Anda di halaman 1dari 28

MITSUBISHI SERVICE TECHNICIAN EDUCATION

PROGRAM

1
Training Center
2

Training Center
Bab VI
JUDUL BASIC ENGINE
TUJUAN TRAINING 1. Mengetahui dasar sistem engine
2. Mengetahui perbedan karacter gasoline dan diesel engine
3. Mengetahui nama dan fungsi dari komponen di engine
4. Mengetahui sistem pelumasan dan pendinginan di engine
5. Dapat melakukan cara pembongkaran dan pemasangan
engine yang benar
6. Dapat melakukan pengukuran yang terdapat di engine

ISI TRAINING 1. Prinsip dasar engine


2. Klasifikasi engine
3. Komponen utama engine
4. Sistem pelumasan dan pendinginan
5. Overhaul engine
6. Pengukuran di engine
DURASI TEORI : 240 MENIT
PRAKTEK : 560 MENIT

3
Training Center
A. Apa itu Engine?
Suatu alat yang memiliki kemampuan untuk merubah energi panas
yang dimiliki oleh bahan bakar menjadi energi gerak.

Apa fungsi Engine?

Training Center
B. Tiga syarat engine dapat hidup
1. Adanya campuran udara dan bahan
bakar yang sesuai

2. Adanya tekanan kompresi yang


memadai (cukup)

2. Adanya pengapian yang tepat

5
Training Center
C. KLASIFIKASI ENGINE
a. Berdasarkan jumlah langkah 2
2 Langkah

4 Langkah

b. Berdasarkan sistem penyalaan Spark Plug

Panas Kompresi

c. Berdasarkan sistem pendinginan Water Cooling

Air Cooling

d. Berdasarkan mekanisme valve OHV

OHC

e. Berdasarkan susunan silinder In-line

V type
6
Training Center
D. 4 STROKE ENGINE
Engine dengan 4 langkah proses yang menghasilkan satu
usaha/tenaga.
1. 2.

Intake Compression

4. 3.

Exhaust Expansion

7
Training Center
8

E. Proses Pembakaran
1. Gasoline Engine

Training Center
9

E. Proses Pembakaran
2. Diesel Engine

Direct In-direct

Training Center
F. SUSUNAN CYLINDER

1.

Straight/in-line

2.

V - type
10
Training Center
3. Boxer 4. Radial 5. Rotary

Apakah ada tipe engine selain yang telah disebutkan?

11
Training Center
12

G. TOTAL DISPLACEMENT (KAPASITAS MESIN)

• Apa yang dimaksud dengan 1600cc, 2000cc, 3000cc??


D
3.14
Vtotal  x D2 x S x N
4
S

• Total displacement = V (cm3)


• Jumlah Cylinder =N
• Stroke(langkah piston ) = S (cm)
• Piston stroke =2R R
• Bore (diameter piston ) = D (cm)

Training Center
13

BUKTIKAN APAKAH TOTAL


DISPLACEMENT SUDAH BENAR SESUAI
DENGAN DATA YANG ADA ?

Training Center
14

H. COMPRESSION RATIO
• Apa yang dimaksud dengan compression ratio?

Vc  V
Comp. Ratio 
Vc
• Vc = Volume Ruang Kompresi
• V = Volume Silinder
• Semakin tinggi nilai Comp.ratio
maka semakin baik output engine
Nilai compression ratio
berpengaruh terhadap bahan
bakar yang akan digunakan.

Training Center
I. SPESIFIKASI ENGINE
1. LONG STROKE ENGINE (BORE < STROKE)
KELEBIHANNYA TORQUE LEBIH BESAR PADA
KECEPATAN RENDAH.

2. SQUARE ENGINE (BORE = STROKE )


MEMILIKI TENAGA YANG HAMPIR MERATA DISEMUA TINGKATAN RPM, BAIK PADA
RPM RENDAH MAUPUN PADA RPM TINGGI. MESIN DENGAN TIPE INI BIASANYA
DIAPLIKASIKAN PADA KENDARAAN HARIAN YANG MEMILIKI KEMAMPUAN
UNIVERSAL UNTUK MELAHAP SEMUA MEDAN BAIK DALAM MAUPUN LUAR KOTA

3. OVER SQUARE ENGINE (BORE > STROKE)


DIAMETER BORE LEBIH PANJANG DARI
LANGKAH PISTON SEHINGGA RPM.
ENGINE NYA LEBIH TINGGI.

15
Training Center
16

J. PERFORMANCE ENGINE
1. Horse Power

2. Output Torque ( Nm )

Hubungan antara horse power dengan torsi


T = P x 716 T = Output Torque
P = Horse Power
N N = Putaran Engine

Training Center
17

K. RUANG BAKAR GASOLINE ENGINE


1. Ruang pembakaran
Adalah bagian
... yang terbentuk antara cyl. Head dan piston bagian atas
serta dinding cylinder block pada saat piston TDC.

2. Jenis ruang pembakaran

Training Center
18

K. RUANG BAKAR GASOLINE ENGINE


3. Proses pembakaran engine gasoline

Titik A percikan bunga api, titik B mulai terbakar, titik C tekanan tertinggi,
titik D akhir pembakaran.

Training Center
Proses pembakaran mesin diesel

19
Training Center
20

L. MEKANISME VALVE
1. Over Head Valve (OHV)

Keuntungan SOHC
Mekanisme penggerak lebih kompak;
Mekaniskme katup Overhead Valve
memiliki konstruksi yang sederhana
namun kompak karena posisi
camshaft yang berdekatan dengan
crankshaft, hal ini membuat proses
penyaluran tenaga putaran cenderung
lebih responsif 

Training Center
21

L. MEKANISME VALVE
2. Over Head Camshaft (OHC)

Keuntungan DOHC
Keuntungan SOHC
•Dengan 4 katup yang langsung digerakkan
•Torsi bekerja lebih baik pada kecepatan
camshaft membuat asupan bahan bakar
rendah / low-end torque)
melimpah, sehingga power mesin lebih
•Mesin lebih ringan karena hanya besar
menggunakan satu Camshaft
•Stabil di putaran mesin (rpm) yang tinggi.
•Biaya produksi dan perawatan murah.
•Torsi bekerja lebih baik pada kecepatan
•Relatif Lebih Irit
tinggi / top-end power

Training Center
22

M. VALVE TIMING
Waktu membuka dan menutupnya valve intake dan exhaust.

Valve Timing Total


Intake 10º+ 180º+ 40º 230º
Exhaust 35º+ 180º+ 10º 225º
Overlap 10º+ 10 20º
*Valve timing setiap kendaraan tidak sama

Overlap
Penyetelan valve clearance hanya dapat
Kondisi dimana kedua valve intake dan
dilakukan pada saat valve tertutup
exhaust terbuka bersamaan dalam satu (rocker arm dalam kondisi bebas)
silinder.
Apa tujuannya?

Training Center
23

N. Istilah-istilah yang terjadi saat engine beroperasi:


Back fire = Pembakaran yang terjadi di Carburator karena igniton timing terlalu maju.

After fire = Terjadinya ledakan/pembakaran di muffler karena igniton timing terlalu


lambat.

Run on = Engine tetap hidup meskipun ignition switch telah diputa ke off biasanya
disebabkan karena engine panas, penyetelan idling terlalu tinggi dsb.

Knocking = Timbulnya suara abnormal pada engine seperti suara ketukan


valve karena pembakaran campuran udara dan bahan bakar secara
spontan dan meledak sebelum datangnya “flame front” yang menyebabkan
terjadinya pantulan tekanan gelombang ultrasonic dari dinding cylinder.

Detonation = Terjadi pada engine dengan perbandingan kompressi yang


tinggi, atau ketika menggunakan bahan bakar dengan nilai octane rendah.

Training Center
24
Training Center
25

O. EMISSION CONTROL SYSTEM.

1. Gas berbahaya yang dihasilkan oleh


engine di kendaaran:
 CO (Carbon Monoxide)
 HC (Hydro Carbon)
 Nox (Oxide of Nitrogen)

Training Center
26

O. EMISSION CONTROL SYSTEM.


2. Alat-alat Emission Control
a. Blow By Gas Reduction System b. Exhaust Gas Reciculation

c. Catalytic Converter

Training Center
27

P. Perbandingan Antara Diesel dengan Gasoline Engine


KETERANGAN DIESEL ENGINE GASOLINE ENGINE
COMPRESSION RATIO 15 – 22 6 - 12
COMP. PRESSURE TINGGI RENDAH
COMBUSTION CHAMBER RUMIT SEDERHANA
GETARAN BESAR KECIL
METODE SALURAN B.BAKAR INJ. PUMP & NOZZLE CARBURETOR/INJECTION
FORMASI CAMPURAN INJEKSI BAHAN BAKAR CAMPURAN BAHAN BAKAR
SETELAHKOMPRESI & UDARA SEBELUM KOMP.
METODE KONTROL OUTPUT BANYAK BAHAN BAKAR CAMPURAN BB. & UDARA
YANG DIINJEKSI DAN THROTLE VALVE
METODE PEMBAKARAN PEMBAKARAN SENDIRI PEMBAKARAN OLEH SPARK
OLEH PANAS KOMPRESI PLUG

Training Center
ORIENTATION

28
Training Center

Anda mungkin juga menyukai