Anda di halaman 1dari 20

TANGGAPAN FREKUENSI

PENGUAT TRANSISTOR

Outlines:
 Pendahuluan
 Respon Frekuensi Penguat
 Respon Penguat Frekuensi Rendah
 Respon Penguat Frekuensi Tinggi
I. Pendahuluan

• Penguat memiliki respon terhadap perubahan frekuensi


masukannya dinyatakan sebagai “fungsi penguatan
terhadap frek. Masukan penguat”

• Akibatnya: output penguatan penguat mengalami


perubahan.

• Perubahan penguatan akibat dari perubahan input


frekuensi disebut: “tanggapan frekuensi”
II. Kurva Respon Frekuensi Penguat

 Batas frekuensi di f1 & f2 disebut frekuensi cut-off (setengah


daya maksimum)
 Bw = f2 – f1 = fH – fL (menghasilkan lebar pita penguat)
Penguatan Vs Frekuensi

• Penguatan maksimum selalu terjadi pada frekuensi tengah.

• Semakin rendah frekuensi, maka penguatan semakin


bertambah disebabkan oleh faktor reaktansi kapasitif
yg besar.

• Semakin tinggi frekuensi, penguatan semakin menurun


disebabkan adanya “stray kapasitif (kapasitor liar) yg
semakin kecil (reaktansi kapasitif kecil)” yang dapat
membebani penguatan.
• Nilai penguatan di titik f1 dan f2 adalah sebesar setengah
daya maksimal keluaran pada frekuensi menengahnya atau
sebesar :

• Dalam sistem komunikasi, audio, video, satuan penguatan


ini dikonversi ke dalam satuan decibel (dB), besarnya:

Av/Avmid (dB) = 20 log (Av/Avmid )


III. Respon Penguat pada Frekuensi Rendah

• Sisi input (Cs):

1
f Ls 
2 (R s  R i )Cs
Dimana:
R i  R 1 || R 2 || βre

hie = βre
• Sisi ouput (Cc):

1
f LC 
2 π( R o  R L )C c

Dimana:

R o  R C || ro
• Sisi emiter (Ce: Capasitor bypass):
1
f LE 
2πR e C E

Dimana:
R
R e  R E || ( s  re ) ;
β

R s  R s || R 1 || R 2
Dampak Pemasangan Kapasitor pada Penguat

Kurva respon frekuensi (Bode plot) menujukkan


bahwa “antara kapasitor yang terpasang memiliki
pengaruh berbeda terhadap hasil frekuensi cut off-
nya”.
IV. Respon Penguat FET pada Frekuensi Rendah

• Sisi input (CG)


1
f LC Dimana: Ri  RG
2 π(R sig  R i )C G
•• Sisi ouput (CCCD)

1
f LC 
2π (R o  R L )C D

Dimana:
R o  R D // R L / rD
• Sisi by pass (Cs)

1
f LS 
2 πR eq C S

Dimana:
1
R eq  R S || r  Ω
gm d
V. Respon Frekuensi Tinggi pada Penguat Bipolar

Pengaruh nilai kapasitansi terhadap


respon frekuensi tinggi penguat BJT:

• Kapasitansi Junction:
Cbe, Cbc, Cce

• Jalur Kapasitansi :
Cwi, Cwo

• Kopling Kapasitor :
CS, C C

• Kapasitor Bypass :
CE
• Sisi input penguat :

1
f Hi 
2πR Th(in) Ci
Dimana:

R Th(in)  R s || R 1 || R 2 || R i

Ci  C Wi  C be  (1  A v )C bc

Nilai ini biasanya


sudah ada di data
sheet
• Sisi ouput penguat :

1
f Ho 
2πR Th(out)C o
Dimana:

R Th(out)  R C || R L || ro

C o  C Wo  C ce  C Mo

Nilai ini biasanya


sudah ada di data
sheet
Efek Variasi Nilai hfe (atau  ) 

Dampak variasi hfe (atau )


sebuah transistor terhadap
frekuensi kerja penguat :
1
fβ 
2π β mid re' (C be  C bc )

Dapat mempersempit/memperlebar
daerah kerja frekuensi (bandwidth)
penguat
Tugas Soal 1:

Perhatikan rangkaian penguat BJT berikut ini :

Jika diketahui parameter penguat sbb:

Tentukan frekuensi cut-off frekuensi rendahnya


saat:
a. pada sisi input-nya !
b. Pada sisi output-nya !
c. Pada sisi bypass-nya !
Tugas Soal 2:
Nilai komponen penguat:

tentukan:

a. fHi & fHo


b. fβ
“selesai”

Anda mungkin juga menyukai