Anda di halaman 1dari 10

Wirausaha Warung Burjo Sari Rasa

Oleh :
• Indra Gunawan 14010146
• Zharfan Rizqullah 14010160
• Minkhadrotil Khutsiyah 14010182
• M Hisam Adiwilaga 14010193
Sejarah Berdirinya
Burjo sendiri merupakan akronim
dari “bubur kacang ijo”. Warung
seperti ini hanya menjual bubur
kacang ijo dan ketan item
sebagai menu utama. Namun
seiring berjalannya waktu, kini
burjo juga menyediakan berbagai
macam menu, seperti mie instan
rebus maupun goreng, telur
ayam kampung setengah
matang, kopi, dan bubur ayam.
Warung makan ini didirikan pada awal
tahun 1980 oleh sepasang suami istri
yang bernama M. Toha bersama sang
istri dengan niat awal untuk
meningkatkan hasil pendapatan. Selain
tempat mereka berjualan sangat ramai,
bahan baku yang dicari pun cukup
mudah.
Modal yang di butuhkan pun tidak cukup Bapak Ahmid
Pegawai dan Narasumber
besar sebab kebanyakan alat-alat dan
bahan-bahan yang di gunakan untuk
pembuatan pembuatan bubur ayam,
bubur kacang ijo , dan lainnya mudah
didapat.
Kelebihan dari usaha burjo
Salah satu keunggulan warung burjo daripada warung kaki lima adalah
buka 24 jam. Biasanya warung makan biasa jelas sudah tutup sebelum pukul 9
malam. Sementara warung kaki lima, biasanya cuma bertahan sampai tengah
malam.
Modal dan keuntungan
Narasumber kami mengatakan bahwa tidak
membutuhkan waktu lama untuk mendapatkan
modalnya kembali, beserta keuntungannya. Omset
yang di dapat berkisar Rp 3,000,000 per hari.
Perkembangan usaha
Sampai saat ini menurut narasumber warung
burjo sari rasa sudah membuka cabang selain di
Kuningan sebagai pusatnya yaitu terdapat juga
di Cirebon dan Indramayu. Dan warung burjo di
kabupaten Indramayu sudah memiliki 15

pegawai.
Kendala – kendala
• Kendala bahan baku • Kendala proses pembuatan
Dalam usaha ini, tidak ditemukan
Menurut hasil wawancara, kendala yang berlebih dalam proses
kendala dalam bahan baku pembuatan.

tidaklah banyak . Hanya saja


disaat musim musim tertentu,
naiknya salah satu bahan baku
akan berdampak pada nilai
keuntungan yang didapat.
Sebab dengan naiknya harga
bahan baku , pemilik warung
burjo ini harus bisa mengatur
secara seimbang antara
pengeluaran dengan
keuntungan yang akan didapat
nanti.
kesimpulan
Dengan keadaan perekonomian di
Indonesia sekarang ini, tentunya diperlukan
keterampilan – keterampilan bagi setiap masyarakat
agar tidak tertinggal. Terutama keterampilan dalam
bidang kewirausahaan, karena saat ini sangat
dibutuhkan oleh lapangan.
Terima Kasih.

Anda mungkin juga menyukai