Anda di halaman 1dari 7

KASUS MALPRATIK

PERAWAT B
DI PAMEKASAN
NUR ATIKA DEWI
WULAN PERMATA SARI
MUH. FADLY
MUH. ILHAM ARIFIN
Malpraktik dalam keperawatan.

Malpraktik sangat spesifik dan terkait dengan status


profesional dari pemberi pelayanan dan standar
pelayanan profesional . Malpraktik adalah kegagalan
seorang profesional (misalnya dokter dan perawat)
melakukan sesuai dengan standar profesi yang berlaku
bagi seseorang yang karena memiliki ketrampilan dan
pendidikan
Terhadap tuntutan malpraktik ,
pelanggaran dapat bersifat

 Pelanggaran etika profesi.


 Sanksi administratif.
 Pelanggaran hukum.
Bidang pekerjaan perawat yang berisiko
melakukan kesalahan :

 pengkajian keperawatan (assessment errors)


 Perencanaan keperawatan (planning errors)
 dan tindakan intervensi keperawatan
(intervention errors)
KASUS
Kasus ini terjadi pada tahun 2012 dimana korban bernama sudeh (42) datang ke
“KLINIK HARAPAN” yang menjadi tempat praktek oknum perawat B di desa pakong,
pamekasan.
Ketika itu korban mengeluh pusing-pusing, oleh oknum B disarankan untuk dibedah
karena dibagian punggung korban terdapat benjolan yang diduga sebagai penyebab
penyakit yang dideritanya. Saat itu keluarga korban sudah meminta untuk dirujuk ke
RS setempat, akan tetapi oknum B mengaku sebagai dokter sepesialis bedah yang
bisa melakukan tindakan medis tersebut. Atas saran oknum B tersebut keluarga
korban akhirnya setuju untuk di operasi di klinik oleh oknum perawat B
Setelah operasi teryata kondisi korban tidak membaik bahkan pandangan mata
kian kabur, pendengaran terganggu dan kemudian lumpuh. Lalu keluarga korban
memeriksakan ke RS DR.Soetomo, surabaya. Hasil pemeriksaan menyatakan sarafnya
ada yang putus akibat operasi yang dilakukan oleh oknum perawat B tersebut.
Pada tanggal 18 september 2013 korban akhirnya meninggal dunia dan keluarga korban
melaporkan kasus ini ke mapolres pamekasan.
ANALISA KASUS

 Menurut tim penyidik polres pamekasan oknum


perawat B melanggar pasal 73 UU nomer 29 tahun
2004 tentang praktik kedokteran
 PPNI pamekasan juga memberikan sangsi pada
perawat tersebut karena telah melanggar kode etik
perawat dengan mencabut izin praktik mandirinya.
Terimakasih !!!

Anda mungkin juga menyukai