Anda di halaman 1dari 13

AKULTURASI

BUDAYA INDONESIA
DAN CINA
DALAM BAKSO,
BAKMI, DAN
BAKPAU
Edi Ahmad J.
Fariz Furqan A.
Hilmy M.
Ilham Mogu A.
Johan Manurung

Juan Al-Kautsar
APA ITU
Akulturasi adalah suatu proses sosial yang timbul manakala
suatu kelompok manusia dengan kebudayaan tertentu
dihadapkan dengan unsur dari suatu kebudayaan asing.
Kebudayaan asing itu lambat laun diterima dan diolah
ke dalam kebudayaannya sendiri tanpa menyebabkan hilangnya
unsur kebudayaan kelompok itu sendiri.

AKULTURASI?
KETERBUK
AAN
A ?
Y
SUATU

N
KOMUNITA

B
S

B A
Y E
E N KONTAK

P
DENGAN
BUDAYA
LAIN
SOTO

WAYANG
POTEHI

C O N T O H N YA D I I N D O N E S I A
KUNTAU

BATIK LASEM

GAMBANG KROMONG
tukang

BAKSO
Bak-So
(Daging Giling)

Bakso atau baso adalah jenis bola


daging yang lazim ditemukan pada
masakan Indonesia. Bakso umumnya
dibuat dari campuran daging sapi giling
dan tepung tapioka, akan tetapi ada
juga bakso yang terbuat dari daging
ayam, ikan, atau udang bahkan daging
kerbau. Dalam penyajiannya, bakso
umumnya disajikan panas-panas dengan
kuah kaldu sapi bening, dicampur mi,
bihun, taoge, tahu, terkadang telur dan
Bakso urat: bakso yang diisi
irisan urat atau tendon dan
daging tetelan kasar

Bakso bola tenisataubakso


telur: bakso berukuran bola
tenis berisi telur ayam rebus

Bakso gepeng: bakso


berbentuk pipih

Bakso ikan: bakso berbahan


daging ikan

Bakso udang: bakso berbahan


dari udang

Dan banyak lagi.


Bakmi adalah salah satu
jenis mi yang dibawa oleh
pedagang-pedagang
Tiongkok ke Indonesia.
Bakmi juga sering disebut
yamien atau yahun.

BAKMI
Bak-Mi
(Daging & Mi)
Bakmi Bangka , dari pulau
Bangka

Bakmi Jawa , dari Central /


Jawa Timur dengan kuah

Bakmi Aceh , dari Aceh , ia


memiliki rasa seperti kari

Bakmi Celor , dari Palembang ,


ia memiliki saus tepung manis .

Mie Pangsit , atau Wonton Mi ,


umumnya dikenal dari daerah
Sumatera , Sumatera Utara ,
Medan , dll

Bakmi Belitung , dari pulau


Belitung , dengan saus putih
manis .
Bakpao sendiri berarti harfiah
adalah baozi yang berisi
daging. Pada awalnya daging
yang paling lazim digunakan
adalah daging babi. Akan tetapi
baozi sendiri dapat diisi dengan
bahan lainnya seperti daging
ayam, sayur-sayuran, serikaya
manis, selai kacang kedelai,
kacang azuki, kacang hijau, dan
sebagainya, sesuai selera.
Bakpao yang berisi daging
ayam dinamakan kehpao.

BAKPAU
Bak-Pau
(Daging Berbungkus
Perkembangan Bakso
Perkembangan
Bakpau
Perkembangan
Bakmi

Anda mungkin juga menyukai