Anda di halaman 1dari 4

Strategi pengadaan Long

Lead Items
LATAR BELAKANG PERMASALAHAN
 57% Pengadaan Long Lead Items (Critical Equipment) pada proyek EPC
Departemen Industrial Plant merupakan barang import * Diperlukan Strategi
pada tahapan proses pengadaan untuk mendapatkan effisiensi pengadaan
barang.
 In efisiensi Pengadaan long lead items (Critical Equipment) karena ketidaksesuain
data teknis pada saat tender dan Pelakanaan yang disebabkan kesalahan dalam
pemilihan Vendor.
 Keterlambatan Kedatangan Long lead Item / Critical equipment yang
menyebabkan Overhaead cost pada proses konstruksi.
 Peluang Mendapatkan Penambahan nilai efisiensi dengan optimalisasi
pemamfaatan fasilitas kepabeanan (Master list) yang di berikan oleh pemerintah
pada proses pelaksanaan proyek.
 Tantangan untuk memenuhi Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN) sesuai
dengan Permen Perin No. 15/M-IND/PER/2/2011.
RUMUSAN PERMASALAHAN
• Identifikasi faktor-faktor resiko yang meyebabkan in-effisiensi pengadaan long
lead equipment (Critical Equipment) pada saat tender VS pelaksanaan Proyek.
dan Analisa strategi dalam perencanaan pengadaan pada pelaksanaan proyek
untuk mendapatkan effisiensi pengadaan.
• Indentifkasi faktor – faktor yang menyebabkan keterlambatan proses pengadaan
Long lead items (Phase Purchasing dan Fabrikasi) dan Analisa strategi untuk
memastikan pengadaan barang sesuai dengan project master schedule.
• Indetifkasi faktor-faktor yang menyebabkan gagalnya pemamfaatan fasilitas
masterlist pada proses transportasi Long lead items/critical equipment dan
strategi untuk optimalisasi pemamfaatan masterlist untuk mendapatakan
penambahan nilai efisiensi.
• Logistic strategic untuk mengurangi overhead cost pada pemakain
Peralatan/equipment untuk proses instalasi pada Construction phase.
• Stategi Pencapaian Nilai TKDN sesuai dengan Permen Perin No. 15/M-
IND/PER/2/2011
TUJUAN PEMBUATAN MAKALAH
• Memetakan potensi permasalahan dan risiko terhadap proses pengadaan
Long Lead Items (Critical Equipment) pada saat ini di Departement
Industrial Plant.
• Memberikan analisa Pemilihan Vendor pada tahapan pengadaan Long Lead
Items (Critical Equipment) untuk medapatakan efisiensi pengadaan.
• Menyiapkan tahapan-tahapan Proses pengadaan Long Lead Item’s sesuai
dengan Project Master Schedule.
• Menyiapkan tahapan –tahapan Proses custom clearance Long lead item’s
untuk optimalisasi pemamfaatan fasilitas masterlist.
• Logistict strategic untuk efisiensi pemakaian alat berat pada proses
installasi.

Anda mungkin juga menyukai