Anda di halaman 1dari 10

Mata Kuliah Sosial Budaya

Transkultural Dalam Keperawatan ;


Diversity Dalam Masyarakat
Alfian Muhammad
Arfiani Rachmawati
Fathimatuzzahra
Rusmini
Noor Faizah
Ummi Kaltsum
Sulis Setyaningsih
Luvia Audina
Makna Diversity (Keragaman)
Keragaman berasal dari kata ragam yang menurut

kamus besar bahasa indonesia artinya tingkah laku,

macam jenis, lagu musik langgan, warna corak ragi,

laras. Sehingga kergaman berarti perihal beraga-ragam

berjenis-jenis.
Unsur-unsur Keragaman Dalam Masyarakat
Indonesia
Suku Bangsa dan Ras

Agama dan Keyakinan

Tata Krama

Kesenjangan Ekonomi

Kesenjangan Sosial
Pengaruh Keragaman dalam Kehidupan
Beragama, Bermasyarakat, Bernegara, dan
Kehidupan Global
Berdirinya negara indonesia di latar belakangi oleh
masyarakat yang demikian majemuk baik secara eknis,
biogarfis, kultural, maupun religius. Kita tidak dapat
mengingkari prulalistik bangsa kita.sehingga kita perlu
memberi tempat bagi berkembangnya kebudayaan suku
bangsa dan kebudayaan beragama yang di anut oleh warga
indonesia. Masalah suku bangsa dan, kesatuan nasional di
indonesia telah menunjukkan kepada kita bahwa suatu negara
yang multietnik memerlukan suatu kebudayaan nasional
untuk menistasikan peranan identitas nasional dan solidaritas
nasional di antara warganya.
Masalah-masalah menggoyahkan
persatuan dan kesatuan bangsa
Disharmonisasi

Perilaku diskriminatif

Eksklusivme,realisis
Beberapa hal yang dapat dilakukan memperkecil
masalah yang di akibatkan oleh pengaruh negatif
dari keragaman
Semangat religius
Semangat nasionalisme
Semangat pluralisme
Semangat humanisme
Dialog antar umat beragama
Membangun suatu pola komikasi untuk interaksi
maupun konfigurasi hubungan antara agama,media
massa, dan harmonisasi dunia.
Problem Deskriminasi
Deskriminasi adalah sebuah tindakan yang melakukan
perbedaan terhadap seseorang atau kelompok orang
berdasarkan ras, agama, suku, etnis, kelompok,
golongan, status, dan kelas soaial ekonomi, jenis
kelamin, kondisi fisik tubuh, usia, orientasi seksual,
pandangan ideologi dan politik, serta batas negara,
dan kebangsaan seseorang.
Pemecahan Masalah dalam Masyarakat
Multikultural
Salah satu pengembangan konsep toleransi terhadap

keberagaman budaya adalah mewujudkan masyarakat


indonesia yang multikultural dengan bentuk pengakuan
dan toleransi
Alternatif penyelesaian keberagaman budaya yang ada di

indonesia di lakukan melalui interaksi lintas budaya


dengan mengembangkan media sosial
Kesimpulan
Keragaman berasal dari kata ragam yang menurut
kamus besar bahasa indonesia artinya tingkah laku,
macam jenis, lagu musik langgan, warna corak ragi,
laras. Sehingga kergaman berarti perihal beragam-
ragam berjenis-jenis; perihal ragam hal jenis keragaman
yang di maksud di sini suatu kondisi dalam masyarakat
dimana terdapat perbedaaa-perbedaan dalam berbagai
bidang, terutama suku bangsa dan ras, agama dan
keyakinan, ideologi, adat keseponan serta situasi
ekonomi.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai