Anda di halaman 1dari 11

Hakikat Shalat

Kelompok 1
F
 Stepvani Iqbal KSB (B2B018015)
 Yusril Fudi M.M (B2B018045)
I
Hakikat shalat
 Hakikat shalat adalah menghadapkan hati dan jiwa kepada allah
dengan cara yang dapat mendatangkan perasaan takut dan cinta
kepada-nya, serta menumbuhkan dalam jiwa akan kebesaran-nya.
 Shalat adalah kewajiban peribadatan (formal) yang paling
penting dalam sistem keagamaan islam.
Ketentuan Shalat
 A. Islam
 B. Baligh/ dewasa
 C. Berakal

Adapun syarat sahnya shalat adalah


 Suci badan dari hadas dannajis
 Suci pakaian dan tempat shalat dari najis
 Menutup aurat Aurat laki-laki antar pusar sampai litut dan aurat perempuan adalah seluruh badannya kecuali muka dan telapak
tangan.
 Sudah masuk waktu shalat Artinya tidak sah bila dikerjakan belum masuk waktu shalat atau telah habis waktunya8.
 Menghadap kiblat

Rukun shalat
 Niat
 Takbiratul ihram
 Berdiri tegak
 Membaca surah al- fatihah pada setiap rakaat
 Ruku’
 I’tidal
 Sujud
 Duduk antara dua sujud
 Duduk tasyahud akhir
 Membaca do’a tasyahud akhir
 Membaca shalawat nabi saw
 Salam
 Tertib
Keutamaan shalat lima waktu
 Shalat bisa diibaratkan sebagai sumber cahaya yang abadi baik di dunia atau
pun di akhirat kelak
 Dengan melaksanakan shalat lima waktu maka akan bisa membantu
menghapuskan dosa
 Dengan melaksanakan shalat lima waktu, maka akan mampu digunakan
sebagai alat untuk mencuci dosa
 Allah menjanjikan kepada umatnya yang rajin melaksanakan shalat lima
waktu sebagai tamu agung di surga-nya kelak
 Jalannya orang yang akan menunaikan shalat lima waktu merupakan suatu
amal yang baik
 Meninggikan derajat seorang hamba di hadapan – nya
 Allah akan menghindarkan kita dalam kategori golongan orang – orang kafir
 para hamba terhindar dari siksa api neraka yang teramat pedih
 Membantu
 Orang yang menjaga shalat lima waktunya, maka para malaikat turut serta
dan andil dalam menjaganya
Mengapa Allah mewajibakan
shalat ?
Allah swt berfirman dalam surat al-kautsar ayat 2, “ maka
dirikanlah shalat karena tuhanmu; dan berkorbanlah”.

Allah swt memerintahkan untuk sholat sebagai pembeda


antara yang mu’min dan yang kafir, selain itu sholat juga ibadah yang
membuat kita lebih dekat dengan allah, dalam sebuah hadits qudsy
dikatakan “kedekatan seorang hamba kepada-ku,seperti sesuatu
yang aku fardukan (wajibkan ) padan
Tujuan dan Fungsi Sholat
Tujuan Allah menciptakan kita adalah untuk beribadah dengan amal kebaikan
dan menyembah kepadannya. Menyembah disini berarti beribadah dan salah satunnya
adalah sholat.

Terdapat dua fungsi utama shalat dan satu fungsi tambahan. Dua fungsi utama
itu jika berhasil terlaksana maka orang yg melaksanakannya adalah termasuk orang
beruntung. Kedua fungsi tersebut adalah :
– Untuk membersihkan diri dari perbuatan kotor dan tercela
– Untuk mengingat Allah
Akhlak dalam Sholat
Dalam konteks beribadah, khususnya shalat, sangat berhubungan
dengan pendidikan dan akhlak. Dalam mendirikan shalat, “Waaqimi al-
shalâta” (Q.S. alAnkabut: 45) dibutuhkan kesabaran. Kesabaran adalah pintu
masuk kepada “rumah akhlak”. Ketika hendak memulai mendirikan shalat

Dari masa ke masa manusia selalu diperintahkan untuk melaksanakan


shalat, intinya agar berbuat baik. Perbedaan waktu karena berbeda daerah,
wilayah dan zaman bukan menjadi penghalang bagi manusia untuk
senantiasa berkomunikasi dengan Allah SWT.

Orang yang berakhlak buruk adalah orang yang tidak sehat jiwa.
Untuk itu, mendidik anak menegakkan shalat yang baik dan benar secara
berulang – ulang sesuai dengan tuntunan agama, wajib mau pun sunat, pada
dasarnya telah mendidik diri dengan akhlak.
Hikmah Shalat
 Hikmah di dalam gerakan dan bacaan shalat
 Hikmah Shalat Fardhu dan Shalat Jama’ah
 Hikmah Gerakan Dalam Shalat
Makna spiritual sholat dalam
kehidupan sosial
ayat yang menjelaskan perintah Allah kepada umat Islam untuk
menunaikan ibadah salat dapat diketahui bahwa salat memang
sangat berhubungan erat dengan aspek hubungan sosial
antarmanusia. Karena salat menempati posisi utama dalam rukun
Islam, maka itu juga berarti hubungan sosial antarmanusia begitu
diperhatikan Islam.

Lalu pada surat Al-Ma’un, Allah berfirman: “Apakah kamu


melihat orang-orang yang mendustakan agama? Mereka itulah
orang-orang yang menghardik anak yatim. Dan tidak menganjurkaan
memberi makan orang miskin. Maka celakalah bagi orang yang salat.
Yaitu mereka yang lalai terhadap salatnya. Dan mereka berbuat riya’.
Dan melarang (memberi) barang yang berguna.”
Ancaman Bagi Seseorang yang
meninggalkan Shalat
siksaan di dunia
siksaan ketika meninggal
siksaan di alam kubur
siksaan ketika dibangkitkan dari kubur menuju padang
makhsyar
12 TAHUN DIKUBUR JENAZAH MASIH UTUH - Hj.
HARIROH - TANGERANG

Anda mungkin juga menyukai