Anda di halaman 1dari 3

Fungsi Bahasa Dalam Masyarakat:

1. Alat untuk berkomunikasi


dengan sesama manusia’
2. Alat untuk bekerja sama dengan
sesama manusia
3. Alat untuk mengidentifikasi diri.
Bahasa daerah memiliki fungsi sebagai
berikut:
a. Dalam kaitanya dengan bahasa Indonesia:
1.Sebagai pendukung bahasa nasional;
2.Bahasa pengantar disekolah dasar di
daerah tertentu pada tingkat
permulaan untuk memperlancar
pengajar bahasa Indonesia dan
mata pelajaran lainya.
b. Dalam kedudukannya sebagai
bahasa daerah berfungsi:
1. Sebagai lambang kembanggaan daerah;
2. Sebagai lambang identitas daerah;
3. Alat penghubung didalam keluarga dan
masyarakat daerah

Anda mungkin juga menyukai