Anda di halaman 1dari 6

• 1 Tepung Terigu PT Bogasari

• 2 Ragi PT Jaya Fermex


• 3 Garam PT Sumber Laut
• 4 Gula PT Nusa Indah,PT Sumber Roso
• 5 Milk Skim Powder PT Antatirta
• 6 Shortening PT Sinar Meadow,PT Adyaceda
• 7 Palmia Olex PT Adyaceda
• 8 Coding Foil Roti Tawar PT Perkasa Teknik
• 9 Etiket RTS PT Super Exim PT Supernova
• 10 Bread Improver PT Puratos PT Jaya Fermex
• 11 Shortening PT Sinar Meadow
• 12 Vegetable Oil PT Sinar Meadow,PT Adyaceda
• 13 Malinda Baker Fat PT Adyaceda
• 14 Kwick Lock PT Kwick Lock Ltd Australia, PT Kwick Lock Ltd Malaysia
• Agen distribusi Sari Roti tersebar secara luas di
wilayah Jawa, Sumatra dan Makassar. Biasanya
agen ini memiliki gerobak-gerobak
keliling,misalnya keliling perumahan untuk
mempermudah penjualan produk.Bila produk
yang dijual agen tidak habis terjual,maka bisa
dikembalikan ke perusahaan.
• Yaitu minimarket seperti Indomaret dan Alfamart
dan supermarket(hypermart dan
giant).perusahaan memberlakukan peraturan
yaitu melakukan pengiriman ke gerai penjual
setiap hari, bisa 2 kali sehari tergantung dari
permintaan pelanggan. Adapun pengajuan
pemesanan paling lambat dilakukan 2 hari
sebelum pengiriman produk ke gerai agar produk
Sari Roti dapat dikirim dalam keadaan baru. Jika
roti tidak habis terjual,maka kerugian ditanggung
retailer karena tidak bisa diretur ke pabrik.
• Melalui distribusi maksimal yang dilakukan oleh
perusahaan, pelanggan dapat dengan mudah
menemukan dan membeli produk Sari Roti di
gerai-gerai terdekat maupun dari abang penjual
sari roti keliling. Produk Sari Roti tersebut juga
terjaga kualitasnya karena perusahaan selalu
memantau dan mengusahakan untuk selalu
memberi yang terbaik untuk konsumen dengan
selalu memperhatikan keseluruhan proses
pengolahan dari bahan baku hingga barang jadi,
sampai pada proses pendistribusian kepada
masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai