Anda di halaman 1dari 15

Pemberian Makan Tambahan

(PMT) Untuk Balita

Oleh :
dr. Ainur Adi
dr. Aris Sudarwoko
dr. Rangga Yudhistira
Program Perbaikan Gizi Masyarakat

Program Perbaikan Gizi


Masyarakat adalah  Program kegiatan yang meliputi
salah satu program peningkatan pendidikan gizi,
pokok Puskesmas
 Penanggulangan Kurang Energi
Protein,
Anemia Gizi Besi,
 Gangguan Akibat Kekurangan
Yaodium (GAKY),
 Kurang Vitamin A,
 Keadaan zat gizi lebih,
 Peningkatan Survailans Gizi,
 dan Perberdayaan Usaha Perbaikan
Gizi Keluarga/Masyarakat
APA SIH PMT
ITU ?

PMT merupakan Pangan


Makan Tambahan yang
termaksud program
pemerintah untuk
meningkatkan perbaikan
status gizi anak tanpa
mengurangi asupan makan
sehari hari
Tujuan pemberian PMT ialah untuk mencapai
pertumbuhan perkembangan yang optimal, menghindari
terjadinya kekurangan gizi, mencegah risiko malnutrisi,
defisiensi mikronutrien (zat besi, zink, kalsium, vitamin A,
Vitamin C dan folat), anak mendapat makanan ekstra yang
dibutuhkan untuk mengisi kesenjangan energi dengan
nutrien, memelihara kesehatan, mencegah penyakit,
memulihkan bila sakit, membantu perkembangan jasmani,
rohani, psikomotor.
Data
• Jumlah balita gizi kurang di PUSKESMAS
Pajarakan
Balita sangat kurus 5 orang
Balita kurus 154 orang
Balita normal 2148 orang
Balita gemuk 84 orang
PELAKSANAAN

• Pelaksanaan Kegiatan
• Hari / Tanggal : Selasa, 15 mei 2018
• Tempat : dusun krajan dan dusun mayangan, desa gejugan
Penyelenggaraan PMT Pemulihan

Rapat koordinasi
Konfirmasi
Menentukan : status gizi
Sosialisasi ke penerima
kader -lokasi
makanan
--penanggung jawab tambahan
-Pelaksana

Penentuan
Pelaksanaan jumlah dan
kegiatan alokasi sasaran
Makanan tambahan
pemberian
• MT diberikan pada balita 6-59 bulan dengan kategori kurus yang memiliki
status gizi berdasarkan indeks BB/PB atau BB/TB dibawah -2 Sd
• Tiap bungkus MT Balita berisi 4 keping biskuit (40 gram)
• Usia 6-11 bulan diberikan 8 keping (2 bungkus) per hari
• Usia 12-59 bulan diberikan 12 keping (3 bungkus) per hari
• Pemanatauan pertambahan berat badan dilakukan tiap bulan di posyandu
• Bila sudah mencapai status gizi baik, peberian MT dihentikan. Selanjutnya
mengkonsumsi makanan keluarga gizi seimbang
• Dilakukan pemantauan tiap bulan untuk mempertahankan status gizi baik
Hasil dari program PMT
 Anak dari usia 6-59 bulan dari keluarga
miskin yang mendapat PMT diharapkan
dapat mengalami peningkatan berat
badan. Dievaluasi tiap bulan
 setiap kegiatan yang kemudian
dibuatkan laporan per posyandu atau
setiap unit pelayanan
gizi, direkapitulasi menjadi perdesa
dan selanjutnya dikirim ke penegang
program gizi puskesmas dalam bentuk
laporan bulanan, semester dan tahunan
Form pencatatan
Lampiran

Anda mungkin juga menyukai