Anda di halaman 1dari 11

TOPONIMI

REVIEW PENAMAAN UNSUR PETA RBI DAERAH


PUJON KABUPATEN MALANG

KELAS ASISTENSI TOPONIMI A || CHERIE BHEKTI PRIBADI


Ayuli Serlia
(03311740000007)

Risa Erfianti
(03311740000029)

Sherlyn Cahya
Dewi
(03311740000036)
Materi Pembahasan
01 Review Toponimi
Pembahasan definisi toponimi dan keterkaitannya dengan
keilmuan Teknik Geomatika.

02 Pengenalan Singkat Peta RBI yang Di-review


Pembahasan singkat mengenai identitas dan review peta RBI.

03 Hasil Review Peta


Data yang diperoleh.

04 Penutup
Apa itu Toponimi?
Definisi Toponimi
Menurut bahasa, toponimi berasal dari dua kata dasar, yakni ‘topos’ yang
bermakna permukaan dan ‘nym’ yang bermakna nama. Bermula dari dua kata
ini, diperoleh kesepakatan bahwa toponimi didefinisikan sebagai ilmu tentang
penamaan unsur rupabumi.

Hubungan Toponimi dengan Keilmuan Teknik Geomatika


Toponimi sangat berkaitan erat dengan keilmuan Teknik Geomatika, terutama
yang terkait dengan kegiatan survei dan pemetaan. Kesalahan penulisan
tempat dapat memicu kesalahan orientasi dan menimbulkan kebingungan bagi
pengguna peta.
Mengingat keilmuan Teknik Geomatika yang sangat erat dengan lokasi dan
posisi suatu objek di permukaan Bumi, implementasi toponimi sangat penting
diterapkan, contohnya saja dalam bidang studi Penginderaan Jauh, Sistem
Informasi Geografis, dan Kartografi.
Pengenalan Singkat
Peta RBI yang Di-review

Peta RBI Daerah Pujon Kabupaten


Malang, Jawa Timur
1. Judul Peta: Peta Rupa Bumi Indonesia “PUJON”
2. Skala: 1:25.000
3. Lembar: 1508-324 Identitas
4. Proyeksi: Transverse Mercator
5. Sistem Grid: Grid Geografi dan Grid UTM Peta
6. Datum Horizontal: Datum Geodesi Nasional 1995 (DGN-95)
7. Datum Vertikal: Muka Laut di Tanjung Priok, Jakarta
8. Satuan Tinggi: meter
9. Selang kontur: 12,5, meter
10.Tahun Pembuatan: 1999
11.Edisi: I-1999
12.Dibuat oleh: Blom Narcon Cooperation
13.Dikompilasi dari foto udara 1:50.000 tahun 1993/1994 secara
fotogrametri
14.Survei lapangan: Tahun 1997
15.Diterbitkan oleh: Badan Koordinasi Survei dan Pemetaan Nasional
(BAKOSURTANAL)
• Peta RBI ini secara umum menggambarkan wilayah
barat Kabupaten Malang, yaitu Kecamatan Pujon. Review
Pada peta ini tergambar 25 desa dan 1 kelurahan
dari 4 kabupaten. Peta
• Wilayah ini didominasi oleh pegunungan dengan
ketinggian yang beragam. Di antara pegunungan
tersebut terdapat banyak sungai kecil yang tersebar
hampir di seluruh wilayah Pujon.
• Sementara itu, kenampakan buatan yang tergambar
di peta ini antara lain adalah waduk, jalan raya,
bangunan, pemukiman, persawahan, dan ladang.
Penamaan unsur rupabumi pada peta ini banyak
menggunakan bahasa Jawa, seperti penamaan
sungai yaitu ‘kali’, contohnya: Kali Cobanrondo.
Hasil Review Peta
Cek Data
Kesimpulan
Pada peta RBI Pujon ini penamaan unsur rupa
buminya telah berdasar pada elemen toponimi,
di mana terdapat elemen generik dan elemen s
pesifik, walaupun tidak semua elemen generik
pada peta ini menggunakan bahasa Indonesia.
Sebagian besar toponimi di peta ini mengguna
kan bahasa Jawa, yang apabila diterjemahkan
masing-masing nama akan menggambarkan k
ondisi di wilayahnya. Namun tidak semua topo
nimi bisa diterjemahkan, ada toponimi daerah
yang tidak memiliki arti khusus.
Terima Kasih
Semoga bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai