Anda di halaman 1dari 5

STATISTIK

DESKRIPTIF

Geografi
Fakultas Ilmu Sosial IFAN
Universitas Negeri Malang DEFFINIKA
Konsep Dasar

 Etimologi  Kumpulan data  Kuantitatif dan


kualitatif
 Kumpulan data yang diolah sedemikian rupa
sehingga dapat memberikan keterangan atau
pengertian dan makna mengenai peristiwa atau
gejala tertentu
 Contoh:
 Statistik pendidikan, statistic penduduk
Statistic
Collecting Sorting Processing

Analyzed Interpret Presenting

Draw Descriptiv
e
conclusion Inferential
Jenis Statistik

 Statistik deskriptif
Adalah statistik yang pekerjaannya mencakup cara-cara
menghimpun/mengumpulkan, menyusun atau mengatur, mengolah,
menyajikan dan interpretasi data angka agar dapat memberikan gambaran
yang teratur, ringkas dan jelas mengenai suatu gejala atau peristiwa tertentu.

 Statistik Inferensial
Adalah statistik yang menyediakan aturan atau cara yang dapat dipergunakan 
sebagai alat dalam rangka mencoba menarik kesimpulan yang bersifat umum
dari sekumpulan data yang telah disusun dan diolah.
Fungsi dan Kegunaan
Fungsi statistik
 Sebagai alat bantu untuk mengolah, menganalisis dan menyimpulakan hasil
yang telah dicapai dalam kegiatan penilaian tersebut. 

Kegunaan Statistik
 Memperoleh gambaran secara khusus maupun umum tentang suatu gejala,
keadaan atau peristiwa.
 Mengikuti perkembangan dari waktu ke waktu.
 Menyusun laporan yang dengan teratur, ringkas dan jelas.
 Memberikan penilaian

Anda mungkin juga menyukai