Anda di halaman 1dari 11

PERANAN, FUNGSI DAN

TANGGUNG JAWAB
GROUP LEADER

SASARAN
- Mengetahui apa dan siapa yang dimaksud dengan
kelompok Supervisi itu.
- Memahami secara jelas peranan, fungsi dan tanggung
jawab Supervisi dalam organisasi Perusahaan.
- Mampu menjalankan peranan, fungsi dan tanggung
jawab Group Leader / Supervisor secara efektif dan
efisien.

APA DAN SIAPA GROUP LEADER ITU ?


Kelompok karyawan pelaksana yang ada dalam suatu
Organisasi Perusahaan biasanya dipimpin oleh :
Group Leader, mandor, pengawas atau foreman.
ISTILAH
- Group Leader ( Bahasa Indonesia, Kepala Regu )
- Foreman ( Bahasa Inggris, Fore : terdepan Man : Orang )
- Mandoer ( Bahasa Belanda )
Pada kenyataannya jabatan GL/Foreman adalah pimpinan
Lini terdepan ( firs line Supervisor )
Pada tingkatan yang lebih tinggi biasa disebut : Supervisor
( Super : tertinggi, Vision : Pandangan )

Peranan Group Leader dalam organisasi


1. Sekelompok pekerja sebagaimana karyawan lain.
Group Leader tidak diberikan wewenang atau kekuasaan
Apapun (keputusan diambil oleh atasan yang lebih tinggi).
2. Orang yang mengatur dan memimpin kelompok karyawan.
3. Sebagai jabatan yang terjepit di tengah tengah.
4. Merupakan basis terdepan manajemen yang bertugas
mengamankan kebijaksanaan manajemen.

Seorang pemimpin kelompok ( Group Leader )


Kadangkala sulit dibedakan peran kehadirannya
Antara sebagai pemimpin kelompok dengan
karyawan biasa

Sebagai pemimpin terbawah


( Low Level Management )

Mewakili
aspirasi manajemen

Mewakili
aspirasi karyawan

Fungsi Group Leader


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.

Meningkatkan produktifitas.
Penggerak Utama
Pendorong Semangat dan Gairah Kerja
Pencipta Kelompok Kerja yang Erat
Penjaga keseimbangan antara kebutuhan Perusahaan
dan Karyawan.
Sebagai sumber panutan.
Sebagai sumber keahlian.
Sebagai pendorong
Sebagai Agen Pembaharu (Change of Agent)
Sebagai penghubung
Sebagai pembina (dpt mengembangkan anak buahnya)
Sebagai pelatih atau fasilitator.

Tanggung Jawab
1. Tanggung jawab kepada Pemilik dan Pihak Manajemen.
- Bekerja secara profesional ( mampu menegakkan disiplin,
adil, menjaga suasana lingkungan kerja, mencegah pemborosan, menimbulkan citra baik perusahaan dll. ).
- Atas keselamatan kerja ( menyangkut manusia, kondisi
kerja, peralatan, metode yang harus dilakukan dll. )
2. Tanggung Jawab kepada pelanggan dan Masyarakat
- Mengutamakan kepuasan pelanggan
- mempertimbangkan dampak proses produksi yang dapat
mengganggu lingkungan kehidupan masyarakat.

3. Tanggung jawab kepada Karyawan dan Serikat Pekerja .


( Pengembangan karier bawahan, memikirkan peningkatan
keahlian bawahan, mengkomunikasikan hal-hal yang ada
hubungannya dengan perkembangan perusahaan, membimbing dan mengarahkan serta menilai prestasi dan
kemajuan bawahan ).
4. Tanggung Jawab Kepada Pemerintah
- Mematuhan ketentutan pemerintah sesuai bidang masingmasing.
( Isu yang relevan misalnya: otonomisasi daerah, pelestarian
alam dan proteksi terhadap pencemaran lingkungan ).

Group Leader sebagai Pemimpin


Kepemimpinan adalah suatu proses / seni mempengaruhi orang lain
untuk mencapai tujuan yang ditetapkan.
Seorang pemimpin sering kali tidak bekerja sendiri (secara langsung),
tetapi ia bekerja melalui orang lain (tim kerja yang dipimpin).
Dalam hal ini orang lain ( tim kerja yang dipimpin) berada di dalam
Lingkaran pengaruhnya.
Ia akan mempengaruhi kinerja bawahan, semangat kerja bawahan,
kerjasama antar anggota tim, budaya kerja tim maupun tingkat kepuasan kerja para bawahannya.
Kegagalan dalam kepemimpinan menimbulkan berbagai kerugian:
gagal mencapai target, reject atau penurunan kualitas, tempat kerja
yang amburadul, mangkir atau hilangnya jam kerja, hubungan kerja
tidak harmonis, menurunnya semangat kerja, mogok, sabotase dll.

PEMIMPIN vs MANAGER ?
Pemimpin berfokus pada usaha mengarahkan/mempengaruhi orang
agar memberikan dukungan maksimal dalam pencapaian tujuan.
Manager lebih berorientasi pada merumuskan tujuan & merancang
proses/prosedur untuk mencapainya.
BAGAIMANA DENGAN SEORANG GROUP LEAEDER BUMA?
Seorang Group leader disamping harus memiliki kepemimpinan
juga harus menguasai kemampuan manajemen yaitu,
Planning
: Kemampuan merencanakan
Organizing
: Kemampuan mengorganisasi
Actuating
: Memimpin pelaksanaan
Controlling
: Mengendalikan
Dengan demikian seorang Group Leader akan mampu memanfaat
kan sumber daya (waktu, material, mesin, manusia, uang, metode)
yang terbatas untuk merealisasikan tujuan organisasi.

TANGKAPLAH KESULITAN ITU


BELAJAR LEBIH CEPAT & BELAJAR LEBIH BANYAK

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai