Anda di halaman 1dari 7

ANALISIS KATION

Kelompok J-4

Nama anggota :
1. Shafira Nurulita S. (K100160122)
2. Intan Pusspita (K100160123)
3. Syifa Salsabila (K100160124)
4. Bayu Angga (K100160125)
Seny Identifikasi Reaksi Hasil
Mg 0,5 mL larutan MgCl dalam
tabung reaksi dan tambahkan :
a. NaOH, akan terbentuk
endapan putih dari Mg(OH).
Tidak larut dalam pereaksi
berlebihan, mudah larut
dalam garam ammonium
b. Ammonium karbonat, jika
tidak mengandung garam
amonium lainnya maka
terjadi endapan putih
magnesium karbonat basa.
Endapan larut dalam asam
c. Larutan NHCl, NHOH, dan
dinatrium hidrogen fosfat,
terjadi endapan putih
Seny Identifikasi Reaksi Hasil

d. Pereaksi titan kuning, maka


Mg(OH) akan mengadsorpsi
warna sehingga terbentuk
warna merah, caranya : pada
1 tetes larutan yang diperiksa
kemudian ditambahkan 1
tetes kuning titan dan tambah
sedikit 2N NaOH
Reaksi tetesan :
a. Cuplikan ditambah NaOH
dan difenilkarbasida, saring,
endapan dicuci dengan air
panas maka akan terjadi
kompleks teradsorbsi warna
ungu
Seny Identifikasi Reaksi Hasil

b. Cuplikan ditambah dengan


NH Cl kristal, aduk,
ditambah asam sitrat.
Kemudian dipanaskan sampai
larut, aduk, ditambah dengan
NH OH pekat. Terjadi kristal
berbentuk butiran kemudian
berubah seperti urat daun

Na a. Kalium dihidro-piro-
antimonat, dalam larutan
yang netral atau sedikit alkali
akan terjadi endapan putih
b. Zn uranil asetat, lihat kristal
seperti intan
Seny Identifikasi Reaksi Hasil
Reaksi tetesan :
a. Sedikit cuplikan tambahkan
pereaksi Zn-uranil asetat
beberapa tetes dan
tambahkan asam asetat,
hangatkan maka akan
terbentuk kristal intan
(prisma oktahedral)
b. Beberapa tetes H SO tambah
1 tetes air dan bismuth sulfat
sambil digoyang dan
dihangatkan. Tambahkan
asam nitrat encer dan
beberapa tetes larutan
cuplikan, hangatkan maka
akan terbentuk kristal kuning
silang
Seny Identifikasi Reaksi Hasil

As 0.5 mL larutan Na arsenit dalam


tabung reaksi tambahan :
a. Ammonium sulfida
kemudian larutan diasamkan
dengan penambahan HCl,
akan terjadi endapan kuning
dari As S yang tidak larut
dalam HCl pekat. Jika
larutan kurang asam akan
terbentuk endapan koloidal
berwarna kuning
b. Perak nitrat dalam suasana
netral, terbentuk endapan
kuning dari AgAsO, larut
dalam asam nitrat/ammonia
Seny Identifikasi Reaksi Hasil
c. Pereaksi campuran magnesia
(larutkan 50 gram NH Cl
dalam 400 mL air,
tambahkan 100 mL amonia
15 M, encerkan dengan air
sampai 1 L) maka akan
terjadi endapan
d. Kupri sulfat dalam suasana
netral akan terbentuk
endapan hijau dari campuran
senyawa CuHAsO dan
CuHAsO .XH O. Endapan
ini larut dalam asam dan
juga ammonia membentuk
larutan biru. Jika endapan
tersebut dilarutkan dalam
NaOH kemudian dipanaskan
akan terbentuk endapan
merah bata dari CuO

Anda mungkin juga menyukai