Anda di halaman 1dari 13

ASPEK RISIKO

Rahayu Ratna Swary (16130310040)


Clara Heranis Singal (16130310070)
Nur Novita Sari (16130310074)
KELOMPOK 11
PENGERTIAN RISIKO

Istilah risiko dalam manajemen mempunyai berbagai


makna. Risiko adalah suatu variasi dari hasil-hasil yang
dapat terjadi selama periode tertentu atau probabilitas
suatu hasil/outcome yang berbeda dengan yang
diharapkan. Risiko dapat juga dikatakan ketidak pastian
yang mungkin melahirkan peristiwa kerugian (Salim, 1993).

2
Beberapa istlah (terms) yang sering digunakan dalam risiko adalah sebagai
berikut
Hazard

Exposure

Probability

Risk

Risk control:

Risk management

Gambling
3
Risiko dipengaruhi oleh beberapa hal yakni:
1. Keterbatasan dalam hal sumber daya
informasi yang tersedia.
2. Kelemahan dalam perencanaan yang tidak
komprehensif.
3. Keterbatasan pengetahuan dari para
pengambilan keputusan.

4
Ketidak pastian dapat diklasifikasikan dalam 3 hal yakni:
• Ketidak pastian ekonomi yaitu
ketidakpasian yang disebabkan
kejadian-kejaian yang timbul akibat
gejolak ekonomi di suatu Negara

• Ketidakpstian politik yaitu


ketidakpastian yang disebabkan
kejadian-kejadian politik yang
timbul di situasi Negara

• Ketidakpastian alam yaitu


ketidakpastian yang disebabkan
oleh kejadian-kejadian alam

5
Macam-Macam Resiko

1. Risiko yang sistematis (sysrematic risk)


Yaitu risiko yang diakibatkan oleh adanya
kondisi atau situasi tertentu yang bersifat
makro
Berbagai jenis resiko itu juga dapat
Risiko yang tidak sistematis (unsystematic risk)
dibedakan tas dua kelompok besar 2.
Yaitu risiko yang unik, yang melekat pada suatu
yaitu: perusahaan atau bisnis tertentu saja.

6
Menurut Djojosoeedaso ,(2003) risiko dapat dibedakan
dengan berebagai cara antara lain:
Risiko yang tidak disengaja (risiko murni) yaitu Risiko khusus adalah risiko yang
risiko yang apabila terjadi menimbulkan kerugian bersumber pada peristiwa yang mandiri
dan terjadi tanpa sengaja. dan umumnya mudah diketahui
penyebabnya.
Risiko yang disengaja (risiko spekulatif) yaitu
risiko yang sengaja yang ditimbulkan oleh yang Risiko dinamis adalah risiko yang timbul
bersangkutan agar terjadinya ketidakpastian akibat perkembangan dan
memberikan keuntungan kepadanya. kemajuan(dinamika) masyarakat
dibidang ilmu pengetahuan dan
Risiko fundamental adalah risiko yang teknologi kebalikannya disebut risiko
menyebabkan tidak dapat dilimpahkan kepada statis seperti kematian dan hari tua.
seseorang dan yang menderita tidak hanya
seseorang tetapi banyak orang.

1/13/2020 7
Dari sisi sumber/penyebab risiko Dapat tidaknya risiko yang
dapat dibedakan ke dalam 2 diahlikan ke pihak lain:
bagian:

Risiko intern yaitu risiko yang berasal dari Risiko yang dapat ihlikan ke pihak lain dengan
perusahaan itu sendiri, seperti kesalahan mempertanggungjan suatu objek yang
kerja, korupsi, kesalahan manajemen, dsb. terkena risiko kepada perusahaan asuransi
dengan membayar sejumlah premi asuransi
Risiko ekstern risiko yang berasal dari luar sehingga kerugian menjadi tanggungan
perusahaan seperti risiko pencurian, (pindah) ke pihak perusahaan asuransi.
penipuan,persaingan, fluktuasi
harga,perubahan kebijakan pemerintah, dsb. Risiko yang tidak dapat diahlikan kepihak
lain(tidak dapat diasuransikan), umumnya
meliputi semua jenis rasio spekulatif.

8
Upaya Penanggulan Risiko

Melakukan pencegahan dan pengurangan


1. terahadap kemungkinan terjadinya
peristiwa yang menimbulkan kerugian.
Sesuai dengan sifat dan objeknya Melakukan retesi.
2.
maka ada beberapa cara untuk
menanggulangi/meminimumkan
3. Melakukan pengendalian terhadap risiko.
risiko kerugian antara lain
Djojosoedarso, 2003:
Mengalihkan/memindahkan risiko kepada pihak
4.
lain.

9
Sedangkan menurut Harington dan Niehaus (2004) menyarankan 5 langkah
dalam mengelola risiko yaitu:

Identification of risks

Evaluation of frequency and severty of losses

Choosing risk management methods

Implementation of the chosen methods

Monitoring the performance and


suitability of the methods

10
Sedangkan Angkatan Udara Amerika Serikat (US Air Force), menggunakan enam
tahap proses yang jelas dan sederhana dalam mengelola risiko

Mengidentifikasi hazard
Menaksir risiko
Menganalisis kadar pengawasan risiko
Membuat keputusan pengawasan risiko
Menerapkan pengawasan
Supervisi dan evaluasi

11
Risiko yang Dihadapi Pengusaha

Pada dasarnya ada dua risiko yang dihadapi oleh para wirausahawan ketika diberikan kesempatan
untuk mengembangkan usahanya. Kedua risiko tersebut adalah:

Risiko Riil
Adalah risiko yang terlihat, bisa dihitung, bisa
diantisipasi dan bisa dihindari.

Risiko Psikologis
Adalah risiko yang tidak terlihat, tidak bisa dihitung,
bisa diantisipasi, tetapi belum tentu bisa dihindarkan.

1/13/2020 12
THANK YOU!
ANY QUESTION?

Anda mungkin juga menyukai