Anda di halaman 1dari 16

HYPOPYON

Tri Yudha Nugraha dr. Imam Syakhruddin


110170067

Fakultas Kedokteran
Universitas Swadya Gunung Jati
Cirebon
2011
PENDAHULUAN
Tujuan instruksional :
Setelah mengikuti presentasi ini,
mahasiswa dapat mengetahui & memahami
Hypopyon

Relevansi:
Melalui presentasi ini, dapat dijelaskan tujuan
dan manfaat dari Hypopyon
.
Deskripsi Singkat :
Presentasi ini menjelaskan tentang
Hypopyon, penanganan dan pencegahannya.
Definisi

• Hipopion adalah endapan sel darah putih di dalam


bilik mata depan, biasanya di bagian inferior,
dengan permukaan atas yang datar disebabkan oleh
gaya berat.

• Hipopion merupakan reaksi

inflamasi di bilik mata depan


Etiologi

• Hipopion bisa disebabkan oleh ulkus kornea, iritis berat,


endoftalmitis.

• Hipopion dapat timbul setelah operasi atau trauma

• Hipopion bisa di akibatkan oleh efek samping obat


rifabutin.
Ulkus kornea dengan hipopion (jamur) Ulkus kornea dengan hipopion (virus)
Patofisiologi

Peradangan pada iris dan


badan siliar

Penurunan permeabilitas dari


blood aqueous barrier

Peningkatan protein, fibrin,


dan sel radang dalam cairan
aqueous

Hipopion
Gejala Klinis

• Gejala subyektif yang biasanya menyertai hipopion


adalah rasa sakit, iritasi, gatal dan fotofobia pada mata
yang terinfeksi. Beberapa mengalami penurunan visus
atau lapang pandang, tergantung dari beratnya penyakit
utama yang diderita.

• Gejala obyektif biasanya ditemukan aqueous cell and


flare, eksudat fibrinous, sinekia posterior dan keratitis
presipitat
Diagnosa

• Diagnosa hipopion ditegakan berdasarkan anamnesa


dan pemeriksaan menggunakan slit lamp.

• Cara terbaik untuk menilai hipopion adalah dengan


terlebih dahulu meminta pasien duduk beberapa saat
supaya hipopion dapat mengendap sempurna.
Selanjutnya pasien diminta melihat ke bawah dan sinar
diarahkan dari bagian atas-depan iris.
Diagnosis Banding

• Pseudohipopion
Pseudohipopion termasuk ke dalam sindrom
masquerade.

• Metastasis ke bilik mata depan.


Komplikasi

• Bisa menyebabkan iris bombe menyebabkan sudut coa


sempit sehingga timbul glaukoma sekunder
• Bisa menyebabkan kekeruhan dan bisa menjadi katarak.
• Ablasi retina
• Retinitis proliferans
Penatalaksanaan

• Agent cycloplegics yang biasa digunakan adalah


atropine 0,5%-2%. Bila terjadi glaukoma, bisa
ditambahkan tablet diamox.

• Untuk anti inflamasi yang biasa digunakan adalah


kortikosteroid.
Prognoisis

• Hipopion adalah gejala klinis yang muncul sebagai


respon inflamasi. Sel darah putih akan diabsorpsi
sepenuhnya. Tetapi prognosis tergantung dari penyakit
dan komplikasi yang dapat terjadi
Kesimpulan

• Hipopion adalah endapan sel darah putih didalam bilik


mata depan, biasanya di bagian inferior, dengan
permukaan atas yang datar disebabkan oleh gaya berat.

• Hipopion bisa di sebabkan oleh uveitis anterior, ulkus


kornea, trauma pasca operasi, infeksi, iritis berat,
endoftalmitis, dan tumor intraokular.

• Diagnosa hipopion ditegakan berdasarkan anamnesa


dan pemeriksaan menggunakan slit lamp.

• Pengobatan hipopion bisa di berikan atropin.


Saran

• Pelajarilah lagi mengenai hipopion karena hipopion


banyak penyebabnya. Agar kita bisa membedakan
antara hipopion dan pseudohipopion. Sehingga bisa
memberikan terapi yang tepat kepada penderita
hipopion.
Terima Kasih
Wassalamu’alaikum WR.WB

Anda mungkin juga menyukai