Anda di halaman 1dari 30

ORIENTASI KARYAWAN

BARU

Lina Sri Marlinawati


(Calon Karyawan Baru Staf HRD)

KEGIATAN ORIENTASI KARYAWAN


BARU
Hari

Gambaran Umum RS Melati


RS Melati terletak di jalan Merdeka No. 92 Kota Tangerang. Telp
(021) 5523945

Sejarah RS. Melati :


berawal dari klinik.
tahun 1980 menjadi RSB,
tahun 2002 menjadi RSIA yang di
pimpin oleh H. A Sofyan S,
dibawah kepemilikan yayasan
Afiyat
Tahun 2008 menjadi RS Melati
dibawah kepemilikan PT. Melati

RS melati pada
saat
ini
merupakan
RS
tipe c
Direktur RS Melati
saat ini adalah dr.
H. Heri Priatna
MARS

VISI, MISI, TUJUAN,NILAI dan MOTTO


RUMAH SAKIT MELATI
TUJUAN
MISI:
Mampu memberikan

VIS
I:
Menjad
i
rumah
sakit
pilihan
dan
andala
n
masyar
akat
Kota
Tanger
ang

pelayanan
yang
bermutu , profesional
dan unggul

Menjadi RS yang bermutu,


profesional dan unggul

Menyelenggarakan
pelayanan kesehatan yang
berorientasi pada keputusan
pelanggan
dengan
mengutamakan mutu dan
keselamatan pasien
Mengembangkan pelayanan
kesehatan
yang
berkelanjutan sesuai dengan
perkembangan
ilmu
pengetahuan dan teknologi
serta kebutuhan masyarakat.
Meningkatkan pengetahuan
dan keterampilan SDM yang
memiliki
integritas
dan
loyalitas
untuk
mencapai
pelayanan prima.

mampu

memeberikan
pelayanan kesehatan
yang mengutamakan
keselamatan pasien

Memiliki
pelayanan
berkelanjutan sesuai
dengan
perkrmbangan
ilmu
pengetahuan
dan
teknologi
serta
kebutuhan
masyarakat.
Memiliki
Sumber
Daya Manusia yang

VISI, MISI, TUJUAN,NILAI dan MOTTO


RUMAH SAKIT MELATI
NILAI
M

; Motivation (Mampu memotivasi orang lain untuk melakukan yang


terbaik)
E
: Excellent (Memberikan layanan prima dalam pekerjaan sehari-hari
kepada pelanggan)
L
: Leadership (Membentuk karakter kepemimpinan agar mampu
mengelola sebuah organisasi untuk mencapai tujuan yang di ingankan) .
A
: Achievment Oriented (Mampu menyesuaikan diri dalam lingkungan
yang berubah, berorientasi pada sasaran perusahaan dalam
melakukan pekerjaan)
T
: Teamwork (Kerjasama menjalin sinergi dan bersatu dalam bekerja
I
: integrity (menjunjung tinggi nilai kerjsama, bertanggung jawab dan
dapat dipercaya

MOTTO
Melayani dengan Sepenuh Hati

Pelayanan RS Melati

Gawat darurat 24 jam


Bidan jaga 24 jam
Instalasi farmasi 24 jam
Ambulance 24 jam
Rawat inap (VVIP, VIP, Kelas utama, Kelas I, Kelas II, Kelas III)
Spesialis kebidanan dan kandungan
Spesialis anak
Spesialis penyakit dalam
Bedah umum
Bedah Orthopedi
Spesialis syaraf
Spesialis kulit dan kelamin
Spesialis THT
Spesialis Mata
Rehabilitasi medik dan fisioterapi
Konsultasi gizi
Perinatologi

Jadwal Dokter RS melati


SPESIALIS
KANDUNGAN
/OBGYN
Dr. Handy, Sp.OG

Selasa, Rabu, Jumat,


Sabtu.

10.00 s/d selesai

Dr. Christo, Sp.OG

Selasa, Kamis, Jumat

20.00 s/d selesai.

Dr. Patrick, Sp.OG

Senin, Rabu
Sabtu.

20.00 s/d selesai


17.00 s/d selesai

Dr. Jonardi, Sp. A

Senin s/d Sabtu

20.00 s/d selesai

Dr. Subandi, Sp.A

Senin, Rabu, Jumat


Senin s/d Jumat
Sabtu

09.00 s/d selesai


16.00 s/d 18.00
10.00 s/d selesai

Senin s/d Jumat

10.00 s/d selesai

Spesialis Anak

Spesialis Bedah
Umum
Dr. Wahyuni, Sp.B

SPESIALIS BEDAH
ORTHOPEDI
Dr. Yudistira, Sp.OT

Senin

15.00 s/d selesai

Dr. Ari Sigit, Sp.OT

Selasa, Kamis

14.00 s/d selesai

Kamis, Sabtu
Jumat

17.00 s/d selesai


16.00 s/d 17.30

Senin, Rabu, Jumat

14.00 s/d 16.00

SPESIALIS THT
Dr. Wahyu Sigit, Sp.THT
SPESIALIS MATA
Dr. Wieke Ferraniza

SPESIALIS PENYAKIT DALAM/INTERNIS


Dr. Maya, Sp.PD

Selasa, Kamis
Jumat
Senin, Rabu, Jumat

18.00 s/d selesai


11.00 s/d selesai
18.00 s/d selesai

Dr. Ayatulloh, Sp.PD

Senin, Rabu, Jumat

18.00 s/d selesai

SPESIALIS KULIT DAN KELAMIN


dr. Fiedya, Sp. KK

Sabtu

Dr. Prima, Sp.KK

13.00 s/d selesai


12.00 s/d 15.00

DOKTER RADIOLOGI
Dr. Marina

Senin s/d Sabtu

On call (dengan
perjanjian)

DOKTER UMUM
Dr. Slamet

Sabtu. Minggu

On Call (dengan
perjanjian)

Senin, Rabu

09.00 s/d selesai

Senin, Rabu, Jumat

14.00 s/d selesai

Dr. Ernawati

Rabu, Jumat, Sabtu

14.00 s/d selesai

Dr. Dian Febrianti

Selasa, Sabtu

17.00 s/d 07.00

Dr. Evan Apiani

Kamis, Sabtu

17.00 s/d 07.00

Dr. Fauzanah

Senin, Jumat

17.00 s/d 07.00

Dr. Astrid

Rabu & Jumat

17.00 s/d 07.00

Dr. Rara Amelia

Kamis, Sabtu

17.00 s/d 07.00

Dokter Gigi
Drg. Laurensia
Dokter Neurologi
Dr. Daniel, Sp.S
DOKTER IGD

FISIOTHERAPI
M. Shifa

Senin s/d Rabu


On call (dengan

AKUPUNTUR
Dr. Solihati

Selasa
Jumat

12.30 s/d selesai


17.00 s/d selesai

Selasa, Sabtu

19.00 s/d selesai

Laboratorium

Senin s/d Minggu

24 jam

Rontgen

Senin s/d Minggu

07.00 s/d 21.00

Ambulance

Senin s/d Minggu

24 jam

AHLI GIZI
Sutanto, SKM
LAYANAN PENUJANG

SARANA DAN FASILITAS DI RS MELATI


IGD 24 Jam
Ambulance 24 jam
Intalasi lab
Instalasi farmasi
Instalasi radiologi
CTG
EKG
USG 4D

Kamar operasi
Kamar bersalin
Kamar perawatan
(VVIP, VIP, Kelas
utama, Kelas I, II dan
III)
Ruang ICU
ATM
Musholla
Area parkir

Hak dan Kewajiban


Karyawan
Hak
Karyawan akan mendapatkan upah selama bekerja di
RS Melati
Karyawan akan mendapatkan jaminan kesehatan dari
RS. Melati sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Kewajiban
Menjalani masa orientasi
Bekerja sesuai dengan uraian tugas, SPO dan alur
kerja yang ada di RS. Melati
Mematuhi segala peraturan yang berlaku di RS Melati

Peraturan Perusahaan
1. Jam kerja di RS Melati: shift dan non
shift
Jam kerja shift
Shift pagi: Pukul 07.00 s.d 14.00
Shift siang
: Pukul 14.00 s/d 21.00
Shift malam : Pukul 21.00 s.d 07.00
Jam kerja non shift
Senin s.d Jumat
: Pukul 08.00 s.d
16.00
Sabtu
: Pukul 08.00 s.d 13.00
2. Cuti tahunan
Cuti tahunan diberikan kepada
karyawan dngan masa kerja lebih
dari 1 tahun 3 bulan
Cuti
karyawan
diberikan
sebanyak 12 hari kerja

3. Izin/cuti karena alasan


tertentu
Izin Sakit

12 hari

Izin keluarga inti


sakit

2 hari

Izin keluarga inti


meninggal

2 hari

Cuti menikah

2 hari

4. Karyawan yang mengandung


pada masa kerja kurang dari 2
tahun 3 bulan maka tidak bisa
melanjutkan hubungan kerja
dengan RS Melati
5. Sepasang suami istri tidak
diizinkan untuk sama-sama
bekerja di RS Melati

Komunikasi dan Etika


1.

Komunikasi dan Etika saat ber-telepon


-Telpon masuk (saat telpon berdering, tunggu sampai
berdering sebanyak dua kali, kemudian angkat. Apabila
dari internal rumah sakit ucapkan salam, sebutkan bagian
dan nama jika dari luar rumah sakit ucapkan salam, rumah
sakit melati, sebutkan nama. -Telepon keluar; Menjawab
salam, sebutkan nama dari rumah sakit melati jika
dilingkungan rs menjawab salam sebutkan nama dan
ruang kerja.
3 komunikasi dan Etika Menerima tamu
Ucapkan salam, berjabat tangan, mempersilahkan duduk,
tanyakan apa yang bisa dibantu

Komunikasi dan Etika


5.

Komunikasi dan etika berpapasan pengunjung:


Tersenyum saat berpapasan dengan pengunjung/pasien.
Jika tampak pengunjung/pasien sedang kebingungan,
maka tanyakan ada yang bisa dibantu bapak/ibu?
6. Komunikasi dengan rekan kerja: Berkomunikasi dengan
ramah dan sopan kepada sesama pegawai.Gunakan
bahasa yang baik dan mudah dimengerti.
7. komunikasi dengan atasan : Gunakan bahasa yang formal
dengan atasan
8. Komunikasi dan etika saat pertemuan/rapat
-Tidak memainkan hp atau mengobrol
-Memperhatikan dan membuat catatan kecil
-Tidak menyela pembicaraan orang lain
-Apabila mengemukakan pendapat menggunakan
bahasa yang baik
dan sopan

Jobdesk HRD
1.
2.

3.

4.

5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.

Pelayanan pengambilan cuti karyawan pukul 08.00-09.00


Input data keluar masuk karyawan, kontrak kerja, nomor induk, data cuti, kehadiran
karyawan, data lemburan, data karyawan perbagian, potongan tunjangan kehadiran
karyawan.
Membuat laporan bulanan yang diserahkan ke bagian keuangan (keluar masuk karyawan,
karyawan mendapat SP, karyawan cuti, Karyawan yang masuk kembali setelah cuti,form
baru lemburan, potongan tunjangan kehadiran, iuran BPJS Kes)
Laporan bulanan kebagian manager HRD dan direktur (Karyawan masuk, karyawan resign,
karyawan roling antar bagian, karyawan mengikuti diklat, karyawan mendapat SP, Rekap
absensi, rekap lemburan, karyawan yang sudah terdaftar BPJS, karyawan perbagian serta
keselurahan karyawan)
Kegiatan diklat karyawan
Pembuatan ID card karyawan
Pengurusan BPJS Kes dan Ketenagakerjaan
Jamkes Karyawan dan Komisarit
Absensi Sidik jari (Pendaftaran Karyawan Baru/cek setiap hari/rekap selama 1 bulan).
Suport kegiatan acara RS (Persiapan ruang, infocus, konsumsi, absensi)
Akreditasi RS

SPO HRD

Pengajuan Cuti
Pengajuan Izin Alasan Tertentu
Jaminan Kesehatan Karyawan
Rekrutmen Karyawan Baru
Orientasi Karyawan Baru
Pemberian Sanksi pada Sdm (Hrd Koordinasi
Dengan Bagian Tersebut)
Diklat Karyawan (Exhouse, Inhouse)

Alur PENGAJUAN CUTI

Pengajuan cuti dapat


dilakukan pada hari
kerja dari pukul 08.0009.00

Karyawan mengambil
formulir cuti kebagian
HRD

HRD Menginput
data cuti
karyawan dan
mengarsipkan
form cuti

Karyawan
mengembalikan
form cuti yang
telah di ttd oleh
koor dan manager,
kebgian HRD

HRD mengisi
form cuti (jumlah
cuti yang ada, cuti
yang diambil, sisa
cuti)

Karyawan meminta
ttd koordinator dan
manager untuk
persetujuan cuti

PENGAJUAN IZIN ALASAN


TERTENTU

Pengajuan
izin
sakit/keluarga
inti
sakit/meninggal, dapat
dilakukan pada hari
kerja dari pukul 08.0009.00

HRD mengarsipkan surat


izin tersebut.

Karyawan
memberikan surat izin
sakit dari dokter
kebagian HRD

HRD
memverifikasi
surat izin sakit
tersebut.

HRD menginput izin sakit karyawan,


jatah izin sakit karyawan/keluarga
inti sakit/meninggal adalah 2 hari.

JAMINAN KESEHATAN KARYAWAN

Karyawan
dengan
masa kerja lebih dari 3
bulan,
mendapatkan
jaminan
kesehatan
karyawan di RS Melati
atau dikenal dengan
limit karyawan.

Kasir setip bulannya


melaporkan ke HRD,
selanjutnya
HRD
membuat laporan ke
bagian keuangan

Karyawan melakukan
pendaftaran kebagian
resepsionis

Selanjutnya
Karyawan ke
bagian kasir, kasir
mengurangi jumlah
limit berobat
karyawan

Karyawan berobat
di RS Melati, baik
di IGD atau di
POLI

Setelah mendapatkan
resep obat, karyawan
ke Apotik untuk
mendapatkan obat.

REKRUTMEN KARYAWAN BARU


HRD menseleksi calon
karyawan
secara
administrasi (pendidikan
terakhir,
pengalaman
kerja, STR).
HRD menelpon calon
karyawan yang lulus
tes tulis dan interview
untuk medical chekup

Calon
karyawan
baru
melakukan
medical chekup di
RS

HRD melakukan
pemanggilan tes tulis dan
interview karyawan baru
sesuai dengan seleksi
administrasi
Selanjutnya interview
dengan bagian HRD,
HRD menentukan calon
karyawan yang sesuai
dengan kualifikasi RS
Bagian
Lab
memberikan
hasil
medical chekup calon
karyawan ke bagian
HRD

HRD menyiapkan
berkas tes calon
karyawan sehari
sebelum jadwal tes
tulis dan interview.
HRD menguhubungi
koordinator atau
manager bagian yang
membutuhkan
karyawan baru, untuk
melakukan interview
pada calon karyawan
Jika hasilnya normal atau
dikatakan sehat, HRD akan
menghubungi calon karyawan
tersebut
untuk
proses
selanjutnya yaitu orientasi
selama 1 minggu di RS Melati.

ORIENTASI KARYAWAN BARU


Setelah calon karyawan
dihubungi HRD untuk
mengikuti masa orientasi
karyawan baru selama 1
minggu.
Hari terakhir masa
orientasi
karyawan
melakukan presentasi
hasil dari orientasi
selama 1 minggu,
dihadapan
manager
dan direktur RS

HRD menjelaskan
mengenai prosedur
orientasi karyawan baru
dan gambaran umum RS
Melati
Karyawan baru
melakukan praktik kerja
sesuai dengan
bagiannya masingmasing

Jika dinyatakan lulus setelah presentasi dan


selama 1 minggu orientasi, HRD membuat
perjanjian kerja dengan karyawan baru

HRD mengenalkan
karyawan baru
kepada karyawan RS
Melati dari bagian
keamanan sampai ke
direktur RS.

HRD menjelaskan
jobsdesk karyawan,
sesuai dengan bagian
kerjanya.

PEMBERIAN SANKSI PADA SDM

Bagian tertentu dari RS


melaporkan
karyawan
yang
bermasalah
ke
bagian HRD

HRD melakukan
verifikasi laporan
tersebut

HRD memanggil karyawan tersebut dan


memberikan SP dan memberikan sanksi
sesuai dengan ketentuan RS

HRD berkoordinasi
atau mendiskusikan
dengan bagian
tersebut

jika dinyatakan
bermasalah HRD
membuat SP

Setelah
direktur
memverifikasi
data tsb,
direktur yang
akan
menentukan
waktu
sosialisasi
hasil pelatihan
tsb

Sebelum
sosialisasi
dilakukan,
materi
presentasi
diserahkan ke
bagian HRD
U/ diperiksa
o/ direktur

DIKLAT KARYAWAN

Kegiatan Diklat Karyawan

In House
training

RS mendatangkan
narasumber untuk
kegiatan diklat

Karyawan
diberikan
waktu max 1
minggu u/
sosialisasi
hasil
pelatihan

Ex House
training

Karyawan
Mengajukan
ke HRD

Setelah
diklat
karyawan
wajib ke
HRD

HRD Menugaskan
kepada Karyawan

HRD mengurus pendaftaran


sampai selesai
Karyawan berangkan
dengan membawa SPPD

JADWAL PELAYANAN HRD

Pelayanan cuti (penyerahan & pengambilan form cuti) :


08.00 09.00 wib.
Pendaftaran bpjs kesehatan : 15.00 16.00 wib
Penyerahan form lembur (mulai tanggal 18 - 20) : 09.00
10.00 wib
Jam istirahat : 12.00 13.00 wib
Employee service : 11.00 12.00 wib

Hak Pasien dan Keluarga


(HPK)
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Memperoleh informasi tata tertib


Memperoleh hak dan kewajiban pasien
Memperoleh layanan yang manusiawi
Memperoleh layanan kesehatan yang bermutu
Memperoleh pelayanan yang efektif dan
efesien
Mengajukan pengaduan atau kualitas
pelayanan
Memilih dokter dan kelas perawatan
Meminta konsultasi tentang penyakit
Mendapatkan privasi

Hak Pasien dan Keluarga


(HPK)
10.Mendapat informasi meliputi diagnosis dan tata cara
tindakan medis
11.Memberikan persetujua atau menolak atas tindakan
medis
12.Didampingi keluarga dalam keadaan kritis
13.Menjalankan ibadah
14.Memperoleh keamanan
15.Mengajukan usul
16.Menolak bimbingan rohani
17.Menggugat RS/menuntut
18.Mengeluhkan pelayanan RS yang tidak sesuai prosedur

Pencegahan dan Pengendalian


Infeksi (PPI)
Program PPI
1. Kewaspadaan isolasi
2. Surveilans
3. Pendidikan dan pelatihan
4. Infeksi
5. Penggunaan antimikroba

Sasaran Keselamatan Pasien


(SKP)
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Ketepatan identifikasi pasien


Peningkatan komunikasi yang efektif
Peningkatan keamanan obat yang perlu
diwaspadai
Kepastian tepat lokasi, tepat prosuder,
tepat pasien operasi
Pengurangan risiko infeksiterkait
pelayanan kesehatan
Pengurangan risiko pasien jatuh

Anda mungkin juga menyukai