Anda di halaman 1dari 22

PUBLIC

GOODS
BARANG PUBLIK
Our team

FERRY DWI WIWID RIZKI ANGELica CALARA


CAHYA
08211740000014 AMALIA
08211740000018 08211740000032
MENGAPA
ADA BARANG
PUBLIK
Pada sistem perekonomian pasar terdapat sebuah konsep dasar, yaitu
konsep supply and demand. Supply and demand atau penawaran dan
permintaan adalah suatu konsep yang menggambarkan hubungan
antar konsumen dengan produsen dari suatu barang. Barang-barang
yang ditawarkan oleh produsen harus bisa memenuhi permintaan
dari konsumen baik dari segi harga maupun kualitas. Sehingga
dengan begitu terciptalah suatu keseimbangan ekonomi. Salah satu
barang yang disediakan oleh produsen adalah barang publik.
Teori barang publik
Menurut Guritno M (1993: 86), menjelaskan bahwa ada beberapa teori yang menguraikan
tentang penyediaan barang publik, Yaitu:

Teori Pigou

Berpendapat bahwa barang publik harus disediakan sampai suatu tingkat dimana kepuasan
marginal akan barang publik sama dengan ketidakpuasan marginal akan pajak yang dipungut
untuk membiayai program pemerintah dalam menyediakan barang publik.
Kurva Teori Pigou

Kelemahan analisa dari Pigou


didasarkan pada ketidakpuasan
masyarakat dalam membayar pajak
dan rasa kepuasan marginal akan
barang publik, sedangkan kepuasan
dan ketidakpuasan adalah sesuatu yang
tidak dapat diukur secara kuantitatif
karena siaftnya ordinal.

Kurva U = kepuasan publik


Kurva P = ketidakpuasan publik
Titik E = keadaan optimum
ApA
ITU BARANG PUBLIK
DEFINISI
Menurut Guritno M. (Edisi ke 3;
57)
Barang Publik :
Barang atau jasa yang
Barang Publik (Public Goods)
diberikan melalui sektor
adalah barang yang apabila di
publik atau pemerintah (Tidak
konsumsi untuk individu tertentu
harus disediakan oleh
tidak akan mengurangi konsumsi
Pemerintah) dan secara
orang lain akan barang tersebut.
umum tersedia bagi semua
Barang publik juga berarti barang
individu dan tidak melalui
yang tidak dibatasi siapa
mekanisme pasar
penggunannya dan sebisa mungkin
tidak perlu menggunakan biaya
untuk mendapatkannya.
Rival : Manfaat Suatu barang akan Non Rival : Manfaat suatu barang

SIFAT &
BERKURANG bila di konsumsi TIDAK AKAN BERKURANG meski
secara bersamaan dikonsumsi secara bersamaan

KARAKTERISTIK
Rival Non Rival

Excludable : Proses
pemanfaatan barang
HANYA untuk orang-
Barang Privat Barang Semi-Privat
orang tertentu Excludable (Club Goods)
(Private Goods)

Non Excludable : Proses


pemanfaatan barang
DAPAT Non Barang Semi-Publik Barang Publik
DIMANFAATKAN
SEMUA orang Excludable (Common Goods) (Public Goods)
Barang Publik Barang Semi- Barang Semi-
(Public Goods) Publik Privat
(Common Goods) (Club Goods)

Barang yang memiliki sifat non Barang yang memiliki sifat RIVAL
dan non EXCLUDABLE. Barang Barang yang memiliki sifat RIVAL
RIVAL dan non EXCLUDABLE.
semi publik merupakan barang yang dan non EXCLUDABLE. Barang
Barang publik adalah barang yang
siapa saja dapat memperoleh manfaat semi publik merupakan barang yang
tidak dibatasi siapa penggunanya
barang tersebut TANPA siapa saja dapat memperoleh manfaat
dan sebisa mungkin tidak perlu
TERKECUALI tetapi pemakaian barang tersebut TANPA
mengeluarkan biaya untuk
barang tersebut dapat menghilangkan TERKECUALI tetapi pemakaian
mendapatkannya. Barang publik juga
atau mengurangi peluang orang lain barang tersebut dapat menghilangkan
merupakan barang yang apabila
untuk mendapatkannya. atau mengurangi peluang orang lain
dikonsumsi oleh individu tertentu
untuk mendapatkannya.
tidak akan mengurangi konsumsi
orang lain akan barang tersebut.
APA SAJA YANG
TERMASUK BARANG
PUBLIK
Barang Publik Barang Semi- Barang Semi-
(Public Goods) Publik Privat
(Common Goods) (Club Goods)

Jalan Raya, SEMUA ORANG Fasilitas umum seperti Rumah Jalan Tol, dapat dimanfaatkan
dapat menikmati manfaat dari Sakit dan sekolah, setiap orang oleh orang-orang tertentu, seperti
jalan raya; dapat digunakan pada memiliki hak untuk menggunakan harus berkendara roda 4 atau
waktu bersamaan. Dan hal fasilitas umum, tetapi proses lebih serta membayar tarif untuk
tersebut TIDAK mengurangi pemanfaatannya terdapat bisa memanfaatkannya. Tetapi
manfaat dari jalan tersebut bagi persaingan untuk bisa dengan hal seperti itu tidak
penggunanya. menikmatinya mengurangi peluang orang lain
untuk memanfaatkannya.
Udara dan Sinar matahari, Ikan di Laut, Tidak ada seorang
dalam kondisi normal, SEMUA pun yang melarang menangkap Pakaian, dapat dinikmati oleh
ORANG dapat menikmati udara ikan di laut, namun jika ikan telah orang-orang tertentu yang
bersih dan sinar matahari dan ditangkap oleh seseorang maka pastinya membeli atau
orang-orang juga TETAP dapat ikan tersebut tidak akan tersedia membayar, sementara mereka
mengambil manfaat yang sama. untuk digunakan oleh orang lain yang tidak membayar tidak dapat
menikmati pakaian tersebut
MENGAPA BISA ADA
KEGAGALAN PASAR
Dengan sifatnya yang non-excludable, tidak ada yang dapat menghalangi siapapun untuk
memperoleh manfaat dari barang tersebut, sehingga sektor swasta tentu akan menyerahkan
pada pihak lain untuk mengadakan barang publik
Free Rider
• Free riders adalah pemasalahan yang muncul akibat sifat barang public, yakni non rivalry
dan Non-excludable. Free riders ini adalah mereka yang ikut menikmati barang public tanpa
mengeluarkan kontribusi tertentu, sementara sebenarnya ada pihak lain yang berkontribusi
untuk mengadakan barang public tersebut.
• Free rider juga berdampak menghalangi timbulnya pareto efficiency karena kurangnya
penyediaan barang public.
Contoh kasus free rider
• Pembangunan Waduk di Kecamatan Kembangbahu, Kabupaten Lamongan
Pembangunan waduk ini dibangun dengan mengadakan kerja bakti seluruh warga kecamatan
kembang bahu dengan dana dari pemerintah, tetapi tidak semuanya warga ikut bekerja bakti.
Terutama warga yang sangat sibuk bekerja seperti pegawai dan lain sebagainya. Saat waduk
itu sudah selesai dan jadi, waduk itu dimanfaatkan oleh seluruh masyarakat kecamatan
kembang bahu. Namun, ada sebagian kecil warga yang sibuk bekerja dan tidak ikut kerja bakti
ikut menikmati hasilnya walaupun mereka tidak mau membayar iuran yang diminta oleh
sebagian besar warga yang ikut membangun.
Tragedy of common
• Tragedy of common adalah sebuah masalah ekonomi yakni setiap individu memiliki
dorongan untuk mengkonsumsi sumber daya dengan mengorbankan individu lainya, tanpa
ada cara untuk mengecualikan yang lain untuk mengkonsumsinya. Dan dimana sebuah
sumberdaya tidak diatur secara jelas sehingga setiap orang punya akses bebas terhadap
sumberdaya tersebut tanpa adanya batas tertentu, sehingga akan dapat memunculkan konflik
sosial.
Contoh KASUS Tragedy of
common
Krisis air bersih di Dusun Temlokorejo, dan
dusun-dusun sekitarnya, Desa Gayam,
Kabupaten Bojonegoro disebabkan oleh
ketidakjelasan kepemilikan air bersih. Sehingga
ada sebagian kecil warga yang justru
mengeksploitasinya untuk kegunaan pengairan
irigasi. Hal itu menyebabkan sebagian besar
warganya kekurangan air bersih.
Siapa yang menyediakan
barang publik
Peran pemerintah dalam
penyedian barang publik
● Kegagalan pasar disebabkan oleh munculnya
ALASAN: pasar persaingan tidak sempurna, asimetrik
Gagalnya mekanisme pasar  menuntut informasi, adanya eksternalitas, pasar yang
campur tangan pemerintah untuk tidak mampu menciptakan/menyediakan
menjamin adanya efesiensi, pemerataan, barang public, watak manusia yang berbeda
dan stabilitas ekonomi dalam beraktifitas ekonomi sehingga
menyebabkan tidak efesiensinya alokasi
sumber daya alam, serta perilaku masyarakat
yang tidak korpratif dalam pencapaian paretro
optimal.
Fungsi ekonomi pemerintah
Menurut R.A Musgrave dalam Djayasinga (2006:6) terdapat 3 fungsi pemerintah dalam perekonomian, yaitu:
• Fungsi Alokasi
Fungsi pemerintahuntuk mengusahakan agar pengalokasian sumber-sumber daya ekonomi dapat dimanfaatkan
secara optimal. Pera ini memiliki keterkaitan yang sangat erat dengan penyediaan dan pelayanan barang-
barang serta jasa publik
• Fungsi Distribusi
Fungs distribusi untuk mengusahakan agar distribusi pendapatan masyarakat menjadi rata. Berkaitan erat
dengan kesejahteraan sosial dalam rangka mencapai pertumbuhan yang opimal.
• Fungsi Stabilitas
Fungsi stabilitas adalah untuk menyelaraskan kebijakan-kebijakan yang ada. Fungsi ini memiliki keterkaitan
erat degan mengatur variable ekonomi makro dengan sasaran untuk mencapai stabilitas ekonomi
LESSON LEARN
• Sifat barang publik yang non-rival dan non-eksklusif memaksa hanya beberapa pihak

untuk menyediakan barang publik


• Barang publik muncul akibat kegagalan pasar, dimana tidak bertemunya keinginan pihak

swasta dengan kepuasan masyarakat


• Kegagalan pasar ditunjukkan dari adanya free rider dan tragedy of common
• Pemerintah menjadi pihak yang diutamakan dalam penyediaan barang publik
SUMBER
PUSTAKA
◂ https://www.slideshare.net/nheyckendjheyeck/intervensi-
pemerintah-dalam-penyediaan-barang-publik-niken-dwi-
dayanti-115020107111044
◂ https://www.investopedia.com/terms/t/tragedy-of-the-
commons.aspImages & infographics
◂ https://cerdasco.com/free-rider/

Anda mungkin juga menyukai