didik.
2. Peserta didik dengan bimbingan guru melakukan refleksi
pembelajaran dengan menjawab pertanyaan berikut ini :
a. Apa yang telah kalian pelajari hari ini?
b. Apa yang paling kalian sukai dari kegiatan pembelajaran hari ini?
c. Apa yang belum kalian pahami pada pembelajaran hari ini?
(Communication–4C;Mandiri,Bernalarkritis–PPP)
3. Peserta didik bersama guru menyimpulkan pembelajaran yang telah
dilakukan. (Communication – 4C; Bernalar kritis - PPP)
4. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan
berikutnya yaitu tentang “Fungsi Uang”. (Communication – 4C)
5. Peserta didik dan guru mengakhiri pembelajaran dengan doa dan
Ucapan salam.(Religius–PPP)

G.Asesmen

No. Jenis Asesmen/Penilaian BentukAsesmen/Penilaian


Diagnostik
1. • Pertanyaan pemantik tersebut diatas.

Formatif
2 • Penilaian Sikap
• Penilaian keterampilan
• Penilaian pengetahuan
Sumatif
.3. • Ujian harian

H.Kegiatan Remidial dan Pengayaan

3. Kegiatan remedial
Peserta didik yang hasil belajarnya belum mencapai target guru melakukan pengulangan
materi dengan pendekatan yang lebih individual dan memberikan tugas individual
tambahan untuk memperbaiki hasil belajar peserta didik yang bersangkutan.
4. Kegiatan pengayaan
Peserta didik yang daya tangkap dan daya kerjanya lebih dari peserta didik lain, guru
memberikan kegiatan pengayaan yang lebih menantang dan memperkuat daya serapnya
terhadap materi yang telah dipelajari.
I. Refleksi
Refleksi untuk guru
1. Apa pembelajaran sudah berjalan baik didalam kelas?
2. Apakah pemilihan media pembelajaran telah sesuai dengan tujuan pembelajaran yang
akan di capai?
3. Apa yang ingin saya ubah untuk meningkatkan pelaksanaan hasil pembelajaran?
4. Pada momen apa peserta didik mengalami kesulitan?
5. Bagaimana mereka mengatasi kesulitan tersebut dan apa peran saya pada saat itu?
Refleksi untuk peserta ddik
1. Apakah kamu sudah memahami pembelajaran materi ini?
2. Bagian mana dari pembelajaran materi ini yang menurutmu sulit?
3. Manfaat apa yang telah kalian rasakan setelah mempelajari materi ini?

J. Lampiran

1. Asesmen/Penilaian
2. LKPD Kelompok
3. LKPD Individu
4. Bahan Ajar video pembelajaran

Asesmen

1. Penilaian Diagnostik Non Kognitif


Penilaian diagnostic dilakukan diawal pembelajaran untuk mengetahui kesiapan
belajar peserta didik, gaya belajar peserta didik.
B. Penilaian Formatif
Instrumen Penilaian Sikap
Lembar Pengamatan
Instrumen Penilaian Keterampilan
1. Instrumen Penilaian Pengetahuan

Capaian Pembelajaran Indikator Soal Jenjang kognitif


1. Peserta didik dapat menjelaskan C2
Peserta didik
yang dimaksud Alat tukar dengan
mendemonstrasikan benar
2. Peserta didik dapat C1
pemenuhan kebutuhan
mengidentifikasi sejarah singkat
masa sebelum uang beberapa jenis alat tukar dalam
kegiatan pemenuhan kebutuhan
ditemukan dan
manusia dengan tepat
mengidentifikasi syarat 3. Peserta didik dapat menentukan C2
terjadinya pertukaran Alat tukar dalam kegiatan
barang kebutuhan pemenuhan kebutuhan manusia
melalui kegiatan dengan tepat.
bermain peran.
4. Peserta didik dapat menyimpulkan C4
sejarah singkat beberapa jenis alat
tukar dalam kegiatan pemenuhan
kebutuhan manusia
5. Peserta didik dapat menganalisis C4
Video sejarah uang di dunia
dengan tepat
LKPD KELOMPOK
Nama Kelompok :
1
2
3
4
Kebutuhan Yang Tidak Ada Alasan Kalian Jumlah yang Kalian
NO
di Kelompok Membutuhkannya Butuhkan

5
LKPD INDIVIDU

Nama__________________
No absen_______________
1. Apa yang dimaksud Alat tukar ?

2. Apa saja jenis alat tukar dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan manusia ?

3. Bagaimana fungsi Alat tukar dalam kegiatan pemenuhan kebutuhan manusia ?

4. Menyimpulkan sejarah singkat beberapa jenis alat tukar dalam kegiatan pemenuhan
kebutuhan manusia !

5. Menganalisis video sejarah uang di dunia ?


BAHAN AJAR
BAHAN AJAR
s MEDIA

Anda mungkin juga menyukai