Anda di halaman 1dari 6

KODE ETIK PROFESI OLAHRAGA

ETIK ADALAH SUATU BIDANG DARI FILSAFAT YANG


MEMBAHAS TENTANG:

BAGAIMANA HENDAKNYA PERBUATAN SESEORANG,APA


YANG BAIK DAN YANG BURUK

ETIK MENYANGKUT TENTANG UKURAN, KAIDAH ATAU


NORMA-NORMA PERBUATAN SESEORANG

ETIK DAN MORAL SAMA SAJA, HANYA BERBEDA DALAM


PEMAKAIAN

MORAL DIPAKAI UNTUK PERBUATAN YANG SEDANG


DINILAI, SEDANG ETIK DIPAKAI UNTUK PENGKAJIAN
SISTEM NILAI-NILAI ATAU KODE
PENGERTIAN KODE ETIK
 ETIK SEBAGAI PRINSIP DASAR DARI
PERBUATAN YANG BENAR
 KODE ETIK HARUS BERISIKAN SUATU
PERILAKU/PERBUATAN SUATU PROFESI
DIARAHKAN
 OLAHRAGA MERUPAKAN PROFESI YANG
SEDANG TIMBUL, OLEH KARENA ITU PADA
KENYATAANNYA BELUM MEMPUNYAI
KODE ETIK TERSENDIRI, KECUALI KALAU
OLAHRAGA TERMASUK DALAM PROFESI
GURU
KODE ETIK GURU (1)
(PGRI, 1973)
 GURU BERBAKTI MEMBIMBING ANAK DIDIK
SEUTUHNYA UNTUK MEMBENTUK MANUSIA
PEMBANGUNAN YANG BERPANCASILA
 GURU MEMILIKI KEJUJURAN PROFESIONAL DALAM
MENERAPKAN KURIKULUM SESUAI DENGAN
KEBUTUHAN ANAK DIDIK MASING-MASING
 GURU MENGADAKAN KOMUNIKASI TERUTAMA
DALAM MEMPEROLEH INFORMASI TENTANG ANAK,
TETAPI MENGHINDARKAN DIRI DARI SEGALA
BENTUK PENYALAHGUNAAN
 GURU MENCIPTAKAN SUASANA SEKOLAH DAN
MEMELIHARA HUBUNGAN DENGAN ORANG TUA
MURID SEBAIK-BAIKNYA BAGI KEPENTINGAN ANAK
DIDIK
KODE ETIK GURU (2)
 GURU MEMELIHARA HUBUNGAN BAIK DENGAN
MASYARAKAT DISEKITAR SEKOLAHNYA MAUPUN
MASYARAKAT LUAS UNTUK KEPENTINGAN
PENDIDIKAN
 GURU SECARA SENDIRI-SENDIRI DAN ATAU
BERSAMA SAMA BERUSAHA MENGEMBANGKAN DAN
MENINGKATKAN MUTU PROFESINYA
 GURU MENCIPTAKAN DAN MEMELIHARA HUBUNGAN
ANTAR SESAMA GURU BAIK BERDASARKAN
LINGKUNGAN KERJA MAUPUN DI DALAM
LINGKUNGAN KESELURUHAN
 GURU SECARA BERSAMA-SAMA MEMELIHARA,
MEMBINA DAN MENINGKATKAN MUTU ORGANISASI
PROFESI SEBAGAI SARANA PENGABDIANNYA
 GURU MELAKSANAKAN SEGALA KETENTUAN YANG
MERUPAKAN KEBIJAKSANAAN PEMERINTAH DALAM
BIDANG PENDIDIKAN
KODE ETIK KEDOTERAN
(IDI, 1969)
 KEWAJIBAN UMUM
 KEWAJIBAN DOKTER KEPADA
PASIEN
 KEWAJIBAN DOKTER KEPADA TEMAN
SEJAWAT
 KEWAJIBAN DOKTER TERHADAP DIRI
SENDIRI
KODE ETIK JURNALISTIK
PWI
 KEPRIBADIAN WARTAWAN
 PERTANGGUNGJAWABAN
 CARA PEMBERITAAN DAN
MENYATAKAN PENDAPAT
 PELANGGARAN HAK JAWAB
 SUMBER BERITA
 KEKUATAN KODE

Anda mungkin juga menyukai