Anda di halaman 1dari 9

KESEIMBANGAN PASAR

MUZAYYANAH,M.Pd
KESEMBANGAN PASAR
(Market Equilibrium)
tercapai apabila jumlah produk yang diminta sama dengan jumlah produk yang
ditawarkan

Transaksi
Pembeli
Jual
Terjadi kesepakatan mengenai harga dan jumlah
produk
Berikut ini gambar keseimbangan pasar kurva penawara yang
berpotongan dengan kurva permintaan

Kurva keseimbangan pasar Keterangan


Sumber vertikal menunjukkan
P Surplus S
harga barang (P) yang diukur
P1 dalam rupiah per unit. Sumbu
horizontal menunjukkan jumlah
Pe E
total permintaan dan penawaran
P2 (Q) dinyatakan dalam unit per
D periode, Terdapat perpotongan
Shortage (kekurangan) antara kurva penawaran dan
permintaan yang disebut
keseimbangan pasar
Q11 Q21 Q12 Q21 Q

Gambar 1.1 : Kurva Keseimbangan Pasar


Pada awal harga berada diatas tingkat
keseimbangan pasar (P1) dalam gambar 1.1,
Lanjutan penjelasan
maka produsen akan berusaha memproduksi
gambar 1.1 dan menjual barang lebih daripada kesediaan
konsumen untuk membeli. Akibatnya akan
terjadi surplus di mana penawaran melebihi
jumlah permintaan. Untuk menjual surplus
atau paling sedikit mencegah surplus yang
bertambah, produsen mulai menurunkan
harga. Akhirnya harga turun, jumlah
permintaan akan naik dan jumlah penawaran
akan turun sampai harga equilibrium Pe
tercapai. Hal sebaliknya akan terjadi jika harga
mula-mula ada di Pe, yaitu P2. Kekurangan
(Shortage) yaitu situasi di mana jumlah
permintaan melampaui jumlah penawaran. Hal
ini mengakibatkan tertekan keatas karena
konsumen akan bersaing satu sama lain
mendapatkan penawaran yang ada dan
produsen merespon kenaikan harga dan
menambah output dan harga akhirnya akan
mencapai Pe
  Kuantitas

Harga Permintaan Per hari Penawaran Per hari Qd-Qs Keadaan

Keseimbangan pasar, harga, dan kuantitas yang diharapkan


25 12 4 8 Kekurangan

75 8 8 0 Seimbang

125 4 12 -8 Surplus

Harga P Kelebihan S1
125

75

25
Kekurangan D1

0 4 8 12 Q
Proses Terbentuknya Harga
Keseimbangan
1. Secara Angka-angka dalam bentuk tabel
2. Secara Grafis
3. Secara perhitungan matematis
Lihat Ke laptop 
4. Secara angka
Hubungan harga dengan kuantitas permintaan dan penawaran

Price Q of D Q of S Sifat Interaksi


0 2000 500
Excess demand
10 1500 750
20 1000 1000 Equilibrium
30 500 1250
Excess supply
40 0 1500
2. Secara Grafis 1. Titik E a/ titik perpotongan kurva D dan S,
titik E ini disebut titik keseimbangan P. Pd
titik tersebut harga keseimbangan adlh
sebesar 20 & kuantitas keseimbangan
sebesar 1000 unit.
Qs Excees Supply 2. Bila harga lebih rendah dari harga
40 S keseimbangan(P < PE) → akan terjadi
kelebihan permintaan [Exces
30 Demand].kondisi ini akan terjadi pada
tingkat harga di bawah harga 20 misalnya
pada harga 10 , jumlah barang yang
20 E diminta 1500 sedangkan jumlah barang
yang ditawarkan 750.
3. Bila harga lebih tinggi dari harga
10 D keseimbangan (p > PE) → akan terjadi
keiebihan penawaran (Exces
Supply).Kondisi ini akan terjadi pada
0 500 750 1000 1250 1500 Qd tingkat harga di atas harga 20 misalnya
pada harga 30 ,jumlah barang yang di
Excess Demand
tawarkan sebesar 1250 sedangkan jumlah
barang yang diminta sebesar 500.
3. Secara Perhitungan Matematis
Qd=Qs
Contoh :
Diketahui Qd = 2000-50P
Qs = 500+25P
Ditanya: Tentukan harga keseimbangan dan kuantitas keseimbangan?
Jwb : Qd=Qs
2000-50P = 500+25P
2000-500 = 25P+50P
1500 = 75P
P =20
Harga keseimbangan PE = 20 (satuan uang)
Subtitusikan nilai P pada salah satu fungsi D atau S sebagai berikut
QD = 2000-50P
QD = 2000 – (50x20)
QD = 1000 Unit (D)

QS = 500+25P
QS = 500+ (25x20)
QS = 1000 Unit. Jadi kuantitas keseimbang QE = 1000 Unit
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai