Anda di halaman 1dari 21

SISTEM IMUN HUMORAL

By

Rani Safitamah
201851229
Imunitas Humoral

TOPIK :

• Sistem Kekebalan Spesifik


• Sistem Kekebalan Non Spesifik
• Perananan Imunitas Humoral
• Mekanisme Kerja Imunitas Humoral
• Antibodi dan Fungsinya
Perlu Diketahui…!!
Perlu Diketahui…!!

KOMPONEN SISTEM IMUN


SISTEM KEKEBALAN SPESIFIK
SISTEM KEKEBALAN SPESIFIK
SISTEM KEKEBALAN NON SPESIFIK
SISTEM KEKEBALAN NON SPESIFIK
PERANAN SISTEM IMUNITAS HUMORAL
PERANAN SISTEM IMUNITAS HUMORAL

• Melawan patogen ekstra-selular


• Penting dlm pertahanan terhadap
bakteri
• ...dan virus sebelum mereka masuk
sel
• Tidak efektif terhadap patogen intra-
selular
MEKANISME RESPON IMUN HUMORAL
Elimination of Extracellular Microbes and Toxins

A. SIFAT-SIFAT ANTIBODI YANG MENENTUKAN FUNGSI PENGELUARAN


B. NETRALISASI MIKROBA DAN TOKSIN MIKROBIAL
C. OPSONISASI DAN FAGOSITOSIS
D. ANTIBODY-DEPENDENT CELLULAR CYTOTOXICITY
E. REAKSI IMMUNOGLOBULIN E– DAN EOSINOFIL/SEL MAST
F. SISTEM KOMPLEMEN
G. FUNGSI ANTIBODI DARI SEGI ANATOMI
H. RESPON PENGHINDARAN MIKROBA TERHADAP SISTEM IMUN HUMORAL
I. VAKSINASI
SIFAT-SIFAT ANTIBODI YANG MENENTUKAN FUNGSI PENGELUARAN

• Imunitas humoral adalah jenis pertahanan yang dimediasi oleh


antibody.
• Antibody akan disekresikan untuk perlindungan terhadap mikroba
ekstraseluler dan toksinnya.
• Antibody mencegak infeksi dengan menghalani mikroba agar tidak
terikat dan memasuki sel inang.
• Antibody juga mengikat racun toksin dan mencegahnya merusak sel.
SIFAT-SIFAT ANTIBODI YANG MENENTUKAN FUNGSI PENGELUARAN

1. Antibodi berfungsi di seluruh tubuh dan lumens organ mukosa

2. Antibodi pelindung diproduksi pada Respon Primer dan Sekunder

3. Antibodi menggunakan daerah antigen-binding (Fab)

4. Perpindahan isotipe dan perpanjangan afinitas rantai berat (high-chain isotype)


memperkuat fungsi pelindung antibodi.

5. Perubahan isotipe IgG memperpanjang durasi antibodi tetap berada dalam


darah dan meningkatkan aktivitas fungsional antibodi.
Antibodi Berfungsi di Seluruh Tubuh dan Lumens Organ Mukosa

• Antibodi diproduksi setelah stimulasi limfosit B oleh antigen dalam


organ limfoid perifer,
• Banyak limfosit B yg distimulasi oleh antigen berdiferensiasi menjadi
sel plasma yang mensekresikan antibody,
• Plasma sel mensintesis dan mensekresikan antibody dari berbagai
isotope (kelas),
• Antobodi yg telah disekresikan akan memasuki darah untuk
mencapai daerah yg terinfeksi.
Antibodi Pelindung Diproduksi pada Respon Primer dan Sekunder

• Antibodi diproduksi pada minggu pertama setelah vaksinasi/infeksi.


• Sel plasma akan bermigrasi ke sumsum tulang untuk memproduksi
antibody selama berbulan/tahun.
• Jika mikroba mencoba menginfeksi kembali maka akan langsung dihasilkan
antibody untuk perlindungan langsung.
• Beberapa limfosit B berdiferensiasi menjadi sel memori untuk sigap
menghadapi antigen yang muncul kembali.
• Saat bertemu dengan mikroba, sel memori ini dengan cepat
berdiferensiasi menjadi sel penghasil antibodi, memberikan ledakan
antibodi yang besar untuk pertahanan yang lebih efektif terhadap infeksi.
Antibodi Pelindung Diproduksi pada Respon Primer dan Sekunder

• Tujuan vaksinasi adalah untuk merangsang pengembangan sel


plasma dan sel memori yang telah lama ada.
Antibodi Menggunakan Daerah Antigen-binding (Fab)

Antibodi menggunakan daerah antigen-binding (Fab) mereka untuk


mengikat dan menghambat efek berbahaya dari mikroba dan toksin, dan
mereka menggunakan daerah Fc mereka untuk mengaktifkan mekanisme
efektor yang beragam yang dapat menghilangkan mikroba dan toksin ini.
Perpindahan Isotipe dan Perpanjangan Afinitas Rantai Berat (High-
Chain Isotype) Memperkuat Fungsi Pelindung Antibodi.

• Pemindahan isotipe dan pematangan afinitas adalah dua perubahan


yang terjadi pada antibodi yang dihasilkan oleh limfosit B yang
distimulasi antigen, terutama selama respons terhadap antigen
protein.
• Peralihan isotipe rantai berat menghasilkan produksi antibodi dengan
Fc yang berbeda daerah, mampu berfungsi efektor yg berbeda.
• Dengan beralih ke isotipe antibodi yang berbeda sebagai respons
terhadap berbagai mikroba, sistem kekebalan humoral dapat
melibatkan mekanisme inang yang optimal untuk melawan mikroba
ini.
ANTIBODI DAN FUNGSINYA
ANTIBODI DAN FUNGSINYA
KELAS TEMPAT FUNGSI
IgG Bentuk Antibodi Utama di Mengikat patogen, Mengaktifkan komplemen,
Sirkulasi Meningkatkan Fagositosis
IgM Di Sirkulasi, Antibodi Mengaktifkan Komplemen, Mengumpulkan sel
Terbesar
IgA Di Saliva dan Susu Mencegah Patogen Menyerang Sel Epitel
Traktus Digestivus dan Respiratory
IgD Di Sirkulasi dan Menandai Kematuran Sel B
Jumlahnya paling rendah
IgE Membran berikatan Bertanggung jawab dalam respon alergi dan
dengan reseptor basofil melindungi dari serangan parasit cacing
dan sel mast dalam
jaringan
SEKIAN
&
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai