Anda di halaman 1dari 6

Sho-saiko-to

Di jepang, Sho-saiko-to (nama Tiongkok:


Xiao-Chai-Hu-Tang) adalah pengobatan
herbal paling umum diresepkan dengan
indikasi klinis yang disetujui untuk
pengobatan berbagai macam infeksi (e.g.
hepatitis kronis, bronkitis) sebagai adjuvant
terapi. Sho-saiko-to diindikasikan untuk
meningkatkan fungsi liver yang mengalami
disfungsi akibat hepatitis kronis.
Komposisi, Kandungan, &
Khasiat Sho-saiko-to
Sho-saiko-to terdiri dari tujuh bahan mentah yang
diekstraksi dari herbal seperti :
 Bupleuri radix
 Pinelliae tuber
 Scutellariae radix
 Ziziphi jujubae fructus
 Ginseng radix
 Glycyrrhizae uralensis radix, dan
 Zingiberis rhizome
MONOGRAFI BAHAN
Bupleuri radix (Bupleurum falcatum)
Kandungan & Manfaat Tanaman
 Mengandung triterpenoid
(saikosaponin A, B, C, D, E;
saikogenin F, G, E; saikoside),
minyak esensial 0.06-0.16% (r-
heptalactone, r-decalactone),
karbohidrat, flavon, kumarin,
asam organic.
Pinelliae tuber (Pinellia
Kandungan & Manfaat Tanaman
ternata) Komposisi kimia dari pinellia masih belum

teridentifikasi , terdapat sejumlah kecil
alkaloid, termasuk sedikit efedrin. Fraksi
glikoprotein dilaporkan memiliki efek
antiemetik yang kuat. Eksperimen
farmakologi dengan ekstrak herbal
menunjukkan aksi antitusif, tapi bila
dibandingkan dengan kodein, efeknya pada
per unit basis berat 600 kali lebih rendah.
Scutellariae radix
Kandungan & Manfaat Tanaman

Tanaman ini memiliki berbagai aktivitas


(Scutellaria baicalensis)
farmakologi seperti afrodisiak, antibakteri,
antikonvulsan, antioksidan, anti-inflamasi,
antipiretik, antispasmodic, antiviral, astringen,
bitter, diaforetik, diuretic,
 Kegunaan dari tanaman ini adalah untuk
mengatasi kecanduan, alkoholisme, ansietas,
bacteria, kanker,menggigil, konvulsi, kram,
dismenorea, epilepsy, emboli, delirium, hiperaktif,
tekanan darah tinggi, demam, malaria, tumor,
thrombosis, dan retensi air.

Anda mungkin juga menyukai