Anda di halaman 1dari 14

ENTOMOLOGI

PENGERTIAN
Mempelajari tentang:
VEKTOR Kelainan yang disebabkan serangga

Pengelompokkan dalam kesehatan


Yg menularkan penyakit (vektor & hospes
perantara) Penyebab penyakit (parasit) Yg menimbulkan kelainan karena toxin yg dikeluarkan Menyebabkan alergi pada orang yg rentan Menimbulkan entomophobia

1. Penular penyakit
Secara mekanik
Penderita ke orang lain dengan perantaraan bagian luar tubuh serangga

Secara biologik
Bila parasit/agens yang diisap serangga vektor mengalami proses biologik dalam tubuh vektor. Macamnya:
Penularan Propagatif Bila dalam tubuh vektor, parasit hanya membelah diri menjdi banyak contoh: yersinia pestis dalam pinjal tikus

Penularan Sikliko-Propagatif Bila dalam tubuh vektor parasit berubah bentuk dan membelah diri menjadi banyak contoh: plasmodium falcifarum dalam tubuh nyamuk anopheles Penularan Sikliko Developmental Bila dalam tubuh vektor parasit hanya berubah bentuk menjadi bentuk insektif Contoh: wuchereria bancrofti dalam tubuh nyamuk culex Penularan Transovarian Bila parasit berada dalam tubuh stadium vektor muda (telur dari vektor yang mengandung parasit). Pertumbuhannya menjadi parasit infektif Contoh: rickettsia st. dalam larva infektif leptotrombidium

2. Penyebab Penyakit
Macam: - Endoparasit - Eksoparasit Lama hidup dalam hospes: Parasit permanen Parasit periodik

3. Toxin, serangga
Kontak langsung (ulat) Gigitan (laba-laba) Sengatan (kalajengking) Tusukan (triatoma)
Gejala akibat toksin: gatal, utrikaria, lepuh, hemolisis, perdarahan, gangguan syaraf

4. Alergi Serangga
Tungau debu dan mayfly asma Tusukan nyamuk gatal-gatal

5. Entomofobia
Rasa ngeri dan takut, gangguan pikiran
akibat mengkhayalkan penyakit yang dapat ditimbulkan oleh serangga Gangguan serangan nyamuk dan lalat dapat berpengaruh pada kehidupan sehari-hari

VEKTOR PENYAKIT PROTOZOA


1. VEKTOR MALARIA
Nyamuk anophelini sebagai vektor malaria dari genus anopheles sebanyak 2000 sp, 60 sp diketahui sebagai vektor malaria. Perbedaan sp vektor malaria disebabkan oleh faktor:
Penyebaran geografi Iklim Tempat perindukan

Daur hidup anophelni mengalami metamorfosis sempurna Penyebaran anophelni dibagi dalam 3 kawasan: Kawasan pantai Dengan tanaman bakau, danau dipantai/laguna, rawa, empang, di sepanjang pantai an. Sundaicus, an. Subpictus Kawasan pedalaman Dengan sawah, rawa, empang dan saluran irigasi an. Aconitus, an. Barbirostris, an. Subfictus, an. Niggerimus, an. Sinensis

Kawasan kaki gunung dengan perkebunan


dan hutan an. Balabacensis Daerah gunung an. Maculatus

Perilaku vektor di daerah endemi malaria ditentukan oleh:


Kebiasaan nyamuk anophelini mengisap darah
manusia Lama hidup nyamuk betina dewasa >10 hari Nyamuk anophelini dengan kepadatan tinggi dan mendominasi sp lain yang ditemukan Hasil infeksi percobaan di laboratorium yang menunjukkan kemampuan untuk mengembangkan plasmodium menjadi stadium sporozoit

2. VEKTOR TRIPANOSOMIASIS

Vektor Tripanosomiasis Afrika glossina palpalis = glossina morsitans vektor biologik tripanosomiasis gambiense dan rodesiense di afrika Vektor Tripanosomiasis Amerika triatoma infestans = rhodanius prolixus vektor biologik penyakit chagas di amerika selatan Vektor Leismaniasis phlebotomus longipalpalis vektor biologik kala azar di amerika selatan

Anda mungkin juga menyukai