Anda di halaman 1dari 60

TUMOR TIROID

KELENJAR TIROID

o Merupakan kelenjar
endokrin terbesar dalam
tubuh manusia.
o Neoplasma sistem
endokrin yang terbanyak
dijumpai.
ANATOMI KELENJAR TIROID

 Merupakan kelenjar endokrin


 Terletak di leher bagian depan
 2 lobus : kiri dan kanan
 Isthmus menghubungi ke 2 lobus
 Sebesar ibu jari tangan
 Berat : 20 – 25 gram
 Sintesa hormon thyroxin
 Fungsi : metabolisme dan pertumbuhan
TIROID MEMILIKI 2 JENIS SEL :

Sel Folikuler
• Memproduksi hormon tiroid yang
mempengaruhi denyut jantung, suhu tubuh dan
tingkat energi

Sel Parafolikuler
• Memproduksi kalsitonin yang membantu
mengendalikan kadar kalsium dalam darah
PRODUKSI DAN REGULASI HORMON TIROID
PENYEBAB KELAINAN TIROID

Kelainan bawaan

Kekurangan yodium

Infeksi

Trauma

Neoplasma
Pembesaran kelenjar gondok baik pada 1 maupun
ke 2 lobus akibat berbagai sebab dengan atau tanpa
gangguan produksi hormon
Produksi hormon :
• Normal ( goiter endemik )
• Kurang ( hypothyroidism )
• Berlebihan ( hyperthyroidism )
PEMBESARAN KELENJAR TIROID (STRUMA)

STRUMA

NON
TOXIC
TOXIC

NODUSA DIFFUS NODUSA DIFFUS


MANIFESTASI KLINIS STRUMA NODUSA

Berdasarkan
Berdasarkan jumlah Berdasarkan
kemampuan menangkap
nodul: konsistensinya:
idoium radioaktif :
• 1  struma nodusa • Nodul dingin • Nodul lunak
soliter (uninodusa) (cold nodule) • Nodul kistik
• >1  struma • Nodul hangat • Nodul keras
multinodusa (warm nodule) • Nodul sangat keras
• Nodul panas
(hot nodule)
STRUMA NODUSA NONTOXIC (HIPOTIROIDISM)
Kekurangan yodium Kelainan metabolik
kongenital

Pembentukan hormon
Struma nodusa non toksik adalah tiroid terhambat Penghambat sintesis
hormon oleh agen
pembesaran kelenjar tiroid yang goitrogenik, peradangan,
Hipofisis menyekresi atau autoimun (Graves)
secara klinik teraba nodul satu
TSH berlebihan
atau lebih tanpa disertai tanda-
Tiroid menyekresi
tanda adanya hipertiroidisme. tiroglobulin dalam
Jumlah besar ke dalam
folikel

Kelenjar tumbuh
semakin membesar
• Manifestasi dari hipotiroidisme
• Produksi hormon : normal
• T3 dan T4 : normal
Gejala klinis • Defisiensi yodium
• Lebih sering pada daerah pegunungan
• Endemik : 10 % populasi

Makroskopik • Nodul irreguler

Mikroskopik • Terlihat ukuran nodul yang bervarissi


STRUMA TOXIC DIFUS (HIPERTIROIDISM)

Karakteristik umum:
• hipertiroidisme disebabkan oleh struma toxic difus
• berhubungan dengan striking exophtalmus
• lebih banyak pada wanita

Mekanisme :
1. TSI (Thyroid Stimulating Immunoglobulin)  bereaksi dg
reseptor TSH  menstimulasi produksi hormon tiroid
2. TGI (Thyroid Growth Immunoglobulin)  menstimulasi
hiperplasia dan perbesaran kelenjar
• Kegugupan (berkeringat, takikardi,
gangguan menstruasi/
oligomenorrhea)
• Tremor halus pada tangan
Gejala klinis • Tidak tahan panas
• Penurunan berat badan
• Nafsu makan meningkat
• Mudah lemas

• Folikel tiroid hiperplasi dibatasi sel


epitel kolumner tinggi
Mikroskopik • Terdapat gambaran “Mouth eaten”
pada tepi koloid

• T3 dan T4 tinggi
• Kadang-kadang hanya T3 tinggi
Laboratorium • TSH menurun
• Up-Take jodium radioaktif meningkat
Krisis Hipertiroidi
Tindakan supportif
1. Infus, O2 dan sedatif
2. Kortikosteroid ( Hidrokortison 200–500 mg / hari
3. Na yodida 1 – 2 gr iv tiap 8 jam
4. Obat anti tiroid dosis tinggi : PTU 600 – 1000 mg atau
metimasoL 60-100 mg per oral atau via nasogastric tube
5. Propanolol 1 – 2 mg iv dengan dosis total 2 – 10 MG
Terapi Hipertiroidi
A. Obat-obat anti tiroid
B. Yodium radioaktif
C. Tiroidektomi subtotal
HYPERTHYROIDISM
Penanganan :
 Obat antithyroid
 Carbimazole
 Propylthiouracil ( PTU )
 Operasi
 Radioiodine
HYPERTHYROIDISM
Obat Antithyroid :
Diberikan apabila
 Ada Kontra indikasi operasi
 Pasien menolak operasi
 Relapse setelah operasi
 Persiapan operasi
Obat-obat Anti Tiroid
 Hipertiroidi ringan
 PTU 100 – 300 mg peroral per 8 jam
 Metimasol 10 – 30 mg peroral per 8 jam  eutiroid
  blocker / propanolol 5 – 40 mg per oral  4 x sehari
 PTU : bila ada sakit tenggorokan berat atau ada tanda-tanda
infeksi  periksa granulosit <4.000  stop
TERAPI RADIASI
Radio Jodida ( I 131 )
 Usia > 45 tahun
 Struma diffus
 Tidak boleh diberikan pada :
 Anak-anak
 Wanita hamil
TERAPI OPERATIF
Dipertimbangkan :
 Bila gagal dengan terapi obat anti thyroid
 Goiter yang besar ( menekan )
 Pilihan pasien
 Ada opthalmopathy
TERAPI OPERATIF
Subtotal tiroidektomi
 Goiter sangat besar
 Multinoduler
 Up-take radioaktif rendah
 Anak-anak
 Nodul yang mungkin ganas
HYPOTHYROIDISM
Defisiensi hormon thyroid
Penyebab :
 Thyroid agenesis
 Post thyroidektomi
 Post radioiodine therapy
 Autoimmune thyroid disease
HYPOTHYROIDISM
Gambaran klinik :
 Apati dan lesu
 Tidak tahan dingin
 Bicara lemah
 Konstipasi
 Depresi
 Psikosis
KRETINISM
 Kekurangan hormon thyroid
 Kekurangan yodium yang hebat sejak bayi
 Terjadi gangguan perkembangan fisik dan mental
 Kulit kering dan kasar
 Jarak ke 2 mata lebar
 Hidung lebar
 Lidah besar dan menonjol keluar
HYPOTHYROIDISM
Terapi hypothyroidism :
 Berikan hormon thyroid
THYROIDITIS
Peradangan pada thyroid dengan kerusakan
jaringan thyroid
Thyroiditis :
 Akut
 Sub akut
 Kronik
THYROIDITIS
Penyebab Thyroiditis :
 Infeksi :
 Viral Thyroiditis (De Quervain’s Thyroiditis)
 Radiasi
 Idiopathic : Riedel’s Thyroiditis
 Autoimmune :
 Hashimoto’s Thyroiditis
NEOPLASMA THYROID
 Neoplasma :
 Jinak = adenoma
 Ganas = karsinoma
 Diagnosis pasti : PA
KANKER THYROID
 2 – 4 kasus / 100.000 ( Belanda )
 Indonesia ?
 Wanita lebih banyak.
 Etiologi pasti ?
 80 % jenis papiller.
FAKTOR RISIKO Ca.TIROID
 Riwayat radiasi
 Riwayat keluarga
 Nodul soliter :
 Anak-anak
 Laki-laki dewasa
 Nodul tiroid tumbuh relatif cepat dan tidak sakit
FAKTOR RISIKO
 Struma pada anak-anak
 Struma pada laki-laki
 Struma pada wanita > 45
 Pernah radiasi di leher
 Umur < 25 th : 50 % ganas
 Umur < 15 th : 75 % ganas
KANKER THYROID
Gambaran klinik :
 Tumbuh cepat
 Konsistensi keras
 Permukaan berbenjol-benjol
 Melekat dengan jaringan sekitar
 Ulkus di atas tumor
 Suara parau
GAMBARAN KLINIK
Nodul ganas :
 Batas tidak tegas
 Konsistensi keras
 Permukaan tidak rata
 Terletak di isthmus
 Ada pembesaran kelenjar regional
Gejala invasi lokal tumor
 Suara serak
 Gangguan menelan
 Sesak
Nodul keras dan terfiksir
Pembesaran kel.Getah bening
KLASIFIKASI Ca. TIROID
 Epithelial
 Non epithelial
KLASIFIKASI Ca. TIROID
 Epithelial :
1. Adenokarsinoma papiller
2. Adenokarsinoma follikuler
3. Undifferentiated karsinoma /anaplastik :
 Small cell ca.
 Giant cell ca.
 Spindle cell ca.
4. Karsinoma meduller
5. Squamous cell ca.
KLASIFIKASI Ca. TIROID

 Non epithelial :
1. Limphoma
2. Sarcoma
3. Metastatic tumor
4. Malignant teratoma
5. Unclassified tumor
KLASIFIKASI Ca. TIROID

 Well differentiated
 Type papillare
 Type folliculare
 Type medullare
 Undifferentiated
 Type anaplastik
KARSINOMA TIROID PAPILIFERUM
 Tumbuh secara lambat
 Differensiasi baik
 Uniform
 Metastasis secara limfogen
 Metastasis : paru-paru dan tulang
 Infiltrasi trachea atau oesophagus
KARSINOMA TIROID FOLLIKULER
 Bersifat lebih ganas
 Differensiasi baik
 Metastasis secara hematogen
 Jarang ke kelenjar
 Invasi pembuluh darah
KARSINOMA TIROID MEDULLER
 Sel c / para follikuler
 Amiloid
 Kalsitonin
 Karsinoma solidum (keras)
 Bersama gangguan hormonal lain
 Familier
 Metastasis ke kelenjar regional
KARSINOMA ANAPLASTIK
 Tumbuh cepat
 Fatal :
 Penekanan
 Invasi
 Obstruksi
 Banyak mitosis
 Metastasis jauh
MULTIPLE ENDOCRINE NEOPLASIA
( MEN )

 Klasifikasi MEN
 MEN type I = Wermer syndrome
 MEN type II = Sipple syndrome
 MEN type III = Mucosal neuroma
syndrome
 Klasifikasi lain :
 MEN type I
 MEN type II a = type II
 MEN type II b = type III
MULTIPLE ENDOCRINE NEOPLASIA
( MEN )
MEN type I
Terdiri dari tumor atau hyperplasia pada :
 Tiroid
 Paratiroid
 Pancreatic islet cells
 Pituitary
 Korteks adrenal
MULTIPLE ENDOCRINE NEOPLASIA
( MEN )

MEN type IIa


 Phaeochorocytoma
 Medullary thyroid carcinoma ( MTC )
 Hyperplasia paratiroid
 Glioma
 Glioblastoma
 Meningioma
MULTIPLE ENDOCRINE NEOPLASIA
( MEN )
MEN type IIb
 MTC
 Phaeochromocytoma
 Neuroma pada :
 Conjunctiva
 Labial
 Mucosa buccal
 Lidah
 Larynx
 Saluran cerna
PENANGANAN MALIGNITAS
 Diagnosis
 Staging
 Status penampilan
 Rencana terapi
 Pelaksanaan terapi
 Evaluasi / follow - up
DIAGNOSIS Ca.TIROID
 Anamnesis ( faktor risiko )
 Pemeriksaan fisik
 Pemeriksaan penunjang
 FNAB
 Frozen section
 USG thyroid
 Scanning thyroid
 Laboratorium
PEMERIKSAAN PENUNJANG
FNAB :
 Core Needle
 Jarum halus
 Akurasi : tinggi ( 88 – 95% )
PEMERIKSAAN PENUNJANG
Frozen section = Potong Beku = VC
 Untuk tentukan ganas atau jinak
 Menentukan jenis tindakan
 Sulit bedakan :
 Adenoma follikulare
 Ca. follikulare
 Adenoma follikulare  isthmolobektomi
PEMERIKSAAN PENUNJANG
USG tiroid :
 Nodul solid / kistik
 Nodul jinak / ganas ?
 Guiding untuk fnab
PEMERIKSAAN PENUNJANG
Scanning tiroid :
 Up-take I131
 Aktifitas thyroid
 Bentuk
 Besar
PEMERIKSAAN PENUNJANG
Scanning tiroid :
 Nodul soliter
 Multiple nodul
 Struma retro sternal
 Occult neoplasma
 Fungsi tiroid
 Ektopik
 Metastasis
SCANNING TIROID
Gambaran scanning :
 Cold nodule
 Hot nodule
 Warm nodule
 Normal
Tc 99m :
 Lebih baik
 Lebih teliti
 Efek karsinogenik < kecil
LABORATORIUM
 Tidak ada yang spesifik kecuali untuk ca. Tiroid jenis
meduller
 Kalsitonin :
 Diagnosis
 Follow-up
 Tiroglobulin : follow - up
KANKER THYROID
Penatalaksanaan
 Total thyroidektomi
 Radical neck dissection
 Radiasi interna / externa
KOMPLIKASI OPERASI
Durante operasi
 Perdarahan
 Krisis tiroid
 Cedera nervus, trachea dan oesophagus
 Paratiroid terangkat
KOMPLIKASI OPERASI

Pasca operasi :
 Hematom
 Tracheomalacia
 Hipokalsemia
 Suara parau / hilang
 Tersedak
Prognosis
 Paling Baik : Type Papillare
 Paling Jelek : Type Anaplastik

Anda mungkin juga menyukai