Anda di halaman 1dari 5

Inovasi Cangkang

kapsul dari kulit


durian
Cangkang kapsul kulit durian

Kulit durian mempunyai aroma khas dan mengandung senyawa polikarbohidrat


berupa pektin yg merupakan sumber pektin, karena kandungan pektinnya yang
tinggi , Kulit buah durian yg mengandung pektin dpt dimanfaatkan sbg pengganti
gelatin dalam pembuatan cangkang kapsul.

Pektin dari limbah kulit durian dapat dijadikan sbg bahan dasar pembuatan
cangkang kapsul dengan tujuan obat-obatan dengan jenis kapsul layak dan halal
dikonsumsi oleh masyarakat di Indonesia
Proses pengambilan
1. Perlakuan awal bahan baku

Limbah kulit durian dan cempedak


Kulit Bagian dalam dipotong dgn
ukuran ± 0,5 cm untk memudahkan
proses Pengeringan bahan
Limbah kulit tersebut ditempatkan
ke dalam aluminium foil dan
dikeringkan dalam oven pada suhu
T=60’C selama 48 jam
Kemudian dihancurk
an hingga menjadi
serbuk desikator
Proses lanjutan……….
2. Ekstraksi Pektin

Serbuk kulit dicampur dengan aquades


(serbuk :quades = 1 : 25 w/v) dan Lalu diekstraksi pada Ekstrak pektin yang
diaduk hingga menjadi larutan asam suhu 80’C – 90’C dihasilkan disaring dan
dengan pH 1,5 – 2 dgn ditambahkan selama 2 jam didinginkan pada T=25’C
larutan asam HCl 2 N

hasil saringan ,dipekatkan, larutan


Campuran dikocok ad 15 menit. Gel yang dihasilkan diendapkan didinginkan, lalu ditambah
ulang dgn aquades (1:4 w/v). Campuran dibilas 2 kali dgn 95% larutan asam-etanol (4% HCl dalam
etanol (1:2, v/v) dan dikocok selama 15 mnt . Endapan 95% etanol) dgn perbandingan
dikeringkan dlm oven pada T=50-60’C selama ±24 jam 1:4 v/v dan diinkubasikan pada
Pektin kering Suhu ruangan selama 1 jam
Kapsul keras dan agak lunak

Gelatin / Pektin
Glycerol
Pektin kering Dengan formula Water
Potato Starch Acetate

Anda mungkin juga menyukai