Anda di halaman 1dari 32

Geomatematika 1

Pendahuluan

Hafidz Noor Fikri


hafidz.noor.fikri@gmail.com
Who am I ?
• Lulus Sarjana Teknik tahun 2010 di Teknik Pertambangan FT
UNLAM dengan skripsi bertema batubara dan geostastistik.
• Lulus Magister Teknik tahun 2013 di Rekayasa Pertambangan
FTTM ITB di Keluarga Keahlian Eksplorasi Sumberdaya Bumi.
• Pernah menjadi asisten laboratorium teknologi pertambangan
dan pengolahan di Teknik Pertambangan UNLAM
• Sedang menjadi asisten dosen di Teknik Pertambangan UNLAM
• Mempunyai 1 istri dan 1 anak, domisili Banjarmasin, Banjarbaru,
dan Pelaihari.
• Riset: Geostatistik dan Analisa Spasial Kebumian.
Academic Honesty
1. Anda harus menentukan KOTI SEKARANG!

2. Pengumuman tentang perkuliahan selalui melalui KOTI.


KOTI DIMOHONKAN BISA MENYAMPAIKAN INFORMASI
SECARA CEPAT DAN BAIK.
Kontak Saya: (WA) / +6282351108770
Academic Honesty
3.
Anda harus memperhatikan dan mengkolaborasikan
Materi Perkuliahan,
Tugas Baca,
Tugas Individu/Kelompok
secara senang, serius, jujur, dan benar

(nilainya sampai 30%).


Academic Honesty
4. Kehadiran perkuliahan menyesuaikan dengan aturan akademik di
Program Studi Teknik Pertambangan FT UNLAM

(70-80% KEHADIRAN = boleh 3 KALI ABSEN DARI 13/14 PERTEMUAN


tanpa alasan yang baik)

(nilai 5% sampai 30%)


Academic Honesty

5.
Mid-Test (30%) dan Final-Test (35%)
Sangat sangat sangat memiliki pengaruh yang besar dalam penilaian.
Academic Honesty

6.
Standar penilaian kita sangat tinggi,
seriuslah dalam perkuliahan ini!
Pustaka Perkuliahan

1. Armstrong, M., (1998): Basic linear Geostatistics.


Springer.
Pustaka Perkuliahan

2. Wellmer, F.W., (1998): Statistical Evaluations in


Exploration for Mineral Deposits. Springer.
Pustaka Perkuliahan

3. Davis, J.C.,
(2003):
Statistics and Data Analysis in Geology 3rd Edition.
Wiley.
Pustaka Perkuliahan

4. Sinclair, A.J., and Blackwell,G.H.,


(2004):
Applied Mineral Inventory Estimation.
Cambridge University Press.
Pustaka Perkuliahan

5. Isobel Clark
(1987):
Practical Geostatistics.
Elsevier Applied Science.
Rencana Perkuliahan
Pertemuan
ke- Materi Perkuliahan Tanggal Keterangan
1 Pendahuluan dan Review Geomatematika dan Analisis Spasial Tugas Baca Tugas 1 Mencari Definisi Slide No.7 P1

2 Estimasi menggunakan NNP dan IDW Estimasi ID1 ID3 ID4


3 Pengantar Perhitungan Endapan Menggunakan Blok Model
4 Cross Validasi
5 Kontinuitas Spasial
6 UTS
7 Variogram
8 Estimasi Sumberdaya menggunakan Ordinary Kriging
9 Pengantar Statistik Organisasi Data
10 Probability, Distribusi Binomial, Distribusi Normal
11 Distribusi Student-T
12 Distribusi Chi-Kuadrat
13 UAS
Geomatematika

Review Geomatematika
dan Analisis Spasial
“memasukkan” persamaan matematika
dan atau statistik data pada pemodelan
spasial/geologi suatu endapan.
Kenapa kita
perlu
matematika
pada
GEOLOGI?
Pun kita
perlu
statistik
pada
GEOLOGI?
Geomatematika adalah ilmu yang mempelajari data geologi
secara kuantitatif.
Geomatematika sering dikenal dengan nama geomathematics
atau mathematical geology.
Biasanya masuk dalam lingkup earth science atau geoscience.
Salah satu bidang pada geomatematika yang berkembang cukup
pesat adalah geostatistik. Istilah lain: Spasial Statistik.
Geostatistics has been defined as "the application of
probabilistic methods to regionalized variables", which
designate any function displayed in a real space.
Use of digital computers
for problem solving in
various fields of classical
geology after Krum-
bein (1969). Horizontal
slice (B) ; and vertical
slice (C); through block
diagram (A) are shown
for example. Broken lines
are for precomputer
geomathematics.

(Developments in Geomathematics 1)
F P Agterberg
-Geomathematics. Mathematical
background and geoscience applications-

Amsterdam, New York, Elsevier Scientific


Pub. Co (1974)
Aplikasi geomatematika/geostatistik dalam
pertambangan
1. Mengestimasi jumlah sumberdaya/cadangan
2. Mengestimasi kesalahan (error)
3. Mengoptimasi spasi conto atau pemboran
4. Mengestimasi blok cadangan
5. Gridding dan pemetaan kontur
6. Simulasi cebakan (endapan) untuk mengevaluasi usulan
perencanaan tambang
7. Mengestimasi perolehan (recovery)
Definisi Dasar
How to Lie with Statistics
How to Lie with Statistics
Types of Statistics
Types of Statistics
Mengapa perlu analisis secara spasial ??
- Deskripsi statistik belum memperhatikan tata letak data.
- Deskripsi statistik belum memperhatikan kerapatan data.
- Deskripsi statistik akan menunjukkan hasil yang sama
walaupun posisi data diacak sedemikian rupa.
- Analisis spasial dapat dilakukan dengan plotting
distribusi data ataupun dengan menggunakan peta-peta
iso.
Korelasi data secara
spasial: memperlihatkan
korelasi yang baik antara
kadar Cu dan Au
Tugas: Mencari Definisi
Thank You

Anda mungkin juga menyukai