Anda di halaman 1dari 20

Merupakan kelenjar terbesar dalam tubuh

yang terletak dibagian teratas dalam


rongga abdomen sebelah kanan dibawah
diafragma. Hati terbagi dalam 2 belahan
utama yaitu kanan dan kiri. Permukaan
atas berbentuk cembung sedangkan bagian
bawah tidak rata dan memperlihatkan
lekukan,fisura tranversus.
1. Arteri hepatika keluar dari aorta dan
memberikan 1/5 darahnya kepada hati
2. Vena porta yang terbentuk dari vena lienalis
dan mesentrika superior.vena ini
mengantarkan 4/5 darahnya ke hati.
3. Vena hepatikamengembalikan darah dari hati
ke vena cava inferior
4. Saluran empedu terbentuk dari penyatuan
kapiler empedu yang mengumpulkan empedu
dari sel hati
Sel hati adalah sel yang polihedral dan
berinti. Protoplasma sel berisi sejumlah
besar enzim, masa sel ini membentuk
lobula hepatika yang berbentuk hexagonal
kasar.
a. Bersangkutan dengan metabolisme tubuh
b. Menjadi perantara metabolisme
c. Mengubah zat buangan dan bahan racun agar
mudah untuk ekskresi kedalam empedu dan
urin
d. Menyimpan glikogen
e. Sekresi empedu
f. Kerja atas lemak
Sel hati yang dirangsang oleh suatu enzim
menghasilkan glikogen (zat tepung
hewani) dari konsentrasi glukosa yang
diambil dari makanan hidrat karbon. Zat
ini disimpan sementara dan diubah
menjadi glukosa lagi bila diperlukan
tubuh.
Beberapa unsur susunan empedu misal
garam empedu, dibuat dalam hati dan
unsur lainmisal pigmen empedu dibentuk
dalam sistem retikulo endotelium dan
dialirkan ke dalam empedu oleh hati.
Hati menyiapkan lemak untuk pemecahan
terakhir menjadi hasil akhir asam karbonat
dan air, garam empedu yang dihasilkan
hati untuk pencernaan dan absorpsi lemak.
a. Hati membentul sel darah merah saat janin
b. Menghancurkan sel darah merah
c. Menyimpan hematin untuk penyempurnaan
sel darah merah baru
d. Membuat sebagian besat protein plasma
e. Membersihkan bilirubin dari darah
f. Penghasil protrombin dan fibrinogen dalm
pembekua darah
Sebuah kantong berbentuk terong dam
merupakan membran berotot, terletak
dalm sebuah lekukan disebelah
permukaan bawah hati. Kandung empedu
ternagi dalam sebuah fundus, badan dan
leher
Sebagai tempat persediaan getah
empedu dan getah empedu yang
tersimpan didalamnya dibuat pekat.
Hampir delapan puluh persen getah
empedu terdiri dari air, garam empedu,
pigmen empedu, kolesterol, musin dan zat
lain.garam empedu berdifat digestif dan
memperlancar kerja enzim lipase dalam
memecah lemak
Kelenjar majemuk bertandan dan mirip
dengan kelenjar ludah.panjangnya kira-
kira 15 cm mulai dari deudonom sampai
limpa.
1. Kepala pankreas terletakdisebelah
kanan rongga abdomen
2. Badan pankreas merupakan bagian
utama dibelakang lambung
3. Ekor pankreas merupakan bagian yang
runcing sebelah kiri yang sebenarnya
menyentuh limpa
1. Fungsi eksokrin
2. Fungsi endokrin
Dilaksanakan sel sekretori lobulanya yang
membentuk getah pankreas dan yang
berisi enzim dan elektrolit
Tersebar diantara pankreas terdapat
kelompok kecil sel epitelium yang disebut
kepulauan langerhans yang bersama-sama
membentuk organ endokrin

Anda mungkin juga menyukai