Anda di halaman 1dari 5

Perpecahan USSR

Lahirnya USSR
• Munculnya USSR berawal dari Revolusi Rusia pada tahun 1917.
Wilayah Rusia saat itu dipimpin oleh Nicholas II hingga Maret 1917.
Rakyat saat itu meragukan pemerintahannya karena Rusia telah kalah
di Perang Dunia I dan dianggap otoriter. Setelah Nicholas II turun, ada
pemerintahan sementara yang dipimpin oleh Alexander Kerensky.
Hingga akhirnya, terjadi perang sipil.
• Dalam perang sipil, Vladimir Lenin bersama dengan Partai Bolshevik
dalam memimpin revolusi, selain berhasil menggulingkan
pemerintahan Kerensky, juga berhasil memimpin rakyat dalam perang
tersebut.
• Dengan naiknya Lenin sebagai pemimpin, ideologi partai yang
merupakan partai komunis pun semakin menyebar. Pada 1922 terjadi
perjanjian antara Rusia, Ukraina, Belarusia, dan Transcaucasia
(sekarang Georgia, Armenia, dan Azerbaijan) dan terbentuklah USSR.
Setelah Lenin, kepemimpinan Pemerintahan Lenin kemudian
digantikan oleh Joseph Stalin yang melakukan kebijakan politik tirai
besi.
Latar Belakang Keruntuhan USSR
• Sifat Totaliter
Para penguasa menginginkan sebuah keteraturan dalam negara agar
cepat mencapai tujuannya. Sehingga rakyat harus sepenuhnya percaya
pada negara dan pemerintah.
Karena keharusan menghargai negara dengan sepenuh kepercayaan,
akhirnya beberapa pihak dalam negeri yang mencari untung
memanfaatkan keadaan ini. Mereka bertindak sebagai orang-orang
penjilat yang tidak benar-benar peduli dengan rakyat. Mereka bersikap
untuk menyenangkan negara dan pemerintah demi kepentingannya
sendiri.
• Kemunduran Ekonomi

Anda mungkin juga menyukai