Anda di halaman 1dari 11

GIZI SEIMBANG

APA GIZI SEIMBANG ??

MAKANAN YANG DIMAKAN


SESUAI DENGAN KEBUTUHAN
SUDAHKAH ISI PIRING MAKAN KITA
SEPERTI INI ??
APA SAJA MAKANAN SEIMBANG YANG
HARUS KITA KONSUMSI ???

• 1. KARBOHIDRAT

- DIPERLUKAN OLEH ANAK


YANG SEDANG TUMBUH
DAN BERKEMBANG SERTA UNTUK
SUMBER ENERGI
• 2. PROTEIN

- DIPERLUKAN OLEH ANAK UNTUK


1. PERTUMBUHAN OTAK
2. PERTUMBUHAN TUBUH
3. KEKEBALAN TUBUH
• 3. VITAMIN DAN MINERAL

- MEMBANTU PROSES PENCERNAAN DALAM TUBUH


• 4. LEMAK

UNTUK SUMBER ENERGI DAN PERKEMBANGAN OTAK

JIKA KEKURANGAN MAKAN


BISA MEMBUAT KURUS
KELEBIHAN MAKAN BISA
MEMBUAT GENDUT
• 5. AIR PUTIH

KONSUMSI AIR PUTIH 8 GELAS SEHARI

AIR PUTIH MERUPAKAN MINUMAN YANG PALING


SEHAT DAN TIDAK BERBAHAYA.

KEKURANGAN KONSUMSI AIR DAPAT MEMBUAT KITA


KEKURANGAN CAIRAN TUBUH .
BEBERAPA HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN
DALAM GIZI SEIMBANG ADALAH :
1. KEBERSIHAN
HARUS CUCI TANGAN PAKAI SABUN
SEBELUM DAN SESUDAH MAKAN

2. AKTIFITAS FISIK / OLAHRAGA


OLAHRAGA DILAKUKAN SETIAP HARI
AGAR TUBUH TETAP SEHAT

3. MEMANTAU BERAT BADAN TIAP BULAN


UNTUK MENJAGA BERAT BADAN
AGAR TETAP IDEAL
PESAN UNTUK GENERASI PENERUS
YANG SEHAT DAN BERPRESTASI
1. KONSUMSI MAKANAN SEHAT YANG SEIMBANG
DIMULAI DENGAN SARAPAN PAGI

2. PILIHLAH JAJANAN YANG SEHAT


Jajanan yang bersih , tidak pakai pengawet , tidak ada
pewarna berbahaya dan tidak kadaluarsa.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai