Anda di halaman 1dari 82

WOUND CARE

BY. SAUD ALL HUTAHAEAN


ANATOMI FISIOLOGI KULIT & FISIOLOGI
PENYEMBUHAN LUKA

TUJUAN INTRUKSIONAL UMUM:


Peserta mampu memahami anatomi kulit dan fisiologi penyembuhan
luka.

TUJUAN INTRUKSIONAL KHUSUS:


Peserta mampu:
 Memahami lapisan kulit.
 Membedakan jenis luka akut dan kronik.
Memahami tipe penyembuhan luka.
 Memahami konsep lembab.
ANATOMI KULIT

 Epidermis:
Corneum,Lucidum,
Granulosum,
Spinosum, Basale
 Dermis:
Papiler,Retikuler
 Hipodermis
The total skin area of adult
humans covers approx. 1
to 2 square meters.
KERATINISASI / PROSES
PEMBENTUKAN EPIDERMIS

 Bermitosis dari stratum basale ke


corneum (desquamation)

 Selama 26 -42 hari

 Setiap 2 bulan (45-75 hari)


DERMIS

 Lapisan kedua dari kulit,


ketebalan 2-4 mm.

 Terdiri dari jaringan ikat /


connective tissue.

 Sel utama : fibroblast penghasil


protein utama : colagen &
elastin.

 Memiliki banyak pembuluh


darah & sel syaraf.
HIPODERMIS

Jaringan utama :
jaringan lemak & subdermal
flexus
pembuluh darah & jaringan
ikat.

Fungsi :
penjaga organ dibawahnya,
mengurangi benturan saat
bergerak, penyimpan jaringan
lemak.

Jaringan lemak memiliki fungsi


menghangatkan tubuh
(regulasi suhu tubuh).
MAJOR FUCTIONS of THE
SKIN
 Protection

 Sensation

 Vitamin D synthesization

 Thermoregulation

 Excretion
FISIOLOGI PENYEMBUHAN LUKA
TIPE PENYEMBUHAN

 PRIMARY INTENTION
HEALING

 SECONDARY INTENTION
HEALING

 TERTIARY INTENTION
HEALING
PRIMARY INTENTION HEALING
 Ciri luka:
 Kehilangan jaringan minimal
 Pada pembedahan atau luka robek ringan
 Tepi luka bisa saling dirapatkan
 Fase inflamasi dan granulasi yang pendek.
 Epitelisasi lengkap tercapai sekitar 10-14 hari.
 Jaringan parut minimal dan cepat berubah warna dari pink
ke putih.
 Fase maturasi terjadi dalam beberapa bulan.
 Terapi:
 Jahit luka/ staples
 Strips
 Glue
 Protection by wound dressings
SECONDARY INTENTION HEALING
Secondary healing wounds are characterized by a loss of tissue.
Altered health conditions (e.g. underlying disease, age) and extrinsic
factors (e.g. infections, pressure) can lead to retardation of wound
healing.
According to the healing time acute and chronic wounds are
differentiated.

Chronic
Venous Arterial Diabetic Pressure
leg ulcers leg ulcers gangrenes sores

Acute
Open Donor
Burns Grafts
abdomen sites
4 PHASES OF WOUND HEALING
CELLS OF WOUND HEALING
INFLAMMANTORY STAGE

 Tanda : kemerahan, panas, nyeri &


bengkak.
 Last approximately 4 to 5 days.
 Awal proses penyembuhan luka:
aktifitas platelet untuk stop
pendarahan & triggers the immune
response.
 24 jam 1 saat terjadi luka,
neutrophils, monocytes and
macrophages m’gontrol
p’tumbuhan bakteri &
m’persiapkan dasar luka.
PROLIFERATION STAGE

 Mulai dalam 24 jam


setelah cidera dan dapat
b’lanjut hingga 21 hari
 Ditandai dengan ada
kejadian:
 Epitelisasi
 Granulasi
 Sintesis kolagen
 Pembentukan kapiler baru
 Masalah granulasi yang
mudah berdarah.
PROLIFERATION : Collagen synthesis

 M‘ciptakan matriks dukungan


untuk jaringan baru.

 Oksigen, zat besi, vitamin c,


zinc, mangnesium & protein
penting untuk sistesis kolagen
PROLIFERATION : Epithelization

 P’bentukan lapisan epitel yang


m’yegel dan melindungi luka dari
bakteri & kehilangan cairan.

 M’pertahankan kelembapan pada


luka untuk m’dorong p’tumbuhan
lapisan ini.

 Lapisan sangat rapuh, dapat


dengan mudah dihancurkan
dengan irigasi luka agresif atau
saat pembersihan area yang
terlibat.
MATURATION STAGE

 Tahap akhir penyembuhan luka.

 Dimulai sekitar hari ke-21 & dapat


b’lanjut hingga 2 tahun

 Sintesis kolagen berlanjut dengan


penutupan luka.

 Kekuatan tarik hanya mencapai


sekitar 80% dari kekuatan pra-
cedera.
BAGAIMANA DENGAN LUKA AKUT?
PROSES PENYEMBUHAN SESUAI DENGAN
KONSEP PENYEMBUHAN LUKA
LUKA AKUT : LUKA OPERASI
Contoh Luka Akut:

 Luka operasi akan sembuh secara


sempurna sesuai proses penyembuhan

 Re-Epitelisasi terjadi dalam 24-28 jam


pertama

 Tidak melakukan pergantian balutan.


INFEKSI - KOMPLIKASI

 Kejadian rata-rata
infeksi < 10 %

 Haematoma
KESIMPULAN

 LUKA DIBEDAKAN MENJADI:


 AKUT
 KRONIK
 DALAM MELAKUKAN PENATALAKSANAAN PERAWATAN LUKA
PENTING PAHAM TENTANG:
 ANATOMI FISIOLOGI KULIT
 PROSES PENYEMBUHAN LUKA

REFERENCECES
Carville Kerylin. 1998. Wound care manual. Silver chain
foundation.Australia Bryant Ruth.2007. Acute and chronic wound.
Mosby.USA
Aida S.D. Suriadiredja.2007. History of wound healing and moist wound
healing. Indonesia ETNEP paper.
Sri Gitarja, Idral Darwis.2008.Perawatan luka diabet.Wocare publishing
Indonesia.
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN
DENGAN LUKA

TUJUAN INTRUKSIONAL UMUM:


Peserta mampu melakukan pengkajian luka

TUJUAN INTRUKSIONAL KHUSUS:


Peserta mampu:
 Melakukan pengkajian luka
 Menentukan derajat luka
 Memahami faktor penghambat penyembuhan luka
 Melakukan pendokumentasian luka.
MONITORING – OBSERVATION - INSPECTION

 Pemantauan harian kulit


pasien, observasi
dressing, terutama pasien
tirah baring

 Dokumentasi:

Berpakaian kering dan


utuh, kulit sekitarnya
dalam batas normal.
ASSESMENT

 Holisic Assessment
 Etiologi
 Duration of the wound/age
 Faktor yang menghalagi penyembuhan

 Wound Assessment
 Location
 Stage/ tahap
 Dasar luka
 Jenis luka
 Exudate
 Odor/ bau
 Tepi luka
 Sign of infection/ tanda infeksi
 Wound pain
1. ETIOLOGI
Menentukan pilihan dan stategi
intervensi
 Venous hypertention/ ulkus
vena = Perban kompresi
 Pressure ulcer = Tekanan
bantuan

JENIS KERUSAKAN KULIT/


ETIOLOGI
 Mekanis: tekanan, geser,
gesekan.
 Bahan kimia: penggunaan
produk yang tidak tepat.
 Vascular: arteri, vena, diabetes
 Menular: kandidiasis, herpes
 Alergi
 Miscellaneous: radiasi.
2. DURATION OF
WOUND

The age of the


wound

Guidelines for
pressure ulcer and
arterial wound that
has not improve, 2
– 4 weeks
recommend biopsy.
3. FAKTOR YANG
MENGHALANGI
PENYEMBUHAN

 Kondisi
komorbiditas
 Keganasan,
diabetes, etc
 Medication
 Chemotherapy,
corticosteroid.
 Oksigenasi menurun
dan masalah perfusi
 Perubahan dalam
nutrisi dan hidrasi
 Hambatan
psikososial
 Faktor keluarga,
keuangan, etc
WOUND ASSESMENT

 Stage (1 – 4)
 Wound base (DASAR LUKA: RYB)
 Type of issue (EPITELISASI-GRANULASI-
SLOUGH)
 Dimention (PENGUKURAN LUKA)
 Exudate (CAIRAN LUKA)
 Odor (BAU TIDAK SEDAP)
 Wound edge (TEPI LUKA)
 Periwound skin (KULIT SEKITAR LUKA)
 Sign of infection (TANDA INFEKS
LOCATION ( LETAK LUKA )
STADIUM LUKA
KULIT SEKITAR LUKA/
PERIWOUND

Gatal
Maserasi (putih-putih)
Oedem (hypoalbumin)
Hiperpigmentasi

TEPI LUKA/ WOUND EDGE

Umumnya tepi luka


akan dipenuhi jaringan
epitel,
berwarna merah muda
Kegagalan penutupan
terjadi jika tepi luka:
 Edema
 Nekrosis/ callus
 Infeksi.
BAU TIDAK SEDAP/ ODOR

 Bau disebabkan oleh


adanya kumpulan bakteri
yang menghasilkan
protein

TANDA INFEKSI
 Proses inflamasi/
peradagan yang
memanjang
 Berbau tidak sedap
 Hasil kultur infeksi

WOUND PAIN
 Pengalaman sensoris
yang tidak
menyenangkan karena
kerusakan jaringan
 Pain management:
Penghilang rasa sakit.
WORKSHOP PENGKAJIAN LUKA
PENULISAN DOKUMENTASI ASKEP

 Assesment

 Diagnosa keperawatan:
gangguan integritas kulit

 Rencana keperawatan (TIME)

 Implementasi keperawatan

 Evaluasi

 (CONTOH DOKUMENTASI
DALAM BENTUK FORM)
WOUND BED PREPARATION
PERENCANAAN PERAWATAN LUKA

TUJUAN INTRUKSIONAL UMUM:

Peserta mampu melakukan persiapan dasar luka

TUJUAN INTRUKSIONAL KHUSUS:

 Melakukan perawatan luka dengan warna dasar hitam, kuning, dan


merah

 Menentukan manajemen perawatan luka (3M)

 Menentukan perencanaan perawatan luka: TIME management.


WOUND BED PREPARATION

Debridement Bacterial Balance

Exudate Management

Dr. Gary Sibbald, et al


‘Preparing the wound bed for healing – debridement, bacterial
balance & moisture balance’
Ostomy/ wound management 2000, 46(1)
PERSIAPAN DASAR LUKA

 Menghilangkan faktor
yang menghambat
penyembuhan luka

 Mempersiapkan dasar
luka secara maksimal
untuk menggunakan
advance product.
WARNA DASAR LUKA/ RYB
(Red – Yellow – Black)
*smith&nephew
Kemudahan system dalam Wound Appearance - THE COLOUR MODEL
memilih tindakan perawatan/
pemilihan balutan. Pink - Epitheliazation Red - Granulation
RED (MERAH)
 Warna dasar luka merah
tua/terang
 Luka bersih,
granulasi,vaskularisasi baik
 Warna dasar luka merah muda
/lapisan epitelisasi
 Epitelisasi adalah fase akhir Black - Necrotic Yellow - Slough
proses penyembuhan.
TUJUAN PERAWATAN
MERAH

 Mempertahankan
lingkungan luka pada
keadaan lembab

 Luka pada temperatur


suhu optimal balutan luka
menyerap eksudat

 Cegah terjadinya trauma


pada jaringan
granulasi/epitelisasi.
YELLOW (KUNING)

 Dasar warna luka


kuning/ kuning
kecoklatan/ kuning
kehijauan/ kuning pucat

 Kondisi luka
terkontaminasi

 Terinfeksi

 Avaskularisasi dikenal
dengan nama slough
BLACK (HITAM)

 Warna dasar luka hitam/


hitam kecoklatan/ hitam
kehijauan

 Merupakan jaringan
nekrosis

 Avaskularisasi
TUJUAN PERAWATAN
KUNING & HITAM

 Meningkatkan support
system aoutolisis
debridement

 Absorb eksudat

 Menghilangkan bautidak
sedap

 Mengurangi/ menghindari
kejadian infeksi.
TIME MANAJEMEN

FRAMEWORKS OF TERM APLICATION TO PRACTICE


T TISSUE MANAGEMENT Removal of nonvlabie issue

I INFLAMATION AND INFECTION Control of bacterial load/ burden


CONTROL
M MOISTURE BALANCE Management and control of
exudates
E EPTHELIAL ADVANCEMENT/ EDGE Promotion of a healthy wound
edge
WOUND BED PREPARATION

TISSUE MANAGEMENT INFLAMATION CONTROL

TIME

MOISTURE BALANCE EPITELIAL EDGE


TIME CONCEPT

T : TISSUE MANAGEMENT WBP clinical


actions
Debridement Autolytic,
CSWD, enzymatic,
HYDROPRESSURE,
mechanical or

Biological agent

DASAR LUKA MERAH


T = SAFE DEBRIDEMENT SAMPAI KETEMU
DASAR MERAH
I : Inflamation and infection control WBP clinical
actions

Atasi penyebab infeksi :


Topical/systemic:
Antimicrobials
Anti-inflammatories
Protease inhibition

Bacterial balance and


reduced inflammantion
I : KONTROL INFLAMASI DAN INFEKSI PADA
BIOFILM
M : Moisture balance WBP clinical
actions

Management and control of


exudates.

Aplly moisture – balancing


dressings.

HATI - HATI menggunakan


dressing yang merekat kuat.
M : PROSES PROLIFERASI MEMERLUKAN SUASANA
LEMBAB DAN SEIMBANG
E : PEMBENTUKAN EPITELISASI MEMERLUKAN SUASANA LEMBAB
DAN SEIMBANG
MANAJEMEN PERAWATAN LUKA (3M)

SAAT INI, MANAJEMEN perawatan


luka Akut dan kronik adalah:

(3M)

 Mencuci Luka

 membuang jaringan nekrotik


pada luka

 memilih topikal therapy tepat


guna

tepat guna
MENCUCI LUKA

 Meningkatkan,
memperbaiki dan
mempercepat
proses
penyembuhan
luka
 Menghindari
terjadinya infeksi
 Membuang
jaringan nekrosis,
cairan luka dan
sisa balutan
TEKNIK MENCUCI
LUKA

 Swabbing/ Menggosok
luka

 Stop menggosok
jaringan granulasi atau
sampai berdarah

 Irigasi

 Hati-hati terhadap
tekanan tinggi,
gunakan jarum no.18
CAIRAN PENCUCI

Bahan yang sering


dipakai:
 Cairan non toksik
 Normal saline
 Cairan antiseptik

Hati-hati:
 Hydrogen Peroxide
 Chlorine
 Cholrexidine
 Povidone Iodine
CHLORINE

Cepat diinaktivasi oleh


bahan organik, sangat
beracun bagi jaringan
granulasi dan
memutihkan kulit
disekitarnya. Ada bukti
yang menunjukkan
bahwa larutan berbahan
dasar klorin
menghancurkan
sirkulasi mikro dari luka
dan memperlambat
proses penyembuhan.
HYDROGEN PEROXIDE

Beracun untuk jaringan


granulasi dan tidak
boleh digunakan secara
rutin.
IODINE

Aktivitas iodine akan menurun


pada udara terbuka. Merusak
jaringan granulasi. Adalah
antiseptik yang efektif,
penggunaannya dibatasi oleh
kemungkinan kepekaan
terhadap yodium dan
penyerapan sistemik selama
penggunaan jangka panjang
POLYHEXAMETHYLENE
BIGUANIDE (PHMB)

• Merupakan cairan
antimicrobial
• Digunakan pada luka
critikal colonisasi atau
luka yang
menunjukkan tanda-
tanda infeksi,
bereksudat rendah
sampai dengan
banyak.
CARA DEBRIDEMANG
(CERTIFIED COMPETENCY)

• Enzymatic

• Mechanical
 Gauze
Hydropressure
CWSD
• Autolysis Debridement
• Biological
Maggot
• Surgical
SAFE DEBRIDEMENT

CSWD :
(Conservative MECHANICAL:
Sharp Wound Hydropressure
Debridement)

AUTOLYSIS NECROTIC BIOLOGICAL:


DEBRIDEMENT WOUND MAGGOT
AUTOLYTIC
DEBRIDEMENT

Merupakan proses alami


tubuh dalam melakukan
debridemang
 Proteolytic enzymes from
cell
 Selective/ hanya jaringan
nekrosis
 Membutuhkan lingkungan
yang lembab
CONSERVATIVE SHARP
WOUND DEBRIDEMENT
(CWSD )
MECHANICAL
DEBRDIDEMENT

 Gauze

 Hydropressure

 Conservative
Sharp Wound
Debridement
BIOLOGICAL/LARVAE
DEBRIDEMENT

Umumnya disebut
sebagai terapi
belatung/maggot
DEBRIDEMENT ENZIMATIK

Menggunakan enzim proteolitik untuk


merusak protein dan jaringan mati.

Secara evidence kurang memadai.

Jaringan yang sehat juga dirusak oleh


enzim proteolisis.
KESIMPULAN

 MERAWAT LUKA MERUPAKAN HAL YANG MUDAH APABILA


MEMAHAMI MANAJEMEN PERAWATAN LUKA.

 PENGGUNAAN ANTISEPTIC DAN BUKAN ANTISEPTIK YANG


DAPAT MERUSAK JARINGAN SEHAT (GRANULASI) DAPAT
BERTUMBUH DENGAN SEMPURNA.
WOUND DRESSING OR TOPIKAL THERAPY

PARAMETER PEMILIHAN BALUTAN

KESIAPAN
ALAT

CARE CLINICAL TENAGA


GIVER TREATMENT KESEHATAN

FINANSIAL
TUJUAN PEMILIHAN BALUTAN
 Membuang jaringan mati, benda asing

 Mengontrol infeksi/ melindungi luka dari trauma dan bakteri

 Memepertahankan kelembapan

 Mempercepat proses penyembuhan luka

 Absorb cairan luka

 Proteksi periwound

 Kontrol bau.

DRESSING PROCESS
AUTOLYSIS
MEMPERTAHANKAN
DEBRIDEMENT.
MEMPERCEPAT
KELEMBAPAN/ MEMBUANG JARINGAN PROSES
MOISTURE BALANCE MATI PENYEMBUHAN LUKA
WOUND DRESSING

Sebelum th 1980 an, kassa


masih menjadi unggulan
balutan

Setelah th 1980, perubahan


dramais dengan berbagai jenis
balutan yang mnedukung
kinsep MOISTURE BALANCE

Saat ini lebih dari 3500 jenis


balutan ada diseluruh dunia.
WOUND DRESSING KONVENSIONAL

 Eksudat cepat merembes ke


 permukaandressing
(“strikethrough”)
 Perlu lebih sering diganti
 Penurunan suhu luka
 Lengket pada luka (“adherent”)
 No waterproof
 No bacterial-proof
WOUND DRESSING MODERN

Mengapa memilih produk modern


 No strikethrough
 Daya serap eksudat tinggi tetapi terkontrol
 Menjaga suhu luka optimal
 Non-adherent
 Waterproof & Bacterial-proof
 Permeabel terhadap gas & uap air
BAHAN BALUTAN

 Gauze / kassa
 Transparant film
 Steril Drape
 Low Adherent Absorbent
 Post - OP
 Hydrogels
 Calsium alginate
 Tulle Gras Dressing
 Hydrocolloid
 Foam
 Silver
 Polisakarida
 Hydrofiber
 NPWT (Negative Pressure Wound Theraphy)
 Maggot
 Hydrophobic
 Silicone Gel Sheeting
Cara Membalut Luka

BALUTAN
PRIMER BALUTAN SEKUNDER

BALUTAN
LUKA

BAHAN BALUTAN

GAUZE / KASSA

 Secondary dressing

 Absorban

 Alat untuk mechanical


debridement
TRANPARENT FILM

 Support autolisys

 Mengurangi nyeri

 Non absorbent

 Waterproof

Contoh: tegaderm,
fixomul, transparent
HYDROGEL
 M’ciptakan suasana
lembab (rehidrasi
 CMC polymer yg
dimodifikasi, dg
campuran utama air.
 Untuk luka bakar
derajat 1 atau 2 m’beri
efek dingin.
• Contoh: Cutimed gel,
Aloe vera, Intrasite,
curafil
HYDROCOLLOID

 Mengandung sodium
carboxylmethilcellulosa
(NaCMC) dan gelatin

 Sifat: waterproof, adhesive,


occlusive

 Kemampuan menyerap
sedikit hingga sedang

Contoh: Duoderm, ultec pro,


dll
CALCIUM ALGINATE

 Serat polisakarida: rumput


laut

 Agen hemostatic: pengikat


ion pd koagulasi

 M’yerap sedang hingga


banyak eksudate

 Berikatan dg exudate
m’jadi gel

Contoh: Kaltostat, curasorb,


cutimed alginate, calci
care, dll
POLYURETHANE FOAM

 Waterproof, semipermeable,
ada yg adhesive

 Absorban dg k’mampuan
serap eksudatif tinggi
(stadium III/IV

 Kontrol hipergranulasi

 Aman digunakan pada luka


infeksi

Contoh: Allevyn,polymen
suprasob P, flexipore
cutinova, , dll
FIXASI

 Orthopedic Wool

 Cohesive Bandage

 Crape Bandage

 Stockinet
KAPAN SEBAIKNYA
PEMBALUT LUKA DIGANTI

 Tanda infeksi

 Merembes / tembus kasa


paling luar

 Tidak nyaman

 Balutan rusak
KESIMPULAN

Balutan luka disebut ideal apabila mampu menciptakan kondisi


lingkungan yang aptimal dan dapat melindungi luka dari cidera.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai