Anda di halaman 1dari 6

BAHAN BANGUNAN

DOSEN PENGAMPU : CHOIRUL AMIN

NAMA : ADITYA RIZKY S


NAMA : LA JAVA KOMARUDIN
NAMA : M FAISHAL HARITS
NAMA : MIRZA AMRI M
NAMA : TITIS ANGGONO
PENGERTIAN KERAMIK
Keramik berasal dari bahasa Yunani Kuno yaitu ”keramos” yang
berarti tanah liat atau keramikos yang artinya benda-benda yang
terbuat dari tanah liat dan dibakar serta mengeras oleh apiliat
berupa piring, kendi, guci, tempayan, dan lainnya, dan itu semua
terhubung dengan seni pottery.

Namun seiring dengan perkembangan zaman, pengertian keramik


pun juga berubah dan semakin luas.Pengertian yang lebih luas dan
umum adalah “bahan-bahan yang dibakar dengan suhu tinggi”,
termasuk didalamnya ialah semen, gibs, dan lain sebagainya. Karena
hal itulah sebutan keramik menjadi lebih bervarians seperti gerabah,
tembikar, mayolika, keramik putih, terracotta, porselin, keramik
batu (stoneware), dan benda tanah liat lainnya.
JENIS JENIS KERAMIK

Keramik Biasa

Keramik Terazzo

Keramik Granit
Alam
Keramik
Homogeneous Tile
FUNGSI KERAMIK

SEBAGAI
SEBAGAI BAHAN
TEMPELAN
UNTUK LANTAI
DINDING
KESIMPULAN

 Keramik merupakan suatu bentuk dari


tanah liat yang telah mengalami proses
pembakaran yang terbuat dari tanah
liat, kwarsa, feldsfar, dan serbuk kaca.
Dan banyak digunakan untuk bahan
bangunan.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai