Anda di halaman 1dari 12

Evolusi Konsep dan

Praktek Humas
Materi 02
Hubungan Masyarakat
Perkembangan Konsep PR

 Awalnya PR sebagai respon


perusahaan terhadap kritik
tajam terhadap organisasi
dengan munculnya ‘muckrakers’
 Perubahan konsep menuju
praktek yang lebih
bertanggungjawab dengan
melibatkan diri dalam keputusan
penting perusahaan
Muckraking journalism

 Jurnalisme yang digunakan


untuk mengungkap berbagai
kebobrokan/praktek salah urus
di berbagai lembaga bisnis,
sosial dan politik
 Berpengruh terhadap
munculnya jurnalisme
investigatif
Respon Perusahaan
Muckraking journalism

Pemerintah

Perusahaan Regulasi

Pendapat Umum
Laporan media PR
(kebobrokan
lembaga bisnis

Warga Masyarakat
Evolusi Konsep (Cutlip,
Center dan Broom)
 Humas model satu arah: cerita
tentang organisasi kepada
publik;
 Humas dua arah: pertukaran
informasi dan sekaligus
perubahan perilaku antara
organisasi dan publiknya
(adaptasi)
Evolusi Konsep (Baskin,
Aronoff, & Lattimore)
 Manipulasi: humas melakukan
penyebaran informasi kepada publik
yang belum tentu begitu faktanya;
 Informasi: humas menyampaikan
informasi kepada publik sesuai
faktanya, tetapi tetap yang
menguntungkan organisasi
 Mutual understanding: humas
membangun hubungan dan
pemahaman yang berimbang antara
organisasi dan publik
Model-Model Public Relations
(Grunig & Hunt, 1984)

 Model Press Agentry/


Publisitas/Propaganda
 Model Informasi Publik
 Model Asimetris Dua Arah
 Model Simetris Dua Arah
Model Press Agentry
 Tujuan  melakukan propaganda,
sehingga publik mendukung organisasi
 Hakekat komunikasi  satu arah dengan
manipulasi sehingga tidak
mempertimbangkan kebenaran faktual;
 Model komunikasi  Sumber penerima,
satu arah
 Penelitian  tidak penting, kalaupun ada
lebih untuk menghitung isi media;
 Organisasi yang mempraktekkan model ini
menyamakan public relations dengan
publisitas
Model Informasi Publik
 Tujuan  menyebarkan informasi tentang
lembaga;
 Hakekat komunikasi  satu arah tetapi
dengan menekankan pentingnya
kebenaran;
 Model komunikasi  sumber  penerima;
 Penelitian dilakukan terutama untuk
mengetahui ‘khalayak’ (readership) dan
keterbacaan (readability);
 Organisasi yang mempraktekkan model ini
didominasi kegiatan menyebarkan
informasi dengan berbagai cara: media
massa, menerbitkan berbagai brosur,
pamflet dll
Model Asimetris Dua Arah
 Tujuan  melakukan persuasi secara
ilmiah agar publik tunduk pada kehendak
organisasi;
 Hakekat komunikasi  dua arah dengan
efek yang tidak seimbang;
 Model komunikasi Sumber Penerima
dengan umpan balik;
 Penelitian  formatif dan evaluatif tentang
sikap publik;
 Organisasi yang menerapkan model ini
berusaha mempengaruhi/ mempersuasi
publik dengan pendekatan secara ilmiah
Model Simetris Dua Arah
 Tujuan  membangun saling pengertian
agar tercipta hubungan yang harmonis
 Hakekat komunikasi Dua arah dengan
dampak yang berimbang;
 Model komunikasi kelompok dengan
kelompok;
 Penelitian  formatif dan evaluatif tentang
pengetahun/pemahaman;
 Organisasi yang mempraktekkan model ini
memandang humas sebagai cara
berkomunikasi sehingga organisasi dapat
melakukan adaptasi dan penyesuaian
terhadap kepentingan publik.
Model Evolusi

Press Agentry
Manipulasi

Model Satu Arah


Informasi Publik

Informasi
Asimetris
Dua Arah

Model Dua Arah Mutual


Simetris
(Reciprocal) Understanding
Dua Arah

Anda mungkin juga menyukai