Anda di halaman 1dari 11

Pemeriksaan Urine

Reduksi
Mikrobiologi
Nurul Ariningtyas, S.ST., MPH.
Nama Kelompok
• Agustina Rahayu (1118184)
• Alvina Leonita Bandawati (1118189)
• Endang Widiastuti (1118203)
• Fiva Riana (1118208)
• Khoeru Sangadah (1118211)
• Lian Handayani (1118214)
• Siti Jariyah (1118226)
Sistem Urinaria
1. Pengertian Sistem Urinaria
2. Beberapa bagian yang terdapat di sistem urinaria
a. Ginjal
b. Ureter
c. Kandung Kemih
d. Uretra
Proses Pembentukan Urine
• Filtrasi (proses penyaringan)
• Reabsorsasi (proses penerapan)
• Sekresi (proses Augmentasi)
• Ekskresi (proses pengeluaran)
Macam-macam Sampel Urine
• Urine segar
• Urine sewaktu
• Urine pagi
• Urine 24 jam
• Urine 4 porsi
Contoh Pemeriksaan Urine
• Pemeriksaan Glukosa Urine Metode Reduksi
Glukosa dalam urine ditentukan dengan reaksi reduksi menggunakan
reagen Benedict, Fehling dan Nylander, atau menggunakan cara lain yaitu carik
celup.
Untuk melakukan pemeriksaan glukosa perlu
menyiapkan alat dan bahan sebagai berikut :
• Alat : • Bahan :
1) Tabung reaksi 1) 5 cc larutan benedict
2) Penjepit tabung reaksi 2) Urine patologis
3) Rak tabung
4) Pipet tetes
5) Corong
6) Pipet volume
7) Lampu spiritus / Bunsen
8) Beker glass
Hal-hal yang perlu diperhatikan :
• Penampung yang bersih dan kering disesuaikan dengan jenis pemeriksaan
• Cara-cara pengambilan sampel urine
• Jenis sampel urine
• Pengiriman sampel urine harus dilengkapi identitas pasien
Cara Kerja :
• Memasukkan larutan benedict ke dalam tabung reaksi sebanyak 5 cc
• Mencampurkan urine patologis 5-8 tetes ke dalam tabung yang telah berisi
benedict
• Memanaskan tabung di atas spiritus/Bunsen dan sambal dikocok perlahan
sampai mendidih
• Mendinginkan dan mengamati terjadinya adanya perubahan warna
Cara menilai hasil :
• Negatif (-) : tetap biri atau sedikit kehijau-hijauan
• Positif (+) : hijau kekuning-kuningan dan keruh (0,5-1% glukosa)
• Positif (++) : kuning keruh (1-1,5% glukosa)
• Positif (+++) : jingga atau warna lumpur keruh (2-3,5% glukosa)
• Positif (++++) : merah keruh (> dari 3,5 % glukosa)
Thank you for your attention. Any question ?

Anda mungkin juga menyukai