Anda di halaman 1dari 35

OVERVIEW ASPAK

Direktorat Fasilitas Pelayanan Kesehatan


ASPAK
“suatu sistem elektronik berbasis web yang menghimpun data
dan menyajikan informasi mengenai sarana, prasarana, dan alat
kesehatan pada fasilitas pelayanan kesehatan”

“ASPAK dapat memaparkan atau menyajikan informasi


ketersediaan dan pemenuhan terhadap sarana, prasarana dan
alat Kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan sesuai standar
yang berlaku”

Kementerian Kesehatan Fasyankes Rujukan

Penerima
MANFAAT
Dinkes Prov/Kab/Kota Fasyankes Primer
Kontinuitas pada penyelenggaraan ASPAK mengandung
pengertian bahwa data sarana, prasarana dan alat kesehatan

Prinsip ASPAK
yang diisi harus dievaluasi dan di update secara
berkesinambungan. Evaluasi dan update dilakukan apabila
terjadi perubahan berupa penambahan data baru,
penghapusan, pemindahan, perubahan kondisi dari baik
menjadi rusak atau sebaliknya.

Kontinuitas

Akuntabilitas

Akuntabilitas pada penyelenggaraan ASPAK


mengandung pengertian bahwa semua data sarana,
prasarana dan alat kesehatan yang diisi harus benar,
valid dan dapat dipertanggungjawabkan. Data harus
sesuai dengan kondisi yang ada, dan dapat dibuktikan
ketersediaannya.
Tujuan
ASPAK bertujuan untuk menyelenggarakan sistem
informasi mengenai sarana, prasarana dan peralatan
kesehatan di Fasilitas Pelayanan Kesehatan guna:
 Inventarisasi dan pemetaan Sarana, Prasarana dan
Alat Kesehatan pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan;
 panduan dalam melakukan pembinaan dan
pengawasan terhadap pemenuhan Sarana, Prasarana,
dan Alat Kesehatan oleh Pemerintah Pusat,
Pemerintah daerah Provinsi, dan Pemerintah daerah
Kab/Kota; dan
 mendukung akreditasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Manfaat

Pemangku Kepentingan Fasilitas Pelayanan Kesehatan

 penilaian pemenuhan standar serta • Membuat dasar perencanaan untuk


memberikan perizinan fasilitas pelayanan pengembangan fasilitas pelayanan
kesehatan; kesehatan;
 Pelaporan Kejadian Tidak Diharapkan (KTD) • Pelaksanaan;
 pelaksanaan akreditasi fasilitas pelayanan • Pertanggungjawaban
kesehatan;
 pembinaan dan pengawasan fasilitas
pelayanan kesehatan;dan
 penyusunan perencanaan kebutuhan
Pemanfaatan
• PBE (Perencanaan Berbasis Elektronik)
• PPT (Portal Perencanaan Terintegrasi)
PERENCANAAN • ANALISA KEBUTUHAN

• OPERASIONAL RS, PKM, KLINIK


PERIJINAN • JKN

ASPAK
• RUMAH SAKIT
AKREDITASI • PUSKESMAS
• FASYANKES LAINNYA

PENGAWASAN • MONITOIRiNG PENGUJIAN & KALIBRASI


• PENGAWASAN ALKES, DITJEN BINFAR ALKES
Karakterisitik ASPAK

Berbasis Pelayanan, bukan Aset


ASPAK
Open, interoperability dengan aplikasi
yang lain

Realtime, setiap saat data bisa di update


STANDAR ACUAN ASPAK
PERMENKES NO. 54
TAHUN 2015 TENTANG
PENGUJIAN DAN
KALIBRASI ALAT
KESEHATAN
PERMENKES NO. 75
PERMENKES NO.411
TAHUN 2014 TENTANG
TAHUN 2010 TENTANG
PUSAT KESEHATAN
LABORATORIUM KLINIK
MASYARAKAT

PERMENKES NO.605
TAHUN 2008 TENTANG
PERMENKES NO. 56
STANDAR BALAI
TAHUN 2014 TENTANG
KLASIFIKASI PERIJINAN
RUMAH SAKIT
ASPAK LABORATORIUM
KESEHATAN DAN BALAI
BESAR LABORATORIUM
KESEHATAN
User ASPAK

ASPAK
Aspak.yankes.depkes.go.id

Fasyankes

Admin ASPAK

Interoperability User/BPFK/IP

Hanya baca/melihat Kemenkes User


Entri dan Update
Dinkes User
PENYELENGGARAAN

Fasyankes Dinkes (Prov, Kab/Kota) Kemenkes

 Penyiapan hardware dan • Penyiapan hardware dan • Penyiapan hardware dan


jaringan internet
 Penyiapan Petugas Pengelola jaringan internet jaringan internet
ASPAK • Penyiapan Petugas • Penyiapan Petugas
 Pelaksanaan input/update data Pengelola ASPAK Pengelola ASPAK
mengenai Sarana, Prasarana
dan Alat Kesehatan • Pelaksanaan validasi data • Pelaksanaan validasi data
 Pengelolaan data dari Fasyankes dari Fasyankes
• Pengelolaan data • Pengelolaan data
• Penyajian Informasi • Penyajian Informasi
PENYIAPAN PETUGAS PENGELOLA ASPAK

 Petugas pengelola ASPAK dapat berasal dari bagian perencanaan, bagian pengelolaan
aset/penanggungjawab barang, IPSRS atau bagian lain yang terkait dengan sarana
prasarana dan alat kesehatan

 Petugas pengelola ASPAK ditetapkan oleh pimpinan fasilitas pelayanan kesehatan


melalui surat keputusan

 Petugas pengelola ASPAK berhak mengikuti pelatihan dan penyegaran kompetensi


terkait dengan penerapan ASPAK di fasilitas pelayanan kesehatan.
MUATAN DATA

DATA
DATA ALKES
PRASARANA

DATA SARANA DATA SDM

ASPAK

1. Data peralatan (jumlah, merK, kalibrasi, kondisi, dll)


2. Data Sarana (gedung Ruangan, dll)
3. Data Prasarana( limbah, sumber listrik, air, dll.)
4. SDM serta informasi manajemen pengelolaan SPA
INTEROPERABILITAS
SIRS On Progress
Online
E-planning
Aplikasi
 Pengawasan Alat Kesehatan –
Lain Ditken Farmalkes (sudah)
 Aplikasi Monitoring BPFK (sudah)
Sipermon
ASPAK  Akreditasi Fasyankes
BANK DATA
PUSDATIN

SIM-BPFK Next
Aplikasi
Lain
 Balis - BAPETEN
Aplikasi  SIMAK – BMN
Lain
 Katalog Elektronik
 Aplikasi lain di Fasyankes/Dinkes
DUKUNGAN ASPAK
APLIKASI SARANA PRASARANA DAN ALAT (ASPAK)

DATA
SARANA
DATA
ALAT
• PENGISIAN TEPAT
WAKTU
• PENGISIAN DATA
LENGKAP PRAASARANA

• DILAKUKAN
VALIDASI
• DILAKUKAN
EVALUASI
AKREDITASI
DATA AKUNTABEL PERIZINAN
PERENCANAAN
UPDATE DATA

MEMILIKI

TIDAK MEMILIKI

WAJIB DIISI
KEAKTIFAN VALIDASI DATA

WAJIB DIISI,
SESUAI
DENGAN
KONDISI
YANG ADA
PERSENTASE KELENGKAPAN SPA

BILA KELENGKAPAN < 60%


HUBUNGI TIM ASPAK AGAR MENJADI ISILAH SESUAI DENGAN KONDISI
BAHAN PERTIMBANGAN YANG ADA, JANGAN DITAMBAHKAN
SELANJUTNYA ATAUPUN DIKURANGI
USULAN DITERIMA DENGAN DATA YANG BENAR
HABIS UPLOAD PBE…,
JANGAN LUPA ASPAKNYA
YAA...??
DILENGKAPI & DIUPDATE
DATANYA SECARA
BERKALA...!!
Kerangka Konsep Manajemen  DAK

Data ASPAK  APBD PBE


E-Plan BAPENAS

• Membandingkan/  APBN E-Rengar


menyesuaikan dg
data inventaris  Sumber
• Membandingkan SAMPLING lain
dg kondisi real

Validasi &
Input data Gap Konsep Pikir
Verifikasi Kondisi SPA Pemenuhan Perencanaan
SPA data

Pengelola ASPAK Penguatan Utilitas/Pengemban


Pengelola ASPAK Dinkes gan/Usia/Rusak/Tek
Fasyankes Kapasitas Dinkes nology
Kab/ Kota/ Prop
Prov/ Kab/ Kota
Pusat (untuk RS Vertikal)
Perluasan
Setiap kali ada ke RS Swasta &
perubahan Fasyankes
Minimal tiap 6 bl lainnya
ROADMAP

ENTERPRISE
ASPAK
2019
2018 • ERP, ASPAK
terkoneksi
• Pengembangan kesemua data
Enterprise dibidang
2017
ASPAK, Menjadi kesehatan,
• Interoperability Aplikasi Bidang menyimpan,
dengan Aplikasi SPA di mengelola,
2016 Lain dg Unit Kementerian memberikan
Utama Lain Kesehatan informasi yang
• PMK Tentang • Penyusunan • Upgrading diperlukan
ASPAK Master Infrastruktur untuk
• Interoperabilit Plan/Bussines • penyempurnaan perencanaan,
2015 y dengan SIM- Prosses Nomenklatur kebijakan di
BPFK, modul Enterprise
• Update Standar kalibrasi, SPA bidang SPA
Acuan ASPAK
Bapeten,
Puskesmas Pengawasan
sesuai PMK 75 Alkes
2014
Today…
• Modul Informasi
data Vendor
Alkes
KENDALA

 MASIH BANYAK PKM / RS YANG BELUM MELAKUKAN UPDATE


DATA ASPAK SECARA LENGKAP
 AKSES INTERNET
 KETERSEDIAAN DATA DUKUNG DI PKM / RS
 SDM PENGELOLA ASPAK, TUGAS DAN FUNGSI SERTA STATUS
 BANYAK APLIKASI YANG DIGUNAKAN SATKER BERANEKA
RAGAM
 DATA BELUM TERVALIDASI
UPAYA

MENGEMBANGKAN ASPAK VERSI OFFLINE


INVENTARISASI ULANG KONDISI EXISTING
SPA(VALIDASI)
USULAN PERATURAN/SK MENTERI TENTANG ASPAK
MENDORONG INTEROPERABILITY DENGAN APLIKASI
LAIN
PENYEMPURNAAN ASPAK SECARA TERUS MENERUS
AGAR LEBIH MUDAH, EFEKTIF DAN INFORMATIF
EVALUASI ASPAK PKM KABUPATEN
KUDUS
SATUAN DAYA LISTRIK

 PLN, berisi keterangan mengenai jumlah meteran dari PLN yang


menggambarkan keterangan mengenai kapasitas daya terpasang (KWh)
berserta kondisinya (berfungsi/ tidak berfungsi).
 Genset, berisi keterangan mengenai jumlah genset yang ada. Tiap genset yang
ada diisi kapasitas dayanya (KVA) serta kondisinya (berfungsi/tidak berfungsi).
 Yang dapat Anda gunakan sebagai acuan untuk menentukan nilai Watt yaitu
dengan menggunakan satuan kW dengan penjelasan 1 kW sama dengan 1000
Watt.
 Biasanya di mesin genset Anda hanya bisa melihat ukuran kVAnya saja, maka
Anda bisa menggunakan nilai baku 1 kVA yang senilai dengan 0,8 kW (800
Watt). Jadi jika Anda memiliki genset dengan kapasitas yang tertera pada
labelnya sebesar 2 kVA maka nilai kWnya sebesar 1,6 kW atau 1600 Watt.
IPAL

Instalasi Limbah Cair (IPAL). Instalasi Limbah Cair, berisi keterangan mengenai jumlah
IPAL yang dimiliki, kapasitas (m3/hari) serta kondisinya (berfungsi/tidak berfungsi), Izin
(Ada/ Tidak Ada).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai