Anda di halaman 1dari 5

5 Levels of

Prevention
Terkait Masalah

NARK0BA
Disusun Oleh :

kelompok 1
FIVE LEVELS OF PREVENTION
(LEAVEL AND CLARK - 1953)

PENCEGAHAN PRIMER
PROMOTIF
1. HEALTH PROMOTION
a.Sasaran : masyarakat sehat yang berisiko
b.Tujuan : meningkatkan peranan atau kegiatan agar orang yang
berisiko secara nyata lebih sejahtera sehingga tidak pernah
berpikir untuk memperoleh kebahagiaan semu dengan
memakai narkoba
c.Bentuk Kegiatan: pembinaan (pelaku program adalah lembaga
kemasyarakatan yang difasilitasi dan diawasi oleh
pemerintah)
PREVENTIF
2. SPECIFIC PROTECTION
a.Sasaran : masyarakat sehat yang berisiko (remaja/pelajar
11-24tahun)
b.Tujuan : masyarakat sehat yang belum mengenal
narkoba agar mengetahui seluk beluk narkoba
sehingga tidak tertarik untuk mengunakanya
PENCEGAHAN SEKUNDER

KURATIF
3.EARLY DIAGNOSIS AND PROMPT TREATMENT

a.Sasaran : para penguna narkoba


b.Tujuan : untuk mengobati ketergantungan dan menyembuhkan penyakit,
sekaligus menghentikan pemakaian narkoba
c.Bentuk Kegiatan : Penggobatan gangguan kesehatan akibat penghentian dan
pemakaian narkoba, Penggobatan terhadap potensi
penyakit yang masuk bersama narkoba (seperti:
HIV/AIDS,hepatitis B/C, sifilis, pnemonia, dll)

4.DISABILITY LIMITATION

a.Sasaran : penderita narkoba yang telah berobat


b.Tujuan : Agar sembuh total
c.Bentuk kegiatan : pemulihan kesehatan jiwa dan raga
3
PENCEGAHAN TERSIER

REHABILITATIF

5.REHABILITATION

Sasaran :Penderita narkoba diakhir masa pengobatan


Tujuan : Kembali beraktifitas normal

4
Thanks!

Anda mungkin juga menyukai