Anda di halaman 1dari 13

BUKU PASANG SURUT

PASANG & ARUS PASANG

PASANG ARUS PASANG

Pergerakan air secara akibat daripada


tegak (vertical rise and fall) bekerjanya pasang
daripada permukaan laut yang terjadi pergerakan air
disebabkan oleh gaya tarik bulan secara mendatar
dan atau matahari
Jenis-Jenis Pasang
PASANG PURNAMA PASANG PERBANI

Apabila bulan dan matahari berada Apabila bulan berada di satu sisi sedangkan matahari di
pada satu sisi sisi yang lain
Untuk Kepulauan Indonesia, termasuk
Singapura, kita memakai daftar
pasang surut Kepulauan Indonesia
(Indonesian archipelago tidetables)
yang diterbitkan oleh HIDRAL. Muka
surutan yang dipakai adalah air
rendah perbani

Buku Pasang Surut


Cara Menggunakan Buku Pasang Surut
Jam berapa

Bulan apa Sesuaikan dengan


kedalaman pada peta
laut
Cari tempat yang
kita tuju Tanggal Berapa
Contoh Tabel Pasang Surut
DAFTAR SUAR
Tujuan utama dari mercu suar
adalah memberikan patokan untuk
menentukan posisi dengan
penerangan (suar) dari suatu
tempat yang lebih tinggi serta
memberikan peringatan kepada
pelaut akan bahaya -bahaya
navigasi yang tersembunyi.

Umumnya bangunan mercu suar


dibuat sedemikian rupa sehingga
dapat didiami oleh manusia.

Mercu suar juga diberi warna


MERCU SUAR (P,H,M).
Penomoran suar di Indonesia dimulai
dari P.We sampai dengan Irian Jaya.
1 Nomor Suar

2 Nama Suar

3 Posisi Suar

4 Jumlah, Warna, Kekuatan Suar

5 Sifat dan Periode Suar

6 Nama Suar

7 Tinggi Suar

8 Keterangan bangunan dan tinggi kira-kira

9 Berita Pelaut Indonesia terkait

10 Penjelasan lanjutan
185 / Kanis J.N 1948 / 02º 37,5’ S – 108º 12,5’ B / 1 white A – 0,2 /
Gp Fl (3) 15 sec / 16 / 12 / white iron frame work structure – 13,5
m / Fl 0,5 sec 2, Fl 0,5 sec 2 Fl 0,5 sec 9,5 Visible from 342º
through North to 90º / - /.

Daftar Suar
Membaca Informasi Pada Suar
Hijau = green (Hj atau G)
Merah = red ( M atau R)
Putih = white ( P atau W)
Kuning = yellow = ( K atau Y)

4. Warna

Satuan tinggi suar apabila dalam meter disingkat


huruf m (kecil), apabla satuan kaki disingkat ft 3. Jarak tampak

2. Tinggi suar
Satuan jarak tampak dalam satuan Mil (M)

1. Sifat penyinaran

Singkatan dari penyinaran adalah sebagai berikut:


a. Cerlang = Flashing, disingkat = C atau Fl
b. Tetap = = Fix, disingkat = T atau F
c. Kelompok cerlang = Group Flashing, disingkat = Kc atau Gfl
d. Terputus-putus = Ocluting, disingkat = P atau Occ
Contoh
a. Cerlang = Flashing, disingkat = C atau Fl
b. Tetap = = Fix, disingkat = T atau F
c. Kelompok cerlang = Group Flashing, disingkat = Kc atau Gfl
d. Terputus-putus = Ocluting, disingkat = P atau Occ

1 2 3

Diketahui : Suar dengan sifat penyinaran kelompok cerlang 3x cerlang dalam 6 detik warna
hijau, tinggi suar 12 m dan jarak tampak 10 mill laut.
6
5
4 Satuan tinggi suar apabila dalam meter disingkat Satuan jarak tampak dalam satuan Mil (M)
Hijau = green (Hj atau G) huruf m (kecil), apabla satuan kaki disingkat ft
Merah = red ( M atau R)
Putih = white ( P atau W)
Kuning = yellow = ( K atau Y)
JAWAB = Kc Hj (3) 6 det 12m 10M
Gfl G (3) 6 sec 12m 10M
LATIHAN !
Kelompok terputus-putus warna merah, 5 kali
01 cerlang dalam 5 detik, tinggi suar 8 meter dan
jarak tampak 10 Mill laut
Cerlang cepat berwarna putih, 2 kali cerlang
02 dalam 5 detik, tinggi suar 10 meter dan jarak
tampak 12 Mill laut

03 Gp Fl G(2) 5 Sec 14m 10M

Anda mungkin juga menyukai