Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN JAGA

Annisa
Raisya Farah Monica

Identitas pasien
Nama
Umur
Satus Pernikahan
Alamat
Cengri

:
:
:
:

Tn. Tgr
64 tahun
Menikah
Sumber Arum,

Tanggal masuk rumah sakit 27/09/2016


Keluhan Utama
Tidak bisa BAK setelah jatuh 6 jam SMRS
Riwayat Penyakit Sekarang
6 jam SMRS, pasien jatuh terkangkang ke papan
dari ketinggian 2 m saat bekerja. Setelah
terjatuh, pasien tidak bisa BAK dan buah zakar
dirasakan membesar. keluar darah menetes dari
penis. Demam (-),

Survei Primer
A
: Baik
B
: RR 23 x/menit
C
: BP 140/90 mmHg, HR 88x/menit
D : CGS 15, pupil isokhor, refleks
cahaya (+/+)

Secondary survey
Kepala : CA -/-, SI -/-, bibir sianosis -/Leher
: KGB tidak membesar
Thorax : I : Pergerakan dinding dada
statis
dinamis simetris
P : Stem fremitus sama kanan kiri
P : Sonor di kedua lapang paru
A : vesikuer +/+,rh -/-

Abdomen

: I : Datar
P : Nyeri tekan (-)
P : Timpani diseluruh regio
abdomen
A : Bising usus normal
Ekstremitas : akral hangat, CRT <2"

Status lokalis regio genital


eksterna
Inspeksi: scrotum membesar,
10 x 8 x 6 cm, darah di meatus
uretra eksternus.
Palpasi: Teraba lunak, nyeri
tekan (+)
Perkusi: Auskultasi: -

Pemeriksaan Laboratorium
Leukosit : 9.500
Hb
: 12,8
Trombosit
: 337.000
Hematokrit: 37%

Diagnosis
Susp ruptur uretra ec straddle injury
Tatalaksana:
IVFD RL xx gtt/menit
Inj Analgetik
Plan: Uretrograf

Laporan Opeasi 28-9-2016


Ahli Bedah : dr. Barry, Sp.U
Ahli Anastesi
: dr. Zulki sp.An
Jenis Anastesi
: Spinal Anastesi
Diagnosis Pra-operatif :
Trauma uretra dengan retensi urin + fbrosis pelvic
(post op open prostat)
Diagnosis Post-operatif :
Trauma uretra dengan retensi urin + fbrosis pelvic +
multiple stat insisi
Macam operasi : Laparotomy Sistotomy

Laporan Operasi :
1. Penderita supine dalam spinal anastesi
2. Dilakukan aseptik dan antiseptik
3. Dilakukan insisi Mc.Burney ukuran 5 cm
4. Insisi diperdalam hingga cavum abdomen
5. Pada cavum abdomen didapatkan apendik
perforasi pada bagian corpus, letak pelvinal
dengan fbrin disekitarnya
6. Dilakukan appendektomi
7. Cavum abdomen dicuci dengan Nacl 0,9% hangat
8. Luka operasi dijahit lapis demi lapis

Instruksi Post Op:


Monitor kondisi umum dan tanda vital
Diit nasi bubur
Mobilisasi besok pagi
IVFD RL xxx gtt/menit
Inj cefriaxon 2x1 gr
Inj. Ranitidin 2x1
Inj. Ketorolac 3x1
Inj asam traneksamat 3x1

Anda mungkin juga menyukai