Anda di halaman 1dari 56

Bayi Berat Lahir Rendah

Welki Vernando

Pembimbing : dr. Retno Murti Laila, Sp.A


Pendahuluan

Bayi berat lahir rendah (BBLR) maupun bayi


kurang bulan (BKB) merupakan masalah utama
sehubungan dg tingginya mortalitas dan
morbiditas perinatal/neonatal
Definisi
Bayi berat badan lahir rendah (BBLR)
Bayi baru lahir (BBL) dengan BB < 2500 gram.

Berat lahir (BL) / Birth weight


BB yang di timbang sejak 0-24 jam setelah lahir.

Bayi berat lahir sangat rendah (BBLSR) / Very low Birth


Weight infant
BBL dengan BL < 1500 gr sampai 1000 gram.

Bayi berat lahir amat sangat rendah /BBLASR/Very


Very Low Birth Weight Infant / Extremely low birth
weight infant
BBL dengan BL < 1000 gr.
Bayi kurang bulan (BKB).
BBL dengan usia kehamilan < 37 minggu (< 259 hari).

Bayi imatur
BBL dengan usia kehamilan < 28 minggu

Bayi cukup bulan (BCB)


BBL dengaan usia kehamilan 37 - < 42 minggu

Bayi lebih bulan (BLB)


BBL dengaan usia kehamilan > 42 minggu
BBLR dapat dibagi menjadi 2 golongan yaitu:

Prematuritas murni
masa gestasinya kurang dari 37 minggu dan berat badannya sesuai
dengan berat badan pada masa gestasi tersebut

Dismaturitas
Bayi lahir dengan berat badan kurang dari berat badan seharusnya
pada masa gestasi.
GRAFIK

L
U
B
C
H
E
N
C
O
PENGELOMPOKAN BBLR
BBLR BBLR : BERAT BADAN LAHIR RENDAH
BKB BKB : BAYI KURANG BULAN
KMK
BCB : BAYI CUKUP BULAN
BMK
BLB : BAYI LEBIH BULAN
KMK : KECIL MASA KEHAMILAN
BCB
SMK : SESUAI MASA KEHAMILAN
BMK : BESAR MASA KEHAMILAN
KMK

SMK

BLB

KMK

Masing-masing kelompok BBLR tersebut di atas akan


berdampak terhadap morbiditas dan mortalitas yang
berbeda
KEJADIAN BBLR

Di negara berkembang 20%


(Ibrahim,1987), (SKN,1982 : Indonesia
13% )
Th 1998 : BBLSR 7,39% ; BBLASR
1,66% ; BKB 9,52%
Di jakarta (RSCM,RSHK,RSPAD) BKB
13,3%
Di negara maju (USA) BKB : 9% & BKB
<32 minggu sampai 2% (1997).
ETIOLOGI
DIAGNOSIS
Skor Ballard
KONDISI YANG MENIMBULKAN
MASALAH PADA BAYI PREMATUR
PENATALAKSANAAN
Seperti bayi baru lahir yang lain, bayi dismatur/premature juga harus:
bersihkan jalan nafas
memberikan suplai oksigen
perawatan tali pusat yang benar
pemberian salep mata
suntikan vitamin K secara im

Pengawasan khusus lain yang perlu diberikan:


Pengawasan suhu tubuh
Monitor heart rate dan pernafasan
Pemberian oksigen
Asupan bayi
Pengaturan suhu badan

Bayi prematur mudah kehilangan panas dan menjadi hipotermia.

Oleh karena itu bayi prematur harus dirawat di dalam inkubator


sehingga panas badannya mendekati dalam uterus.

Bayi dimasukkan di inkubator dengan suhu diatur mengikut berat


badan:
Bayi berat badan < 2 kg : 35 0C
Bayi berat badan 2 kg - 2,5 kg : 34 0C

Suhu incubator diturunkan 10C setiap minggu sampai bayi dapat


ditempatkan pada suhu lingkungan
2) Makanan bayi
2) Nutrisi dan Cairan

Pada bayi baru lahir, halangan yang dihadapi ialah:


daya hisap, telan dan batuk belum sempurna
kapasitas lambung kecil
enzim pencernaan belum matang.

Minum bayi diberikan sekitar 3 jam setelah lahir

Refleks menghisap bayi msaih lemah sehingga pemberian


minum sebaiknya sedikit demi sedikit, tetapi dengan
frekuensi yang lebih sering.
Kebutuhan Cairan
Jumlah cairan Sodium Potassium Kalsium elemental
(cc/kg/hari) (mEq/kg/hari) (mEq/kg/hari) (mg/kg/hari)

Hari ke 1 60 D10 W 0 0 45

Hari ke 2 90-110 D10W 2-3 1-2 45

Hari ke 3-14 120-150 D10W 2-4 2-4 45


3) Menghindari infeksi

Bayi prematur mudah sekali terkena infeksi


karena:
daya tahan tubuh yang masih lemah
kemampuan leukosit masih kurang
pembentukan antibodi belum sempurna.

Oleh karena itu upaya preventif sudah dilakukan


sejak pengawasan antenatal sehingga tidak
terjadi persalinan premature
MEMULANGKAN BAYI
1. Mampu minum sendiri, baik dengan botol maupun dengan puting
susu ibunya.
2. Kenaikan berat badan berkisar antara 10-30 g/hari
3. Suhu tubuh tetap normal di ruang biasa.
4. Bayi harus tidak menderita apneu atau bradikardi
5. Tidak memerlukan oksigen atau obat yang diberikan melalui
pembuluh darah
6. Biasanya bayi prematur dipulangkan dengan berat badan lebih dari
2000 gram dan semua masalah berat sudah diatasi.

Selanjutnya bayi harus dipantau secara teratur untuk melihat


pertumbuhan dan perkembangannya, serta menemukan kelainan
yang mungkin baru timbul.
PERAWATAN DI RUMAH

Ibu bayi diajarkan :


Cara merawat bayi baru lahir seperti cara
memandikan, merawat tali pusat, memberi
ASI/PASI, mengganti popok, dan tidak
lupa untuk memberi tahukan agar tetap
kontrol ke balai kesehatan terdekat.
PROGNOSIS
Tergantung dari berat ringannya masalah perinatal, misalnya masa
gestasi (makin muda masa gestasi, makin rendah berat bayi makin
tinggi angka kematian), asfiksia, sindrom gangguan pernafasan,
perdarahan intraventrikuler, infeksi gangguan metabolik (asidosis,
hipoglikemia, hiperbilirubinemia).
Asfiksia sendiri merupakan komplikasi yang paling serius dari bayi
berat lahir rendah, bila tidak segera diatasi maka prognosis
neonatus menjadi buruk.
Prognosis ini juga tergantung dari keadaan sosial ekonomi,
pendidikan orang tua dan perawatan pada saat kehamilan,
persalinan, post natal (pengaturan suhu lingkungan, resusitasi,
makanan).
KESIMPULAN
BBLR merupakan salah satu masalah perinatal yang memiliki
angka mortalitas dan morbiditas yang tinggi
BBLR dibagi atas prematuritas murni dan dismaturitas
Masalah yang terjadi pada BBLR meliputi instabilitas suhu,
gangguan pernapasan, imaturitas ginjal, imaturitas hati
Yang perlu diperhatikan dari penatalaksanaan meliputi, nutrisi
dan cairan
Prognosis BBLR berbanding terbalik dengan usia gestasi
TERIMA KASIH
Hyaline Membrane Disease
Sindrom yang terdiri dari : pernafasan cepat >60
x/menit, retraksi dinding dada, merintih dengan
atau tanpa sianosis pada udara kamar
4 jam setelah kelahiran dan memburuk sampai
dengan 24 48 jam kehidupan, yang mana
gejala akan membaik 1 2 hari berikutnya
(European Consensus Guidelines on the Management of Neonatal
Respiratory Distress Syndrome in Preterm Infants 2010 Update)
Menurut buku Pedoman pelayanan medis
IDAI, gejala gawat nafas pada PMH
memburuk dalam 48 96 jam.
PMH ditemukan pada 50% bayi yang
lahir dengan berat lahir 500-1500 gram
(<34minggu usia gestasi). Insidens PMH
berbanding terbalik dengan masa gestasi.
Why?
How?
Gejala Klinis
Scoring system Silverman
Anderson
Radiologi
Terdapat 4 stadium:
Stadium 1: pola retikulogranular(ground glass
appearance)
Stadium 2: stadium 1 + air bronchogram

Stadium 3: stadium 2 + batas jantung-paru


kabur
Stadium 4: stadium 3 + white lung appearance
Miall Lawrence, Wallis Sam,
The management of respiratory
distress in the moderately
preterm newborn infant, Neonatal
Intensive Care Unit,
Leeds Teaching Hospitals NHS Trust,
Leeds, UK.
Test Kocok (shake Test)

Sebaiknya dilakukan pada bayi yang berusia < 1jam dengan


mengambil cairan amnion yang tertelan dilambung dan bayi belum
diberikan makanan. Cairan amnion 0,5 cc ditambah garam faal 0,5
cc, kemudian ditambah 1 cc alcohol 95 % dicampur dalam tabung
kemudian kocok 15 detik, kemudian diamkan selama 15 menit
dengan tabung tetap berdiri ,
1. (+) : bila terdapat gelembung-gelembung yang membentuk cincin
artinya surfaktan terdapat dalam paru dalam jumlah yang cukup.
2. (-) : bila tidak ada gelembung atau gelembung sebanyak
permukaan artinya paru paru belum matang / tidak ada surfaktan.
3. ragu : bila terdapat gelembung tapi tidak ada cincin jika hasilnya
ragu maka tes harus diulang.
Necrotizing Enterocolitis
NEC adalah penyakit kegawatdaruratan saluran
pencernaan paling umum yang terjadi pada neonatus
yang ditandai dengan berbagai tingkatan nekrosis
mukosa atau submukosa usus hingga perforasi.
Why?
Pada bayi prematur :

penurun immunokompeten,
immaturitas saluran cerna,
dan abnormalitas peristaltik.

Hal ini dapat menyebabkan maldigesti dan malabsorbsi


nutrisi yang memacu pertumbuhan bakteri, kolonisasi,
dan iskemi pada usus bayi prematur.
Iskemia Gastrointestinal
Hipoksia? Vasokonstriksi Iskemik
Pemberian Enteral Dini
Perusakan mukosa secara langsung oleh makanan yang
hipertonis
Tidak terdapat daya lindung imunologis dalam susu buatan
Perubahan flora saluran cerna
Imaturitas struktural saluran cerna bayi kurang bulan
Jumlah makanan yang terlalu banyak, diberikan terlalu dini.
TERAPI OKSIGEN NEONATUS

Anda mungkin juga menyukai